... Cara Membuat Benang: Panduan DIY untuk Pembuatan Benang Rajut yang Mudah

Cara Membuat Benang - Panduan Lengkap untuk DIY dan Kerajinan Tangan

Cara Membuat Lampion dari Benang Wol dan Balon Tutorial Lengkap beserta Gambar dan Tipsnya

Cara membuat lampion dari benang wol bisa menghasilkan prakarya yang menarik dengan harga yang murah banget. Membuatnya juga nggak sulit kok.

Membuat lampion bisa kamu lakukan dengan kertas berwarna -warni. Umunya lampion yang berwara merah kerap dijadikan hiasan di momen perayaan hari besar China. Tapi banyak juga nih digunakan untuk hiasan dan dekorasi taman dan ruangan.

Sedangkan lampion dari benang wol ini sudah populer sejak beberapa waktu yang lalu. Kamu bisa menemukan tutorialnya dengan mudah di internet. Intinya sih, balon digunakan untuk membantu membentuk ikatan wol menjadi bulat, lalu lem akan melakukan tugasnya menjaga bentuk tersebut. Dengan biaya produksi yang murah banget, kamu bisa menghasilkan lampion yang punya nilai jual mahal. Dan cahaya lampu nggak akan sama lagi dengan kehadiran lampion ini. Makin tertarik dengan cara membuat lampion ini kan?

Tipe Bahan untuk Serat Polyester

Secara umum ada dua jenis bahan yang digunakan untuk membuat serat polyester sebelum akhirnya dirangkai menjadi kait. Bahan itu terdiri dari:

1. PolyEthylene Terephthalate (PET)

Jenis polyester yang pertama adalah PET. Bahan ini mudah sekali dibuat dalam jumlah yang banyak. Prosesnya juga sangat cepat untuk menghasilkan kain yang bisa diolah menjadi produk yang sesuai dengan kebutuhan pasar.

Bahan PET dibuat dari ethylene glycol yang diekstrak dari minyak bumi. Selanjutnya bahan ini akan dicampur dengan asam tereftalat. Untuk mempercepat proses biasanya akan menggunakan katalis berupa antimon.

2. Poly-1, 4-cyclohexylene-dimethylene terephthalate (PCDT)

Bahan selanjutnya yang digunakan untuk membuat polyester adalah PCTD. Bahan dibuat dengan kondensasi asam tereftalat bersama 1, 4-sikloheksana-dimetanol untuk membentuk poli-1, 4-cyclohexylene-dimethylene tereftalat atau PCDT. Selanjutnya proses pemintalan dilakukan sebelum dibuat jadi kain.

Sedikit berbeda dengan bahan PET yang banyak digunakan untuk membuat produk pakaian. Bahan PCDT ini banyak digunakan untuk membuat gorden atau produk mebel. PCDT memiliki serat yang lebih elastis sehingga cocok untuk produk rumah tangga.

Karakteristik Kain Bahan Polyester

Kain polyester banyak digunakan untuk pakaian jadi dan produk rumah tangga karena memiliki karakteristik tertentu. Berikut beberapa karakteristik yang dimiliki oleh bahan ini.

1. Awet dan Tidak Mudah Kerut

Bahan polyester adalah sebuah bahan yang sulit berkerut meski dipakai berkali-kali. Dengan kemampuan ini kain tidak akan terlihat kucel meski digunakan berkali-kali. Beberapa pakaian akan tampak sudah disetrika padahal bahannya memang anti kerut. Oleh karena itu bahan polyester sering dijadikan untuk bahan kaos.

Komponen anti kerut ini juga membuat serat tidak mudah rusak. Meski sudah digunakan selama bertahun-tahun tidak akan putus seratnya. Asal dirawat dengan baik bisa dipakai lama.

2. Bahan Elastis

Bahan polyester juga tergolong lentur saat digunakan. Dengan kemampuan ini kain bisa digunakan untuk membuat pakaian yang memberikan efek nyaman seperti dalaman atau untuk kaos kaki. Pakaian yang elastis juga tidak mudah rusak meski beberapa jenis memiliki masa pakai tertentu

3. Penyerapan keringat Buruk

Meski memiliki banyak kelebihan seperti yang sudah dibahas sebelumnya, bahan polyester juga memiliki kekurangan. Kemampuan untuk menyerap keringat sangat buruk. Bahkan, pakaian akan tampak bahasa begitu saja dan keringat menetes ke bawah.

Penyerapan keringat yang buruk membuat bahan polyester tidak cocok untuk digunakan sebagai pakaian olahraga. Namun, cukup cocok untuk digunakan sebagai pakaian luar seperti jaket yang akan melindungi tubuh dari hujan dan juga panas.

4. Bisa Memicu Iritasi Kulit

Bahan yang digunakan untuk membuat polyester adalah campuran organik dan juga zat kimia khususnya minyak bumi. Campuran dua hal ini memang memiliki risiko untuk menimbulkan iritasi pada beberapa orang. Apalagi kalau kulitnya sangat sensitif dengan kain tertentu.


Tags: benang cara membuat

`Lihat Lagi
@ 2024 - Tenun Indonesia