... Alat Lubang Kancing untuk Mesin Jahit Hitam: Panduan DIY dan Tips Penting

Alat Lubang Kancing - Perkakas Penting untuk Mesin Jahit Hitam

Alat Jahit Pokok

Alat jahit pokok merupakan peralatan menjahit utama yang pertama kali harus dipersiapkan karena digunakan secara langsung pada proses menjahit. Yang termasuk alat jahit pokok adalah mesin jahit sesuai jenisnya. Mesin jahit dikelompokkan menjadi 5 (lima) jenis, yaitu :

Mesin Jahit Manual

Yaitu mesin jahit yang berfungsi hanya untuk menjahit setikan lurus. Mesin jahit ini terdiri dari mesin jahit engkol tangan dan mesin jahit kaki.

  • Mesin jahit tangan menggunakan engkol yang diputar oleh tangan untuk mengoperasikannya.
  • Mesin jahit kaki dioperasikan dengan menginjak/menekan injakan kaki mesin ke depan dan kebelakang.

Mesin ini sudah jarang kita jumpai, karena dalam perkembangannya, bagian mesinnya sudah dipasang dynamo listrik sebagai motor penggerak dalam mengoperasikan mesin, sehingga bisa lebih efektif dan efisien.

Mesin Jahit Semi Otomatis

Mesin jahit semi otomatis dapat menghasilkan setikan lurus dan setikan hias dengan bantuan alat cam (pola hias). Mesin jahit semi otomatis biasanya memiliki fasilitas pola jahitan yang banyak, dapat juga dipergunakan untuk menjahit semi obras, bordir, membuat lubang kancing, dan pasang kancing.

Selain berfungsi untuk jahit lurus (setik lurus), mesin jahit semi otomatis dapat digunakan untuk membuat setikan hias dengan menggunakan cam (pola hias), lubang kancing, pasang kancing, dan sebagainya tergantung tipe mesinnya.

Cara kerjanya dengan menginjakkan kaki ke pedal mesin (yang menggunakan motor listrik). Membuat setikan hias dapat dilakukan dengan pola hias (cam) yang dapat di ganti pasang sesuai motif yang diinginkan.

Membuat Rumah Kancing

Posisi rumah kancing ada yang memanjang dan ada melebar/membujur, tergantung jenis belahannya. Belahan yang pelapisnya mengarah ke dalam, rumah kancingnya dibuat melebar, sedangkan belahan yang pelapisnya mengarah ke luar, atau belahan yang memakai serip, letak lubang kancing membujur.

  1. Jelujur garis tengah muka dan tentukan jarak atau tempat lubang kancing.
  2. Memberi tanda pada tempat yang akan dilubangi, ukurannya dilebihkan 0,5 mm dari garis tengah kancing, agar kancing leluasa keluar masuk. Kemudian tanda tadi dilubangi dengan gunting yang tajam atau dengan pendedel, lalu dijelujur rapat di sekeliling lubang kancing untuk penahan.
  3. Kemudian lubang kancing dijahit dengan tusuk rumah kancing.

Rumah kancing ini ada 3 macam yaitu:

1) Rumah kancing biasa

Rumah kancing biasa dapat dibuat dengan tangan yaitu dengan menggunakan teknik rumah kancing atau dengan tusuk feston, biasanya digunakan untuk blus wanita, kemeja, atau busana anak-anak.

Rumah kancing biasa dibuat dengan mesin, caranya adalah sebagai berikut:

Untuk melubanginya dengan bantuan tusukan jarum pentul pada kedua ujung lubang kancing, lalu digunting dengan ujung gunting atau pendedel sampai batas ukuran lubang kancing. Fungsi jarum pentul disini agar tidak robek melebihi ukuran lubang kancing.

2) Rumah kancing passepoille (kumai serong).

Rumah kancing passepoile biasanya dipakai untuk belahan busana kerja wanita dan pria, atau untuk busana yang terbuat dari bahan-bahan yang agak tebal seperti polyester, wol, atau bahan campuran. Lebar bis (tape) lubang kancing berkisar antara 0,4-0,5 cm, bis dibuat dari bahan yang sama dengan memakai bahan serong.

Alat lubang kancing untuk mesin jahit hitam

Bagi TemanKJM yang sudah familiar dengan dunia jahit, atau tidak asing dengan jasa konveksi dan garment pasti tidak asing dengan beberapa alat penggerak atau belt yang terdapat pada beberapa mesin jahit, seperti Leather Belt, Vanbelt, Timing Belt. Namun apa perbedaan dari tiga jenis belt tersebut? Yuk, baca selengkapnya untuk tahu perbedaannya!

Belt Jenis ini digunakan pada mesin jahit klasik hitam dengan pedal gowes. Dan belt jenis leather belt juga bisa digunakan pada mesin pasang kancing.

Biasa digunakan pada mesin jahit high speed industrial. Pada jenis ini juga terdapat berbagai macam ukuran mulai dari ukuran 21-56 inch. Ada pula dua macam warna yaitu hitam dan putih.

Penggunaan ukuran vanbelt biasanya tergantung dari posisi dinamo yang dipasang pada papan meja. Semakin besar pulley yang digunakan, semakin besar juga ukuran vanbellt yang dipakai.

Untuk setiap jenis mesin seperti mesin jahit jarum 1, mesin obras, mesin pasang kancing atau mesin lubang kancing pasti menggunakan vanbelt yang berbeda, tidak ada ukuran baku atau ukuran khusus.

Timing belt digunakan pada mesin bordir komputer. Terdapat beberapa ukuran lebar timing belt mulai dari 3 cm, 3.5 cm, 4 cm, 4.5cm, 5cm. Warna juga beragam seperti hitam, hijau, da hijau-putih. Panjang timing belt biasanya dapat disesuaikan dengan mesinnya.

Timing belt berpengaruh sekali pada laju anyaman. Tanda dari vanbelt bagian dalam rusak adalah sering loncat ketika mesin dioperasikan dengan kecepatan tinggi atau ketika saat memproses bahan yang tebal yang diakibatkan oleh gerigi timing belt yang sudah rusak atau kendor. Sehingga akan mudah untuk tarikan meleset. Untuk kasus timing belt yang putus kita harus mengamati dan mempelajari cara pemasangan dan sekaligus mengatur timing belt secara sempurna.

Lorem ipsum is simply free text used by copytyping refreshing. Neque porro est qui dolorem ipsum quia quaed inventore veritatis et quasi architecto beatae vitae dicta sunt explicabo.


Tags: jahit mesin untuk alat hitam

`Lihat Lagi
@ 2024 - Tenun Indonesia