Kreasi Cantik - Inspirasi Kerajinan Tangan dari Serat Alam untuk Hobi Sulaman dan DIY
11 Kerajinan dari Serat Tumbuhan
Berikut ini adalah berbagai serat serta aplikasinya ke dalam bentuk kerajinan.
1. Serat Jute
Serat jute dengan mudah ditemukan di negara yang ada di benua Afrika. Serat ini sangat cantik karena bisa memancarkan kilau.
Meski begitu, teksturnya agak kasar sehingga tak cocok untuk dijadikan bahan dasar pakaian. Serat jute lebih cocok dijadikan aksesoris.
Jute adalah serat yang berasal dari pohon jute yang diambil dari bagian batangnya. Di industri mebel dan tekstil, serat ini sering dipakai karena ketahanannya yang kuat untuk membungkus atau isolasi listrik. Di dunia tekstil, produk kerajinan dari serat tumbhan jute dipakai untuk pelapis kursi.
2. Serat Kapas
Budidaya kapas terjadi di berbagai negara. Serat yang satu ini digunakan untuk banyak kerajinan dari serat alam tumbuhan hingga bahan dasar dalam industri tekstil.
Kapas memiliki tekstur yang sangat lembut, ketahanan yang tinggi, dan mudah didapat. Kapas juga sangat ringan dan adem di kulit.
Kekurangan serat satu ini adalah tidak kenyal sehingga mudah kusut. Tapi, kapas paling mudah untuk dibentuk apapun alias fleksibel.
Kapas yang dipanen memiliki warna putih, namun bisa diwarnai dengan dengan pewarna tekstil. Kapas merupakan serat tumbuhan yang paling murah.
3. Serat Flax
20+ Kerajinan dari Serat Alam yang Mudah dan Sederhana
Kerajinan dari Serat Alam – Kerajinan dari Serat Alam – Serat alam merupakan salah satu bahan alam yang terdiri dari gabungan komponen jaringan panjang utuh. Biasanya serat alam digunakan sebagai pembuatan kain. Serat alam sendiri bisa berasal dari tumbuhan dan hewan.
Selain kain, serat alam ternyata juga bisa dibuat menjadi berbagai kerajinan yang unik dan memiliki nilai daya guna yang tinggi. Kerajinan dari serat alam ada juga yang bisa dibuat sendiri di rumah, sehingga bisa mengusir rasa bosan.
Tak hanya itu, serat alam juga memiliki daya jual yang tinggi, banyak yang tertarik dengan kerajinan yang terbuat dari serat alam. Kelebihan dari serat alam jika digunakan sebagai kerajinan adalah ramah lingkungan, awet, dan cantik untuk dijadikan dekorasi rumah. Serat alam juga memiliki kekurangan yaitu membutuhkan biaya lebih mahal dalam pembuatannya dan warna terbatas.
Walaupun begitu, membuat ataupun membeli kerajinan yang terbuat dari serat alam tetap merasa worth it. Kerajinan ini sangat cocok digunakan sebagai hadiah ataupun oleh- oleh untuk orang-orang tercinta. Nah, berikut dibawah ini daftar kerajinan dari serat alam yang paling diminati :
Keren dan Artistik, Ini 12 Jenis Kerajinan Serat Alam khas Indonesia
Yuk, intip keunikan dan keindahan berbagai jenis kerajinan serat alam khas Nusantara!
Kekayaan sumber daya alam yang melimpah menjadi cikal bakal lahirnya keragaman produk kerajinan di Indonesia. Produk kerajinan yang menggunakan bahan alam sudah dikenal, bahkan sejak zaman nenek moyang. Salah satunya yaitu kerajinan serat alam yang hingga saat ini masih eksis.
Beberapa tahun belakangan, serat alam makin dilirik para pengrajin. Alasannya selain memiliki nilai estetis ketika digunakan sebagai bahan kerajinan, serat alam juga memiliki ketahanan yang tidak kalah dari kerajinan berbahan kayu.
Menariknya lagi, produk lokal berbahan serat alam kini sudah diakui berbagai kalangan di Mancanegara, lho. Ini membuktikan bahwa kreativitas dan inovasi anak bangsa dalam menciptakan produk kerajinan bisa unggul dan bersaing dengan produk luar.
Perawatan Kerajinan dari Serat Alam
Nah, bagi Parents yang memiliki barang kerajinan dari serat alam, berikut ini cara tepat merawatnya.
- Membersihkan debu dan kotoran dengan sikat berbahan lembut.
- Jangan merendam tas di dalam air untuk membersihkannya karena akan membuatnya cepat rusak karena lembap.
- Cuci bagian yang kotor saja dengan air atau sedikit shampo.
- Jangan gunakan detergen untuk mencuci karena formula aktif detergen malah akan merusak serat alam.
- Simpan kerajinan di tempat kering yang tidak terkena matahari langsung.
- Bungkus juga barang kerajinan dengan plastik agar terlindung dari debu dan kotoran.
- Jangan lupa berikan silica gel dalam plastik simpan yang berfungsi untuk menyerap kelembapan sehingga jamur tidak tumbuh pada produk kerajinan alam.
Itulah beberapa poin penting dari kerajinan serat alam yang indah. Bagaimana Parents , tertarik untuk membuat salah satunya?
6. Tas Eceng Gondok
Tas dari eceng gondok menjadi kerajinan dari serat alam yang cukup diminati banyak orang. Apalagi tanaman eceng gondok sangat mudah didapat karena sangat mudah berkembang biak. Tas dari eceng gondok ini juga sangat beragam. Ada yang berbentuk hand bag, sling bag, tas belanja, dan tote bag. Sangat banyak bukan?
Dari segi bentuk dan desain juga tidak ketinggalan zaman sehingga tidak perlu khawatir ketika menggunakannya. Warna dari tas yang soft dan kalem, cocok dengan baju apapun. Saat merasa bingung untuk memilih tas untuk hangout, cukup langsung pakai tas dari eceng gondok ini.
Tags: kerajinan dari contoh