... 5 Ide Kerajinan Jarum Bambu Mudah yang Dapat Anda Buat Sendiri

Kerajinan Bambu Sederhana untuk Dicoba di Rumah

Membuat Kerajinan Tangan Punya Banyak Manfaat

Membuat kerajinan tangan atau yang sering disebut crafting memiliki banyak manfaat, di antaranya dapat meningkatkan daya fokus atau konsentrasi pada suatu hal sehingga Anda dapat meningkatkan kualitas kerja menjadi lebih cepat dalam menyelesaikan pekerjaan.

Selain itu, kegiatan ini juga dapat membantu Anda melupakan hal-hal negatif yang ada di pikiran. Ini karena otak secara terus menerus berusaha fokus untuk berkreasi. Membuat kerajinan tangan juga merupakan suatu ekspresi diri yang memberikan energi positif sehingga membuat pikiran menjadi lebih tenang, rileks dan terbuka.

Banyaknya energi positif membuat Anda merasa lebih percaya diri, menghargai, dan mencintai diri sendiri. Tidak perlu diragukan, membuat kerajinan tangan bisa menjadi kegiatan sehari-hari yang membantu mengusir stres.

Lampu hias

Ini merupakan kerajinan yang agak rumit, karena Sedulur perlu untuk melubangi beberapa bagian batok kelapa agar menghasilkan pantulan cahaya. Sebagaimana yang bisa Sedulur lihat pada gambar di atas, cahaya yang dihasilkan dari pantulan lampu hias batok kelapa, berbeda dari lampu hias pada umumnya.

Cara membuat kerajinan dari tempurung kelapa ini sebenarnya membutuhkan alat seperti bor dan amplas, hal tersebut agar lubang yang dihasilkan rapih dan tekstur menjadi lembut. Sehingga pantulan cahaya yang dihasilkan bisa sangat mulus. Lampu ini cocok sekali dijadikan lampu tidur dan mengantarkan Sedulur terlelap.

16 Kerajinan dari Tempurung Kelapa yang Kreatif Mudah Dibuat

Sedulur berinovasi membuat kerajinan dari tempurung kelapa untuk dimanfaatkan menjadi benda yang berguna bagi kehidupan sehari-hari. Tempurung kelapa memang terlihat tidak bermanfaat, namun jika diolah menjadi barang-barang berguna, akan banyak manfaat yang bisa didapatkan.

Semisal Sedulur bisa membuat gayung hingga hiasan lampu dari tempurung kelapa yang katanya tidak bermanfaat itu. Sedulur tidak percaya? Coba simak daftar kerajinan dari tempurung kelapa yang akan diulas di bawah ini. Bisa menjadi bukti yang cukup untuk Sedulur berkreasi sendiri. Yuk, mari langsung kita simak!

mimpibaru

Contoh kerajinan dari tempurung kelapa yang pertama adalah asbak. Dari pada Sedulur membuat abu rokok dimana saja, dan kebetulan malas membeli asbak, Sedulur bisa membuatnya sendiri menggunakan batok kelapa. Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat kerajinan dari tempurung kelapa pun sangat mudah.

Sedulur hanya membutuhkan gergaji, lem dan papan. Lalu potong sedikit tempurung, kemudian Sedulur tempelkan menggunakan lem di papan sebagai dudukannya. Asbak dari tempurung kelapa pun selesai dan bisa Sedulur gunakan. Asbak merupakan contoh kerajinan dari tempurung kelapa yang paling mudah dibuat.


Tags: kerajinan dari yang contoh mudah

`Lihat Lagi
@ 2024 - Tenun Indonesia