... Kerajinan DIY Kreatif: Ide dan Panduan Kerajinan Cantik dari Hebel | Tutorial Hebel untuk Kerajinan Jahitan

Kerajinan Cantik dari Hebel - Ide Kreatif DIY untuk Karya Sulaman dan Rajutan

Cara Pasang Hebel

Di antara tahapannya adalah sebagai berikut:

  • Bersihkan dan siapkan tempat yang akan dijadikan pemasangan batu bata ringan. Membersihkannya bisa dilakukan dengan cara menyapunya. Kemudian sirami atau basahi area pemasangan tersebut, sehingga nantinya penyerapan perekat bata bisa lebih optimal.
  • Rendam batu bata ringan tersebut dengan air satu ember penuh. Hal ini dilakukan agar batu bata nantinya tidak menyerap air secara berlebihan dari perekat yang ada. Pengerasan pemasangan batu bata pun nantinya bisa lebih optimal terjadi.
  • Buatlah adonan perekat. Adonannya ini dibuat dengan semen instan yang dicampur dengan air secukupnya. Pastikan adonannya sudah bersifat homogen. Bagi Anda yang masih awam, biasanya tersedia petunjuk pembuatan pada bungkus semen perekat.
  • Mulailah menyusun batu bata ringan ini dan berikan perekat di sela-sela batu bata yang tersusun ini. Perekat yang diberikan, sebaiknya diukur dengan ketebalan yang sama rata, sehingga hasil susunan batu bata juga bisa jadi lebih rapi dan kuat.
  • Keringkan susunan batu bata yang sudah direkatkan. Untuk memperoleh hasil yang kering, sebaiknya tunggu hingga sehari semalam sebelum memplester agar bangunan dinding bisa lebih halus dan tinggal dibaluri warna cat.

Harga Hebel

Secara umum, batu bata ringan ini punya banyak jenis. Setiap jenisnya punya harga yang berbeda-beda.

Apalagi ada banyak sekali brand atau merek yang menjual batu bata ini. Mala harganya pun semakin bervariasi.

Anda bisa menyiapkan budget sekitar 600 hingga 800 ribu rupiah untuk membeli batu bata ringan ini. Ini adalah kisaran harga umum yang dibanderol di pasaran.

Menggunakan batu bata ringan bisa jadi keputusan yang lebih baik untuk bangunan yang baik pula.

Meskipun hadir dengan bobot ringan, namun batu bata ini tetap menonjolkan keunggulannya dalam hal kuat dan tahan lama.

Demikian pembahasan Hebel dari Japdesain, jika ada pertanyaan tentang hebel dan bahan bangunan lainnya silahkan tuliskan pada kolom komentar dibawah.

Yudha Jordan Follow Lulusan Teknik Sipil Universitas Brawijaya yang suka menulis tentang dunia arsitek, desain, bangun rumah dsb. Saat ini memiliki perusahaan konstruksi PT. Jordan Artha Perkasa dan Jasa Desain Arsitek Japdesain yang berlokasi di Jogja.

Kelebihan dan Kekurangan Hebel

Di atas sudah kami jelaskan secara lengkap mengenai jenis hebel, spesifikasi hebel serta ukuran standar hebel. Perlu diketahui, salah satu keunggulan material bata hebel yaitu memiliki ukuran lebih besar dibandingkan bata merah sehingga proses pemasangannya lebih cepat.

Meskipun demikian, kalian juga harus tetap memperhatikan pemilihan tukang bangunannya. Saran kami sebaiknya gunakan pekerja dengan sistem pemborong. Sebab, kebanyakan orang menilai bahwa HARGA BORONGAN PEMASANGAN HEBEL lebih murah dibandingkan sistem harian.

Meskipun bata hebel memiliki sejumlah keunggulan, bukan berarti material tersebut tidak mempunyai kelemahan sedikitpun. Sebagai bahan pertimbangan sebelum membelinya, di bawah ini akan kami berikan beberapa kelebihan serta kekurangan bata hebel.

Kelebihan

  • Mampu mengurangi perubahan suhu ruangan secara drastis.
  • Strukturnya poros sehingga membuatnya tahan terhadap api.
  • Tingkat keakuratan dalam proses pemotongannya tinggi sehingga mengurangi pembuangan sisa potongan.
  • Terbuat dari bahan dasar ramah terhadap lingkungan.
  • Bobotnya cenderung lebih ringan dari material sejenisnya.
  • Ukurannya lebih besar sehingga mampu mempercepat proses pemasangannya.
  • Berpotensi memberikan ventilasi yang baik.
  • Semua jenis hebel tidak mengandung gas beracun.
  • Karena bahan dasar pembuatannya, menjadikan hebel menjadi lebih tahan lama.
  • Lebih hemat dalam penggunaan perekat atau lem hebel.

Kekurangan

  • Apabila dipasang ketika musim hujan, hebel akan menjadi lebih rapuh dan mudah retak.
  • Proses pemasangannya membutuhkan tukang berpengalaman.
  • Memerlukan perekat bata ringan khusus.
  • Pembelian hebel harus dalam jumlah banyak.
  • Ukurannya besar sehingga bisa menyisakan material tidak berguna.

Tags: kerajinan dari

`Lihat Lagi
@ 2024 - Tenun Indonesia