Busa Tipis - Bahan Ajaib untuk Kerajinan dan Kreativitas DIY
Penerapan teknik quilting dalam kehidupan sehari-hari
Dengan pola dasar yang sederhana seni menjahit quilting bisa menghasilkan beragam produk yang berguna dalam kehidupan sehari-hari. Berikut beberapa produk quilting:
4. Alas tidur bayi atau perlak
6. Cusion atau sarung bantal sofa
9. Karpet quilting
10. Dan masih banyak lagi
Itulah pembahasan singkat mengenai teknik jahit quilting, proses pembuatan dan penerapannya. Simak terus blog, Instagram dan youtube Bahankain.com untuk update tips n trik serta berbagai pengetahuan seputar jahit menjahit.
Tertarik membuat produk menggunakan teknik quilting? Anda bisa menggunakan koleksi kain blacu dan kain putihan dari Bahankain.com. Jika Anda masih bingung menentukan pilihan, silahkan trial beberapa meter dulu atau langsung checkout katalog kain kami ya.
Bahankain.com sebagai produsen dan supplier kain siap melayani pembelian secara ecer (meteran) maupun grosir. Kabar baik untuk Sahabat Bahankain yang berdomisili Jogja dan Solo, kami menyediakan layanan pesan antar tanpa biaya alias GRATIS (syarat dan ketentuan berlaku). Cukup dengan pembelian minimal 1 roll kain lho.
Segera hubungi Customer Service kami untuk info detail dan pemesanan produk.
Sahabat Bahankain juga bisa belanja via Shopee dan Tokopedia di online store Mekar Jaya Tekstil.
Cara Membuat Kreasi Bunga dari Busa Hati atau Sponge Eva
Hampir semua wanita menyukai bunga. Bahkan tidak sedikit dari pria yang juga suka dengan bunga. Apa yang menjadi alasan mengapa bunga begitu disukai. Jawabnya tentu saja karena bunga memiliki bentuk yang sangat indah. Bunga merupakan perhiasan bagi tumbuhan yang bisa menarik perhatian kumbang-kumbang penghisap madu. Meskipun bunga identik dengan keindahan, namun tidak semua bunga itu disukai. Ada satu jenis bunga yang sangat tidak disukai dan bahkan bisa membuat kepala puyeng yaitu bunga utang hehe.
Prinsip Teknik Quilting
Ingin membuat kerajinan dengan teknik quilting? Jika iya, kamu harus pandai-pandai membuat pola hiasan yang menarik dan sesuai kebutuhan. Disamping itu, ada beberapa prinsip yang harus senantiasa diperhatikan dalam pembuatan kriya menggunakan teknik quilting, antara lain sebagai berikut:
1. Teknik quilting bisa dilakukan secara manual (menggunakan tangan) ataupun mesin jahit
2. Selalu menambahkan busa pelapis untuk memunculkan bentuk motif atau relief yang lebih nyata.
3. Gambarkan pola jahitan dengan pensil agar mudah dihapus, ikuti garis motif lekapan atau quilt sambungan perca.
4. Sebelum menjahit garis-garis quilt, atur dan jelujurlah dulu ketiga lapisan bahan supaya tidak bergeser atau terpuntir.
5. Jika bahan quilt berupa kain polos, pakailah bahan yang berkilau seperti halnya kain satin untuk memunculkan relief dari pantulan cahaya kain tersebut.
Origami, Gift Card dan Bunga Kertas
Membuat kerajinan dari bahan limbah kertas yang tidak terpakai bisa jadi opsi yang sobat kosngosan pertimbangkan.
Jadi kalian dapat mengumpulkan kertas bekas seperti kertas koran, majalah, kertas dari pemakaian kantor serta menggunakannya untuk membuat berbagai karya seni seperti origami (seni lipat dari jepang)
Membuat kartu ucapan (walau sekarang sudah jarang sih yang pakai) atau bunga kertas yang indah dari berbagai desain bunga asli (kalian bisa tambahkan aksesoris lain dan pewarna untuk menciptakan aksen bunga yang nyata)
Tags: kerajinan untuk