Kerajinan Jarum dan DIY - Inspirasi Kreatif untuk Kerajinan Fungsional
Produk Kerajinan Plastik lainnya
- Keranjang Plastik berbagai ukuran
- Tas Tali Plastik untuk berbelanja dan membawa barang
- Tas Kecil Penyimpanan dengan resleting
- Tempat Penyimpanan Makanan menyimpan makanan di lemari es
- Tempat Pensil dan Alat Tulis plastik
- Rak Sepatu Plastik
- Kotak Penyimpanan Serba Guna
- Tempat Pencuci Piring dan Alat Masak Plastik
- Gantungan Pakaian dan Penjepit Plastik
- Lampu Senter Portabel
- Alat Penyemprot Air
- Tempat Sampah dan Daur Ulang Plastik
- Tirai Plastik transparan atau berwarna
Membuat usaha contoh kerajinan yang berbahan baku plastik dan punya nilai fungsional memang harus bisa dimaksimalkan oleh pemerintah, karena selain bisa menyelamatkan lingkungan
Hal ini juga bisa menyelamatkan perekonomian mikro. Dimana ini akan menyerap tenaga kerja dan mengurangi angka pengangguran.
Semoga beberapa materi mengenai contoh kerajinan berbahan baku plastik diatas bisa bermanfaat buat teman-teman kosngosan.com. Sebagai bentuk partisipasi, mohon untuk Klik tombol share di bawah dan bagikan ke sosial media masing-masing. terimakasih!
Reza Harahap Reza Harahap adalah owner kosngosan. Suka belajar bisnis, finansial, ekonomi, pendidikan dan pekerjaan. Sembari membagikan ide usaha untuk entrepreneur. Blog ini berisi rencana bisnis, strategi investasi, persiapan keuangan dan lainnya
Kerajinan adalah
Secara umum, pengertian kerajinan adalah barang-barang yang memiliki unsur seni di mana proses pembuatannya menggunakan keterampilan tangan manusia.
Benda yang termasuk ke dalam barang kerajinan diantaranya:
- Lampu hias dari botol bekas
- Tikar dari anyaman rotan
- Bunga dari sedotan
- Bunga dari kertas
- Boneka dari sarung tangan
- Vas dari bekas lampu bohlam
- Tas dari bungkus kemasan minuman
- Dan lain-lain
Bisa disimpulkan bahwa Kerajinan adalah segala bentuk aktivitas yang ada hubungannya dengan pembuatan suatu barang bernilai seni atau memiliki fungsi tertentu melalui keterampilan tangan atau kerajinan tangan.
Fungsi kerajinan
Secara umum, fungsi kerajinan adalah sebagai barang hiasan, dibawah ini beberapa fungsi kerajinan adalah yang terbagi ke dalam dua kelompok:
1. Fungsi pakai
Barang-baran yang sudah dibuat mengutamakan aspek fungsional atau kegunaan yang bertujuan untuk membantu suatu pekerjaan manusia.
Kerajinan dengan fungsi pakai antara lain:
- Meja
- Kursi
- Lampu hias
- Lemari
- Tikar
- Dan lain sebagainya
2. Fungsi hias
Fungsi satu ini agak berbeda dengan fungsi pakai pada kerajinan adalah dengan menonjolkan Sisi estetika atau keindahan dibandingkan dengan fungsi.
Kerajinan dengan menonjolkan fungsi hias biasanya digunakan sebagai pajangan yang mempercantik keindahan ruangan.
Contoh kerajinan dengan menonjolkan fungsi hias antara lain:
- Miniatur
- Hiasan dinding
- Tembikar
- Barang-barang cinderamata
- Dan lain sebagainya
Contoh kerajinan
Contoh kerajinan adalah beberapa atau beragam kerajinan yang sudah diciptakan oleh para pengrajin.
Sesuai dengan jenis kerajinan yang mereka buat berdasarkan bahan pembuatannya.
Berikut ini beberapa contoh kerajinan adalah yang banyak diproduksi oleh masyarakat sekitar, diantaranya:
1. Contoh kerajinan dari bahan keras
Kerajinan dengan menggunakan bahan utama dari bambu dengan beberapa peralatan untuk membentuk proses pembuatan kerajinan tersebut.
Contoh kerajinan yang dihasilkan dari bambu yaitu:
- Kursi bambu
- Teko bambu
- Hiasan lampu
- Lonceng bambu
- Tikar
- Pot bunga
- Pagar tanaman
- Alat kesenian
- Dan lain sebagainya
- Kerajinan dari kayu
Bahan utama dari kerajinan ini tentu saja menggunakan kayu dengan kualitas yang baik.
Contoh kerajinan yang dihasilkan dari bahan utama kayu diantaranya:
- Meja
- Lemari
- Asbak
- Lampu hias
- Kursi
- Lelah
- Sendok
- Mangkuk
- Lirik
- Gelang kayu
- Patung
- Dan lain sebagainya
- Kerajinan dari logam
Bahan utamanya tentu saja berupa logam dari besi, tembaga, kuningan, atau lain-lain dengan bantuan beberapa peralatan dalam proses pembuatannya.
Contoh kerajinan dari logam diantaranya: