"Kreatif dan Ramah Lingkungan - Membuat Tas dari Botol Bekas Ale Ale"
Cara Membuat Tas dari Bahan Bekas secara Sederhana
Bahan bekas yang sudah tidak lagi digunakan jangan hanya disimpan, apalagi sampai dibuang. Karena bisa menjadi sebuah karya seni yang berharga, salah satunya tas. Untuk menciptakan karya tersebut bukanlah perkara mudah. Anda harus memahami tata cara membuat tas dari bahan bekas agar tidak bingung saat pengerjaan.
Selain menghasilkan karya seni nan cantik, hasil pembuatan tas menggunakan bahan bekas juga mendatangkan sedikit lebih manfaat. Mendaur ulang sampah menjadi barang yang bisa dipakai sehari-hari, tentu bukan ide buruk.
Kalau begitu, langsung saja simak bagaimana cara membuat tas dari bahan bekas serta manfaat yang diberikan berikut ini.

10+ Cara Membuat Tas Dari Bungkus Kopi Step By Step
Sampah plastik agaknya menjadi topik hangat yang tidak berkesudahan untuk selalu dibahas dibelahan bumi mana pun, terutama di Indonesia sendiri sebagai salah satu negara penyumbang sampah plastik terbesar di dunia. Menjadi salah satu negara tersebut, tentu membuktikan jika memang masih ada sistem pengolahan sampah yang kurang tepat di Indonesia, selain itu banyaknya kemasan yang beredar dengan bahan plastik dan juga kurangnya kesadaran masyarakat terhadap kesehatan lingkungan hidup di sekitar pun turut memperparah keadaan tersebut.
Merupakan jenis sampah anorganik yang seperti dapat kita ketahui bila sampah dari golongan tersebut merupakan jenis sampah yang sulit untuk terurai dan pastinya akan membutuhkan waktu lama bahkan hingga bertahun tahun agar dapat hancur secara sendirinya. Ketika hancur pun sebetulnya sampah plastik tersebut juga tidak murni terurai, melainkan berubah menjadi bagian lebih kecil atau biasa disebut sebagai mikroplastik dengan tingkat polusi yang masih tinggi.
Plastik sendiri sebetulnya baru mulai dikembangkan pada awal abad ke 20, namun siapa sangka bila ternyata pertumbuhan serta penggunaannya sangatlah luar biasa cepat, mulai dari yang awalnya hanya ratusan ton berkembang menjadi ratusan juta ton tanpa bisa dikendalikan. Namun tingginya penggunaan plastik tentu juga bukan tanpa alasan, mulai dari harganya yang terbilang murah, dirasa lebih praktis untuk digunakan juga mudah ditemukan adalah beberapa alasan yang menjadikan plastik sulit terlepas dari kehidupan manusia.
Sebetulnya tidak bisa disangkal juga bila penggunaan plastik bagi kehidupan sehari hari memang membawa beberapa manfaat, namun bila tidak bisa menangani serta mengolahnya dengan benar tentu dampak buruk yang fatal terhadap lingkungan juga tidak akan terhindarkan. Sebut saja seperti tersumbatnya saluran air bahkan yang paling parah adalah pencemaran lingkungan baik itu pada tanah maupun air.

Membuat Tas Step by Step dari Berbagai Bahan, Bisa dari Barang Bekas
Liputan6.com, Jakarta Banyak cara yang bisa dilakukan untuk mengurangi limbah di lingkungan. Salah satunya adalah dengan memanfaatkan beberapa produk yang sulit terurai dengan tanah. Kamu bisa menjadikan beberapa produk penyebab limbah untuk dijadikan barang baru yang memiliki manfaat.
Cara Membuat Tas dari Kain Flanel dengan Teknik Sederhana
Cara Membuat Tas dari Tali Kur, Mudah bagi Pemula
Cara Membuat Tas dari Kain Perca, Murah dan Mudah Diterapkan
Salah satu langkah yang bisa kamu lakukan adalah dengan membuat tas dari bahan yang menyebabkan limbah di lingkungan seperti kain dari pakaian dan plastik kemasan minuman atau makanan. Oleh karena itu, membuat tas step by step dari bahan limbah kerap dibutuhkan bagi beberapa orang untuk mengatasi masalah ini.

