... Pemanfaatan Rotan dalam Kerajinan DIY: Ide Kreatif untuk Hasil Jadi Luar Biasa!

Penggunaan Rotan yang Kreatif dalam Kerajinan DIY - Ide Brilian untuk Percantik Rumah Anda!

4. Kursi Goyang

Sedang mencari kado untuk orang tua atau kakek dan nenek? Kursi goyang dari rotan menjadi pilihan yang tepat untuk dipilih. Selain unik, kursi goyang dari rotan juga sangat nyaman ketika digunakan. Ditemani dengan secangkir kopi atau teh, dengan semilir angin yang sejuk, dijamin sulit untuk bergerak dari kursi goyang rotan.

Selain tradisional, kerajinan dari rotan yang satu ini juga bisa menjadi furniture yang modern. Dengan menambahkan bantal warna-warni di dalam kursi, akan memberikan rasa yang modern. Kursi goyang ini sangat cocok ketika diletakkan di teras rumah atau taman rumah. Bikin makin betah dirumah!

9 Manfaat Rotan Yang Belum Kamu Ketahui

Apakah kamu tahu pepatah “tidak ada kayu, rotan pun jadi”? Pernah mendengarkannya bukan? Lantas, tahukah kamu jika ada ratusan jenis rotan yang ada di Indonesia?

Yup, ternyata di Indonesia terdapat lebih dari 300 jenis rotan! Banyak juga ya. Sayangnya hanya 51 jenis yang sudah dimanfaatkan, sisanya belum dimanfaatkan secara maksimal.

Rotan sendiri paling banyak dimanfaatkan sebagai bahan baku furniture pengganti kayu, karena dinilai lebih ringan, kuat, dan elastis jika dibentuk. Selain sebagai bahan baku furniture, banyak manfaat rotan lainnya yang perlu kita ketahui, apa saja? Yuk simak penjelasan berikut ini!

  • Apa itu Rotan?
  • Apa Ciri-ciri dari Rotan?
  • Habitat dan Persebaran Rotan
  • Apa Saja Manfaat dari Rotan?
    • 1. Manfaat Rotan yang Pertama sebagai Sumber Devisa Negara
    • 2. Desa Wisata
    • 3. Pencegah Rambut Rontok
    • 4. Manfaat Rotan Berikutnya, Menghaluskan Kulit Tubuh
    • 5. Obat Hepatitis dan Malaria
    • 6. Obat Melahirkan dan Keputihan Pada Wanita
    • 7. Obat Pendarahan Luka
    • 8. Pembatas Kebun / Ladang
    • 9. Pengganti Fiber Glass
    • Apa itu rotan?
    • Apa ciri-ciri rotan?
    • Mari Berkolaborasi Bersama untuk Membuat Dampak Kebaikan bagi Hutan dan Masyarakat Indonesia

    Apa itu Rotan?

    Rotan berasal dari bahasa Melayu yang artinya sekumpulan jenis tanaman palmae yang tumbuh memanjat. Rotan diturunkan dari kata “raut” yang artinya menguliti atau menghaluskan.

    Menurut Uhl dan Diansfield tahun 1987, taksonomi rotan diklasifikasikan sebagai berikut:

    Pengelompokan jenis rotan didasarkan pada karakteristik morfologi organ tanaman yaitu akar, batang, daun, bunga, buah, dan bijinya. Akar rotan termasuk akar serabut, bentuknya rumit tidak beraturan.

    Rotan memiliki batang bulat memanjang seperti silinder dan memiliki duri. Uniknya diameter batang rotan hanya sebesar ibu jari tangan/kaki, namun panjangnya hingga mencapai 100 meter. Batang rotan berwarna hijau, beruas-ruas dibatasi oleh buku-buku.

    Rotan termasuk berdaun majemuk. Daunnya menutupi permukaan ruas batang yang tumbuh pada buku-buku. Ujung daunnya meruncing dan bagian tengahnya melebar.

    Bunga rotan berukuran relatif kecil dan berwarna hijau, coklat, dan krem. Bunga rotan terbungkus seludang (spatha), jika seludang terbuka maka bunga jantan siap dibuahi.

    Buah rotan memiliki warna yang berbeda-beda setiap jenisnya, untuk jenis Calamus berwarna kuning kecoklatan, Daemonorops coklat kemerahan, dan Korthalsia berwarna coklat muda.

    20+ Kerajinan dari Rotan yang Mudah dan Sederhana Dibuat

    Kerajinan dari Rotan – Salah satu kerajinan dari bahan alam yang sudah dikenal dimana-mana adalah kerajinan dari rotan. Selain cantik, kerajinan ini juga awet. Rotan sendiri merupakan salah satu tanaman palma dari puak calamae. Tanaman rotan sendiri banyak ditemukan di negara tropis khususnya daerah Indonesia. Tentu saja bagian yang dimanfaatkan untuk kerajinan adalah batangnya. Bentuknya sendiri hampir sama dengan tanaman bambu.

    Sifat dari rotan yang elastis, membuat rotan mudah dibentuk daripada kayu. Selain itu, rotan juga kuat dan ringan untuk dibawa kemana-mana. Apalagi tanaman rotan sangat mudah tumbuh, tidak seperti kayu, sehingga bisa sambil melestarikan lingkungan. Nah, salah satu contoh kerajinan dari rotan seperti kursi, tas, hiasan, dan lain-lain.


    Tags: kerajinan untuk rotan berikut manfaat

`Lihat Lagi
@ 2024 - Tenun Indonesia