Kerajinan Cantik - Membuat Bunga Menawan dari Pita dengan Sentuhan DIY
Contoh Kerajinan dari Pita
| ">No | ">Hasil Kerajinan Dari Pita |
| ">1 | ">Kerajinan Bunga Mawar dari Pita |
| ">2 | ">Kerajinan Dasi Kupu-Kupu dari Pita |
| ">3 | ">Kerajinan Bros dari Pita Satin |
| ">4 | ">Kerajinan Hiasan Parcel dari Pita Jepang |
| ">5 | ">Kerajinan Gantungan Kunci dari Pita |
| ">6 | ">Kerajinan Buket Bunga dari Pita |
| ">7 | ">Kerajinan Hiasan Meja dari Pita |
| ">8 | ">Kerajinan Bunga Sakura dari Pita Jepang |
| ">9 | ">Kerajinan Bunga Anggrek dari Pita Satin |
Seperti yang kita tahu, bahwa pita memang salah satu bahan yang sering di rubah menjadi berbagai macam jenis bunga dan juga hiasan. Bunga dari pita ini tentunya mempunyai bentuk yang sangat cantik dan tidak kalah dengan bunga asli pada umumnya.
9+ Contoh Kerajinan dari Pita dan Cara Membuatnya
Kerajinan dari Pita – Pita merupakan salah satu bahan yang bisa dibuat menjadi berbagai macam kerajinan yang sangat cantik, kerajinan dari pita ini pada umumnya berbentuk sebuah bunga yang sangat cantik.
Bunga ini tentunya selain bisa digunakan sebagai hiasan juga bisa dirubah menjadi buket yang bisa dijadikan sebagai hadiah. Banyak sekali bentuk bunga yang bisa dibuat dari pita ini, tentunya bahan pita yang digunakan juga bermacam-macam, bukan hanya bunga saja.
Kerajinan dari pita juga ada yang berbentuk sebuah gantungan kunci atau hiasan untuk parcel, penasaran kan apa saja contoh kerajinan dari pita ini? Jadi, langsung saja yuk simak penjelasan di bawah ini!
Tags: kerajinan dari bunga