Kerajinan dari Gelas Plastik Bekas yang Unik dan Kreatif
Gelas plastik bekas merupakan salah satu limbah anorganik yang sulit terurai, tetapi malah sebagai barang yang sangat sering dibuang karena dianggap tidak berguna. Hal ini sangatlah tidak bijak, padahal Anda bisa menyulapnya menjadi kerajinan dari gelas plastik yang bermanfaat.
Gelas plastik sendiri memiliki banyak sekali bentuk, warna, ukuran, dan varian tergantung dari merk minuman dari gelas plastik bekas yang bersangkutan.
- 1 Pengertian Kerajinan dari Gelas Plastik
- 2 Contoh Kerajinan Tangan dari Gelas Plastik
- 2.1 Keranjang Buah dari Gelas Plastik
- 2.2 Gantungan Jilbab dari Gelas Plastik
- 2.3 Lampu Hias dari Gelas Plastik
- 2.4 Piring dari Gelas Plastik
- 2.5 Bunga dari Gelas Plastik
- 2.6 Celengan dari Gelas Plastik
Cara Pembuatan Tas Daur Ulang
Tingginya penggunaan barang-barang di era sekarang menjadikan timbunan sampah seakan tidak terkontrol lagi. Oleh karena itu, alternatif untuk menyiasatinya termasuk dengan membuat tas yang berasal dari bahan bekas. Di bawah ini akan dibahas cara pembuatannya:
1. Buat Desain Tas yang Ingin Diciptakan
Bagi seorang pencipta karya, tentu mempersiapkan desain merupakan suatu kewajiban yang tidak boleh sampai dilewatkan. Pasalnya tanpa adanya rancangan, pengerjaan karya ataupun produk tidak bisa berjalan sesuai dengan rencana yang sudah ditargetkan.
Disini si pembuat tas harus lebih dulu memikirkan tema dan bentuk yang ingin dikerjakan agar hasilnya lebih maksimal dan tidak mengecewakan. Alasannya karena tema secara tak langsung akan berpengaruh pada warna bahan, sementara bentuk memberikan pengaruh pada keperluan alat-alat.
2. Siapkan Alat dan Bahan Bekas yang Ingin Digunakan
Berlanjut ke persiapan lainnya, pembuat tas juga perlu menyediakan alat dan bahan yang ingin digunakan dalam proses pengerjaan. Untuk alat dan bahan umumnya masing-masing terdiri dari gunting, resleting, penggaris, jarum, benang, tali atau kawat, lem, dan kain polos.
Sementara untuk bahan bekas, semua tergantung dari ketertarikan pembuat tas bisa kardus, kemasan minuman, kertas koran hingga kaos yang sudah tidak dipakai. Namun di pembahasan kali ini, akan dimanfaatkan bahan bekas milik kemasan minuman plastik dengan alasan mengurangi sampah plastik.
3. Bersihkan Kemasan Minuman Plastik
Lalu keringkan kemasan minuman yang sudah dibersihkan dengan memanfaatkan sinar matahari di luar ruangan. Namun, apabila cuaca sedang mendung maka bisa menggunakan kain bersih yang kering.
4. Kustomisasi Kemasan Minuman Plastik
5. Lakukan Sentuhan Terakhir pada Kemasan Minuman
Cara membuat tas dari bahan bekas dengan tema kemasan minuman plastik yang terakhir adalah menambahkan kain polos dan resleting. Pasang kain dalam tas (gunakan bahan yang lumayan tebal agar tidak mudah robek) lalu jahit dengan rapi.
Tags: dari cara membuat bekas