Membuat Kerajinan Cantik dari Kertas Koran - Panduan DIY untuk Seni Jahit Tangan
25 Ide Kerajinan dari Koran yang Unik dan Cara Membuatnya
Apakah Sedulur tahu, jika barang-barang bekas seperti koran bisa dimanfaatkan menjadi kerajinan yang sangat bagus, lho. Bahkan nilai jual untuk kerajinan dari koran bekas ini juga tidak bisa diremehkan. Jika Sedulur bisa mengolahnya dengan tepat, maka hal ini bisa menjadi ladang bisnis yang menjanjikan.
Koran sendiri bisa dijadikan berbagai macam kerajinan yang unik, seperti hiasan dinding, tempat atau wadah, dan lain sebagainya. Tidak usah khawatir, walaupun modal yang dikeluarkan tidak terlalu banyak, namun kerajinan yang dihasilkan bisa awet, kok.
Nah, bagi Sedulur yang ingin coba membuat kerajinan dari koran di rumah, tidak perlu bingung. Simak beberapa kerajinan berikut dan ikuti cara membuatnya, ya.
9+ Kerajinan dari Bubur Kertas, Gambar, Video dan Cara Membuatnya
Sebelum masuk cara membuat kerajinan dari bubur kertas. Maka kamu harus mengetahui cara membuat bubur kertas terlebih dahulu. Adapun langkah-langkahnya kamu bisa membaca artikel ini sampai selesai.
- 1 Cara membuat bubur kertas
- 2 Contoh Kerajinan dari Bubur Kertas
- 2.1 Kerajian Topeng dari Bubur Kertas
- 2.2 Kerajinan celengan dari bubur kertas
- 2.3 Kerajinan tempat pensil dari bubur kertas.
- 2.4 Kerajinan Taman Mini dari Bubur Kertas
- 2.5 Kerajinan mainan angry bird dari bubur kertas
- 2.6 Kerajinan Bingkai Kaligrafi dari Bubur Kertas
- 2.7 Kerajinan Bingkai Bundar dari Bubur Kertas
- 2.8 Kerajinan Bingkai Bertekstur Bunga dari Bubur Kertas
- 2.9 Kerajinan Souvenir dari Bubur Kertas
- 2.10 Share this:
- 2.11 Like this:
Langkah Pembuatan
Buat Gulungan Kecil Dari Kertas Koran
Pertama sobat ambil selembar kertas koran lalu potongpotong menjadi empat bagian dengan ukuran sama besar.
Buat beberapa gulungan atau lintingan lalu gepengkan gulungan tersebut dengan tangan sobat. Digepengkan agar mudah pada proses selanjutnya.
Mulai Proses Pembuatan Tatakan
Gulungan atau lintingan yang sobat buat diatas adalah bahan setengah jadi, nah langkah selanjutnya ini adalah proses mengubah barang setengah jadi menjadi barang jadi.
Ambil satu buah gulungan lalu buat lingkaran dengan cara memutar seperti pada gambar diatas, satu buah gulungan biasanya tidak akan jadi satu buah tatakan. Jadi ketika satu gulungan sudah habis sobat ambil gulungan lain lalu lanjutkan memutar sehinga menjadi satu ukuran yang sobat inginkan.
Tags: kerajinan dari cara membuat