Langkah-Langkah Menjahit Kerah Shanghai - Panduan DIY untuk Pemula
cara mudah membuat, memasang dan menjahit kerah setali dalam beberapa langkah
Pada artikel kali ini saya akan memberikan tutorial bagaimana cara menjahit kerah setali, apa itu kerah setali? Kerah setali atau shawl collar jika dalam bahasa inggris adalah kerah yang menyatu langsung dengan baju nya, kerah setali ini banyak di gunakan pada baju baju wanita, misalnya baju mandi, baju kimono, blazer, blus, gamis dan kebaya kutu baru.
Cara penyelesaian kerah setali atau kerah selendang ini sebenarnya cukup mudah, hanya dengan di berikan lapisan pada bagian dalamnya, jika di tempat kursus, Anda akan mendapatkan pelajaran menjahit kerah ini pada tingkat terampil atau mahir.
Karena bentuknya yang unik jadi untuk penjahit pemula akan terlihat ribet dan sulit pengerjaannya, padahal jika di bandingkan dengan memasang kerah yang lain, seperti kerah shanghai atau kemeja maka cara menjahit kerah setali ini lebih mudah.
Untuk itu silahkan di simak proses langkah pengerjaannya sebagai berikut: Pertama kita jahit masing masing bagian ujung kerah dengan lapisannyaKemudian jahit sambung ujung kerah bagian kiri dengan kanan
Kapan waktu yang tepat untuk memakainya?
Ilustrasi lapel (unsplash.com/Shamim Nakhaei)
Ilustrasi lapel (pexels.com/Nahashon Diaz)
Reader and then writer
IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.
Shawl lapel
Ilustrasi shawl lapel (pexels.com/Min An)
Kerah selendang (shawl lapel), menjadi jenis lapel yang paling formal. Sejak abad ke-19, shawl lapel dikenakan untuk melindungi jaket dari percikan abu rokok. Pada masa itu, kerah ini mirip dengan jubah atau gaun tidur, jadi, dianggap tidak formal.
Namun, saat ini, shawl lapel hampir secara eksklusif digunakan untuk pakaian malam (evening wear) formal pria. Umumnya, seperti digunakan pada tuxedo untuk acara wedding.
Sesuai dengan namanya, shawl lapel berbentuk seperti selendang atau shawl. Dengan lekukan lembut yang melingkar di leher tanpa celah atau titik, shawl lapel melambangkan keanggunan tradisional.
cara membuat dan memasang kerah shanghai
Pada kesempatan kali ini saya akan memberikan tutorial membuat dan memasang kerah shanghai, kerah jenis ini banyak di pakai pada pakaian pria maupun wanita, contoh pakaian yang menggunakan kerah shanghai seperti baju muslim, blus, gamis, kemeja batik, koko dan lain-lainnya, karena banyak jenis pakaian yang menggunakan kerah jenis ini maka wajib lah bagi penjahit untuk mengetahui tekhnik pembuatan dan pemasangannya.
jika pada pakaian produksi konveksi kerah ini pemasangannya dengan memasangkan dari dalam kerung kerah lalu di balik dan di jahit tindas sekelilingnya, cara pemasangan seperti ini memang lebih cepat tapi dalam segi kerapian kurang.
dalam tutorial ini saya akan memberikan cara membuat kerah shanghai yang biasa di pakai di tailor atau butik, cara pembuatannya memang sedikit lebih lama namun hasil akhirnya akan lebih rapi dan lebih memuaskan
Tidak perlu panjang lebar lagi, berikut ini adalah langkah-langkah pengerjaannya:- Siapkan peralatan kerah shanghai yang akan kita buat yaitu kain untuk kerah, staplek dan pislin bentuk sesuai pola kerah shanghai kemudian gunting
- Gosok dengan setrika kain staplek pada kain kerah sampai benar-benar menempel rata, lalu Jahit sekeliling bagian atas kain staplek, untuk bagian bawah yang akan menjadi kaki kerah jahit jarang
- Gunting-gunting jahitan jarang pada bagian kain yang tidak ada stapleknya, maksud dari pengguntingan ini agar memudahkan pada saat di lepas
Tags: jahit cara