... Panduan Jahit Model Kebaya Orang Tua Pengantin: Tips DIY Terbaik

Menghasilkan Kebaya Pengantin Untuk Orang Tua - Panduan Jahit DIY yang Indah

7. Model Kebaya Kurung Kontemporer dengan Permainan Berbagai Payet dan Manik-manik

Kebaya: A miefa Kebaya Gaun

Selanjutnya ada warna lain dari spektrum warna ungu yang juga tak kalah cantik, yakni deep purple atau warna ungu tua . Desain model kebaya kontemporer akan sangat cocok dihadirkan dalam balutan warna bold seperti ini. Model kebaya kurung dengan potongan leher tinggi, dihias dengan aneka payet dan manik-manik pada bahan kain brokat yang memiliki motif yang semarak, menjadikannya semakin eksotis.

Apabila kamu menyukai busana yang memberikan kesan kuat, model kebaya berwarna ungu tua dengan desain kontemporer seperti ini akan sangat cocok untukmu. Penampilanmu tidak hanya akan terlihat anggun, tapi juga semakin elegan dan karismatik dengan model kebaya mewah yang satu ini. Kebaya elegan ini bisa kamu gunakan dalam berbagai acara pesta maupun untuk pernikahan dipadukan dengan kain batik atau songket yang klasik. Apalagi dengan riasan make up bold, look kamu akan terlihat classy!

Penjelasan Among Tamu : Peranan, Tugas dan Jenis Pakaian

Among tamu adalah seorang yang membantu keluarga yang punya hajatan pernikahan untuk menyambut / menerima para tamu yang berdatangan.

Para pengantin / orang tua tentunya harus keliling bergantian untuk mendatangi para tamu ke meja mereka untuk mengucapkan terima kasih.

Bila kamu akan melaksanakan pernikahan tentu butuh bantuan among tamu, pagar ayu dan pagar bagus untuk melengkapi kegiatan resepsi pernikahan karena sudah menjadi image pernikahan adat Jawa menghadirkannya.

Jumlah dari among tamu bisa disesuaikan kebutuhan namun biasanya berjumlah 5 Pria dan 5 Wanita saling berpasangan menerima dan mencatat atau menandai para hadirin.

Jenis pakaian untuk Among Tamu

Ternyata Ada beberapa Jenis pakaian Among Tamu. Tentunya pakai yang dikenakan harus sesuai dengan tema pakaian pengantin.

Among Tamu Pakaian Adat Jawa dengan Kutu Baru

Pakai Kutu Baru merupakan pakai resmi yang sering digunakan pada acara sakral di Jawa.

Biasa pihak pemilik acara / pengantin akan memberikan kain ke Among Tamu untuk di jahit sendiri atau bisa langsung di urus sekalian oleh pemilik acara untuk dijahitkan sekaligus dengan baju yang lain.

Among Tamu dengan Kebaya Jumputan

Sangat jarang among tamu yang memakai model kebaya jumputan. Mungkin hanya ada beberapa orang di daerah tertentu yang memakai ini.

Kebaya ini cocok untuk kamu yang memiliki budget pernikahan kecil.

Harga kebaya jumputan memang relatif murah dan bisa berbelanja di pasar grosir. Kamu bisa beli sesuai kebutuhan jumlah among tamu.

Among Tamu Pakaian Batik Modern

Batik Modern paling sering dipakai Among Tamu di zaman sekarang apalagi kamu yang tinggal di kota besar.

Ide desain kebaya Modern sudah banyak bertebaran di internet m kamu bisa memilih sendiri sesuai tema resepsi.

Cari penjahit yang memang sudah sering buat Kebaya Modern agar hasil kebaya bisa tampil mewah.

Among Tamu dengan Kebaya Kartini.

Kebaya Kartini memiliki filosofi sejarah yang menarik. Kebaya tersebut melambangkan kesucian jiwa wanita.

Ukuran dari kebaya Kartini akan lebih panjang dan ada jarik nya.

Kebaya Kartini bisa di pakai semua kalangan mulai anak2 hingga orang dewasa.

Kamu yang memakai Kebaya Kartini akan lebih terasa kesakralan disetiap prosesi.

Jahit model kebaya orang tua pengantin

Your Smart Wedding Platform

Belum punya akun? Daftar

Pilih Kategori Artikel

Pilih Kategori Artikel

Tips Memilih Model Kebaya untuk Seragam Orang Tua Pengantin
Diskon dan Penawaran Eksklusif Menantimu!
Kunjungi WeddingMarket Fair 27-28 Juli 2024
di Balai Kartini (Exhibition & Covention Center)

Saat diselenggarakannya pesta pernikahan, bukan hanya pengantin yang ingin tampil cantik dan menawan, tapi orang tua dari kedua mempelai juga harus tampil anggun di pesta pernikahan anaknya. Oleh karena itu, dibuatlah baju seragam keluarga untuk pernikahan terutama untuk para ibu dari kedua mempelai. Baju seragam keluarga ini bisa model kebaya, gamis atau gaun yang cocok dikenakan untuk orang tua.

Sebenarnya, seragam keluarga tidak terbatas digunakan oleh para orang tua saja, tapi juga digunakan oleh kerabat pengantin. Namun secara khusus, dalam artikel ini WeddingMarket akan membahas mengenai tips memilih model kebaya untuk seragam orang tua pengantin modern maupun tradisional, agar ibu-ibu juga tampil cantik dan anggun ketika mendampingi kamu duduk bersanding di pelaminan. Berikut beberapa tips sebelum menentukan model kebaya untuk ibu-ibu tersayang.


Tags: jahit model

`Lihat Lagi
@ 2024 - Tenun Indonesia