... Kerajinan dari Jerami Padi: 10 Ide DIY Seni Jahitan dan Kreatif yang Harus Anda Coba!

Seni dan Keterampilan - Keajaiban Kerajinan dari Jerami Padi untuk Anda Coba

Kata Penutup

Bagaimana, apakah kamu sudah mencoba kerajinan yang sudah jelaskan diatas? Kita semua memiliki peran penting dalam menginspirasi orang lain untuk menyelamatkan lingkungan dan memanfaatkan bahan-bahan yang tidak terpakai disekitar kita.

Contoh kerajinan limbah bangun datar diatas dapat membantu meningkatkan kreativitas, rasa kepedulian lingkungan, dan keterampilan tangan yang berguna di masa depan.

Semoga artikel dari kosngosan.com diatas bisa bermanfaat, jangan lupa bookmart dan share artikel ini ya, adios!

Reza Harahap Reza Harahap adalah owner kosngosan. Suka belajar bisnis, finansial, ekonomi, pendidikan dan pekerjaan. Sembari membagikan ide usaha untuk entrepreneur. Blog ini berisi rencana bisnis, strategi investasi, persiapan keuangan dan lainnya

9+ Contoh Kerajinan dari Jerami dan Cara Membuatnya

Kerajinan dari Jerami – Kerajinan dari jerami merupakan sebuah hasil kerajinan yang diperoleh dari pemanfaatan limbah jerami. Apakah kalian sudah mengetahui apa itu jerami?

Jadi, jerami merupakan limbah yang berasal dari pertanian, jerami sendiri sering disebut dengan pohon padi yang sudah mengering.

Mungkin, bagi kalian yang tinggal di daerah perkotaan masih asing dengan jerami ini, tetapi bagi kalian yang sudah hidup di desa dan mempunyai lahan pertanian, pasti sudah tidak asing lagi dengan jerami ini. Pada umumnya, limbah jerami akan dibakar atau bisa juga digunakan untuk bahan pangan hewan ternak.

Tapi, apakah kalian tahu, ternyata bahan limbah jerami ini bisa dimanfaatkan menjadi sebuah kerajinan yang sangat cantik loh. Selain bisa kalian gunakan sebagai hiasan sendiri dirumah, kerajinan dari limbah jerami ini juga bisa kalian jual kembali.

Maka dari itu, langsung saja yuk simak berbagai macam contoh kerajinan dari bahan jerami yang dilengkapi dengan cara pembuatan berserta manfaat berikut ini!

Mainan Edukatif

Membuat mainan dari limbah yang aman untuk anak adalah sebuah tantangan untuk orangtua. Tidak melulu membeli mainan yang harganya mahal, orang tua juga bisa berkreasi menciptakan mainan yang edukatif dan disukai oleh anak-anak.

Misalnya Kardus bekas yang dapat dijadikan puzzel yang menyenangkan. Potong kardus menjadi beberapa bagian, dan Anda atau anak-anak dapat mencoba menyusunnya kembali. Atau Karton bekas yang dijadikan permainan papan seperti catur, dam, atau monopoli.

Kamu juga bisa membuat kemasan busa yang sering digunakan untuk melindungi barang dapat diubah menjadi puzzle foam dengan memotongnya menjadi bentuk-bentuk tertentu

Contoh Kerajinan Limbah Bangun Datar lainnya

Beberapa kerajinan limbah bangun datar lain yang bisa kamu manfaatkan, diantaranya adalah sebagai berikut :

  • Tas Anyaman Plastik Berdesain Unik, menggunakan plastik bekas, seperti kantong belanja plastik atau bungkus makanan.
  • Lukisan Kolase dari Potongan Kain, dari potongan-potongan kain bekas untuk membuat lukisan kolase yang menarik
  • Topeng Wajah dari Kertas Majalah, dari bekas majalah untuk membuat topeng wajah yang artisti
  • Lampu Gantung dari Botol Plastik Bekas, dari botol plastik bekas.
  • Kerajinan 3D dari Kardus Bekas, miniatur bangunan, patung, atau bahkan peta dunia 3D.

Kerajinan Dari Limbah Jerami Yang Unik & Keren

Kerajinan Dari Limbah Jerami- Pada kesempatan kali ini admin akan membahas seputar dunia kerajinan dari bahan limbah jerami. Ya, batang padi yang bisa anda sebut dengan jerami ini merupakan limbah pertanian yang sangatlah banyak di dapatkan di daerah persawahan dan biasanya juga tidak jauh dari pemukiman.

Terutama pada saat masa panen datang. Nah selama itu jerami ini bisa anda manfaatkan sebagai salah satu makanan ternak, media tanam jamur merang dll.

Meskipun demikian jerami yang ada masih berlimpah dan harus dibakar. Terkadang petani memanfaatkan batu bara atau genteng untuk yang dilakukan di daerah sawah.

Biasanya petani hanya menumpuknya di pinggir sawah dan membiarkannya busuk, sehingga dapat digunakan sebagai pupuk tanaman lainnya.

Limbah padi atau jerami tersebut ternyata dapat dimanfaatkan sebagai bahan dasar kerajinan yang cukup unik dan artistik.

Produk kerajinan dari limbah jerami masih tergolong langka, sehingga sangat berpotensi untuk dapat dikembangkan.

Untuk masyarakat yang tinggal di dekat persawahan atau pasar tentunya tidak menemui kesulitan dalam mencari limbah jerami dan tidak perlu mengeluarkan banyak dana.

Pemanfaatan limbah jerami ini menjadi salah satu produk kerajinan, memiliki nilai lebih di bidang ke ekonomian.

Sekarang ini banyak orang yang sudah memulai menyenangi produk kerajinan yang berasal dari limbah jerami, karena selain menarik juga ramah lingkungan.

Maka dapat dikatakan bahwa peluang usaha dari limbah jerami dapat menguntungkan.

Ketersediaan jerami yang melimpah dan belum banyak yang mengolahnya menjadi kerajinan salah satu peluang usaha kerajinan tangan.

Kerajinan ini juga belum banyak menggelutiya, sehingga menjadi salah satu peluang bisnis kerajinan yang bagus.


Tags: kerajinan dari

`Lihat Lagi
@ 2024 - Tenun Indonesia