"Tips Mahir Menjahit Baju Gamis dengan Mudah!"
Cara Menjahit Pakaian
Halo pembaca lama sekali saya tidak update blog ini,kali ini saya akan memperkenalkan sebuah mesin jahit yang berukuran mini yang sangat cocok untuk menjahit dalam sekala kecil ataupun bisa juga untuk mengajarkan anak anda untuk menjahit,tentunya anak-anak sangat menyukainya sebab selain ukuran nya mungil mesin ini memang termasuk dalam kategori mainan,meskipun mainan tapi hasil jahitan nya sama saja dengan mein jahit genjot.
Penasarankan seperti apa tampilan mesin jahit mini ini ukuran nya kecil dan ringan tidak perlu tempat yang luas dan bahkan bisa di masukin dalam kardus.
Berbahan dari Metal sehingga cukup kuat dan meskipun ada genjotan nya di bawah tapi cara mengoprasikan nya di putar dengan tangan ukuran mini kira-kira 80x35x75 mm
desain yang indah, kualitas yang sangat baik dan indah pengerjaan
Logam pedal ( tidak benar-benar menjahit ) mesin logam hitam dengan emas merinci , dua laci kecil di setiap sisi meja ( laci tidak terbuka)
Koleksi indah untuk boneka , tambahan yang luar biasa untuk setiap rumah boneka tradisional
untuk mendapatkan mesin jahit mini ini harganyapun cukup terjangkau kira-kira gak sampai 100 ribuan jika anda tertarik ingin membelinya anda bisa mendapatkan nya di situs belanja online yakni banggood dan gampangnya sudah termasuk ongkos kirim tapi anda harus bersabar menunggu ya karna pengiriman dari luar negri lebih lama jika membeli barang lokal.

Cara Menjahit Baju Tanpa Mesin Jahit, Pakai Jarum & Benang
Merasa boros karena membeli baju terus-terusan? Atau kamu kesulitan memperoleh baju yang sesuai keinginanmu? Untuk mengatasinya, yuk coba menjahit baju sendiri. Kamu nggak perlu punya mesin jahit, ikuti aja cara menjahit baju dengan hanya bermodalkan jarum dan benang. Terdengar mustahil tapi masih bisa diwujudkan. Hitung-hitung latihan~
Langkah-langkahnya cukup gampang dan bisa diterapkan pemula. Sebetulnya, cara menjahit baju untuk anak, orang dewasa atau baju gamis nggak terlalu berbeda. Begitu pula jika kamu ingin menjahit seragam sekolah. Penasaran bagaimana caranya? Yuk ikuti tips cara menjahit baju dasar berikut.

Tags: jahit cara baju