... Jenis Bambu Terbaik untuk Kerajinan DIY: Panduan lengkap

Jenis Bambu Terbaik untuk Kerajinan Tangan DIY

Tralis

Adanya tanaman rambat dalam komposisi tanaman di taman adalah sebuah kewajiban. Tergantung media rambatnya, tanaman rambat dapat menghadirkan nuansa baru untuk spot-spot di tamanmu yang terlihat membosankan, seperti dinding atau pagar.

Caranya cukup mudah, yakni menyediakan beberapa bambu dengan ukuran yang sama, lalu disusun sedemikian rupa seperti tralis, lalu diikat tali atau kawat agar kuat. Untuk jenis tanaman rambatnya, anda bisa mencoba tanaman sirih merah, mandavela, morning glory, bougenvil, melati irian, bunga clementis, atau bunga air mata pengantin.

10 Contoh Kerajinan Bambu: Alat, Bahan, dan Cara membuatnya

Saat ini terdapat banyak sekali ide kerajinan yang bisa Pins jadikan sebagai referensi untuk berkreasi, salah satunya adalah kerajinan bambu. Ada begitu banyak cara membuat kerajinan dari bambu yang bisa kamu gunakan sebagai ide. Pada dasarnya bambu merupakan bahan material yang amat mudah diutak-atik sebab sifatnya yang lentur dan kuat.

Bambu sendiri merupakan satu dari sekian banyak tanaman yang mudah dijumpai. Kamu bisa menambahkan tanaman ini untuk menghiasi pekarangan rumah. Manfaatkan aplikasi Pinhome untuk mencari Rumah Ekslusif seperti rumah bekas di Kota Bogor contohnya Paradise Serpong City 2 atau perumahan di Jagakarsa. Cek kerajinan bambu dan bagaimana cara pembuatannya dalam ulasan berikut!

Jenis-Jenis Kerajinan Bambu dan Contohnya

Kerajinan bambu sendiri ada berbagai macam jenis contohnya. Berikut ini adalah beragam jenis kerajinan yang dapat dibuat dari bambu.

Anyaman bambu merupakan anyaman yang sering dibuat masyarakat sebab bambu merupakan tumbuhan yang mudah diperoleh di sekitar rumah. Untuk mendapatkan bahan baku anyam, biasanya bambu yang sudah dibelah menurut ruas-ruasnya akan dikeringkan dan dibelah menjadi dua, kemudian bambu diraut menjadi potongan tipis-tipis sebanyak mungkin.

Untuk kebutuhan produksi yang banyak, biasanya menggunakan mesin irat bambu agar lebih cepat dan efektif. Produk yang dihasilkan dari anyaman biasanya adalah produk untuk kebutuhan sehari-hari seperti pengukus nasi, tempat nasi, kemasan hantaran (besek), kipas, tikar, keranjang dan lain-lain. Selain digunakan untuk kebutuhan sehari-hari, terdapat pula anyaman yang digunakan sebagai bahan arsitektur atau yang dikenal dengan anyaman kasar, biasanya untuk membuat rumah, kandang, ataupun perangkap ikan.

Lonceng angin dari bambu

Hiasan yang digantung akan menambah kesan rumah lebih indah sekaligus estetik. Salah satu hiasan yang cocok digunakan adalah lonceng angin. Kerajinan dari bambu yang satu ini bisa menjadi rekomendasi yang menarik dan memberikan kesan sejuk pada hunian. Apalagi, ketika lonceng angin menimbulkan suara ketika ada hembusan angin ataupun bila digerakkan dengan menggunakan tangan. Adapun langkah pembuatan lonceng angin adalah sebagai berikut:

  • Cari dan pilih lima potong buluh yang masih berbentuk bulat. Lalu, runcingkan bagian bawahnya sampai membentuk setengah lingkaran.
  • Selanjutnya, kaitkan bagian atasnya pada satu media, contohnya adalah batok kelapa sebagai atasannya atau kepala dari lonceng angin tersebut.
  • Berikan tali yang memanjang kebawah pada bagian bawahnya, serta gunakan pula bulatan kayu agar bisa membunyikan lonceng angin secara manual.

Pagar rumah


Image Source: rumahmesin.com

Pagar selain mempunyai fungsi sebagai pelindung juga bisa sebagai pembatas wilayah, terlepas dari itu pagar juga bisa sebagai aksesoris untuk mempercantik tampilan hunian kita, jika melihat dari bahan material yang di gunakan pagar bisa terbuat dari batu bata, besi, kayu maupun bambu, pada model rumah minimalis sendiri banyak jenis pagar yang bisa kita pakai, lalu bagiamana pagar yang bagus untuk rumah minimalis?

Setiap rumah pasti memiliki model dan desain sendiri oleh karena itu tentunya jenis pagarpun perlu di sesuaikan agar selaras. Namun bagi anda yang ingin menambah kesan natural pada rumah anda, tidak ada salahnya jika anda mencba pagar rumah yang bermaterial bambu, banyak jenis bambu yang bisa kita gunakan untuk mempercantik rumah dari segi eksterior, misalnya bambu kuning maupun bambu petung.


Tags: kerajinan untuk jenis

`Lihat Lagi
@ 2024 - Tenun Indonesia