Menguasai Seni Jahit Sol Sepatu - Tips dan Panduan DIY untuk Pekerjaan Jahitan yang Indah
Laba Laba
Tempat service tas kulit, koper, tas ransel, sepatu, gesper ini sudah lama berdiri dan cukup terkenal sebagai toko yang mengkhususkan diri dalam perbaikan, modifikasi, dan pemeliharaan barang-barang kulit, tas, koper dan sepatu di Jakarta
Dengan pelayanan yang baik,staf ramah, teknisi profesional Laba Laba mampu mermberi solusi dalam memperbaiki barang kesayangan yang mungkin memiliki nilai sejarah bagi pemiliknya. Mereka bukannya tak mampu beli baru. Tapi kenangannya yang tak terlupakan. Jadi sayang kalau dibuang
Harga reparasinya bervariasi tergantung jenis kerusakannya apa. Sepadanlah dengan hasilnya yang keren seperti baru lagi. Tidak malu-maluin kopernya dibawa pergi traveling atau tas dan sepatunya dipakai ke kondangan
Ada 5 cabang toko Laba Laba tersebar di wilayah Jakarta dan Depok. Kamu bisa datang ke lokasi terdekat pada jam 08:30 – 17:30 berikut

Tips Memilih Sepatu untuk Pemula
1. Tentukan jenis sepatu
Saat hendak mengunjungi toko sepatu atau berencana belanja sepatu di e-commerce, ada baiknya kamu menentukan jenis sepatu yang ingin digunakan terlebih dahulu. Apalagi sepatu memiliki berbagai jenis model dan ragam pilihan sesuai tujuannya.
Kamu harus cari tahu dulu untuk kebutuhan apa sepatu tersebut dibeli, kapan akan memakainya? Ini beberapa contoh sepatu dengan yang tepat untuk kamu pertimbangkan.
- Olahraga: Sepatu running, sepatu basket
- Formal: Sepatu pantofel
- Kasual: Sneakers, slip on shoes
Meski tertarik terhadap warna dan modelnya, ya, kamu harus paham sol mana yang akan mendukung kakimu.
2. Sesuaikan sepatu dengan bentuk dan ukuran kaki
Tujuan dari membeli sepatu adalah sebagai pelindung serta alas kaki. Oleh karena itu, penting bagi kamu untuk mencari sepatu yang dapat menunjang aktivitasmu serta menyesuaikan dengan bentuk maupun ukuran kaki sebelum membeli.
Kamu perlu melangkah beberapa kali untuk kesesuaian sepatu dengan ‘pengalaman’ yang didapat oleh kakimu. Apakah ukurannya sudah pas? Apakah ringan untuk melangkah? Cukupkah ruang bagi jemari kaki untuk bernapas?
Pertimbangan ini penting sebelum kamu memutuskan membeli sepatu, ya.
3. Perhatikan bantalan tumit
Bantalan tumit ini sangat erat hubungannya dengan hal yang kita bahas hari ini, yaitu sol sepatu. Memperhatikan sol sepatu sebelum membeli sebuah sepatu juga ternyata cukup penting.

Shoe Porter Indonesia
Sneakers menjadi sepatu idola mereka yang suka bergaya kasual. Oleh karena itu, sneakers menjadi populer di kalangan awam. Hal ini juga yang membuat Shoe Porter Indonesia bergerak di bidang laundry sneakers dan sejenisnya.
Gerai yang terletak di BSD dan Alam Sutera ini memberikan pelayanan binatu sepatu. Grade kesulitan menentukan biayanya, mulai dari Rp 50.000–Rp 200.000. Binatu ini juga menerima perawatan reglue dan unyellowing.
Jadi, sepatu lama Anda bisa tampil layaknya sepatu baru dan kembali berfungsi optimal. Gerai ini juga menjual aksesori sepatu, seperti tali sepatu, juga perlengkapan pembersih sepatu.
Alamat:
Jl. Griya Loka Raya, Ruko Sektor 1.1
Blok RE2 No 4,
BSD City, Tangerang Selatan, Banten
Lemari Kopi Coffee Shop
( 2nd Floor )
Situs web:
shoeporter.id
Jam buka:
14.00–20.00 (Senin)
11.00–20.00 (Selasa – Jumat)
11.00–19.00 (Sabtu)
11.00–18.00 (Minggu)
Servis:
Pembayaran nontunai: | Ada |
Cuci Sepatu: | Ada |
Reparasi Sepatu: | Tidak Ada |
Pengiriman Sepatu: | Tidak Ada |
Lokasi:

Captain Fix
Rekomendasi jasa reparasi tas Jakarta yang bagus dan layak kamu coba salah satunya adalah Captain Fix (CF). Prosesnya cepat serta hasil reparasinya bagus, bersih dan rapi. Banyak konsumen merasa puas dengan hasil pekerjaannya
Usaha yang sudah beroperasi sejak tahun 2008 ini menyediakan beragam layanan servis koper seperti ganti gandle, ganti roda, ganti troli, ganti dudukan kaki, ganti kunci, ganti kepala restleting, membersihkan koper, bahkan reparasi body koper yang pecah
Bukan itu saja, CF juga mampu memperbaiki segala kerusakan pada tas, sepatu, dan barang kesayangan lainnya semacam dompet, ikat pinggang, tali arloji dll
Guna mendekatkan diri pada pelanggan, jasa reparasi koper, tas, sepatu ini membuka beberapa cabang di Jabodetabek. Kamu bisa memilih lokasi toko Captain Fix terdekat
Berikut alamat Captain Fix yang bisa kamu tuju jika ingin memperbaiki kopor, tas branded, sepatu biar bisa dipakai kembali buat ke kantor, pergi-pergi berlibur. Tokonya buka jam 08.00 s.d 20.00 (setiap hari)

Tags: jahit sepatu