... Ide Kreatif: 10 Kerajinan Cantik dari Limbah Bengkel Motor untuk Anda Coba

Kreativitas Needlework - 7 Ide Kerajinan Cantik dari Limbah Bengkel Motor

11 Gambar Kerajinan Dari Ban Bekas Yang Unik dan Menarik

Ban kini menjadi salah satu benda yang sangat dibutuhkan oleh kendaraan. Ban in dijadikan sebagai roda dimana para kendaraan bisa bergerak. Nah, saat sudah tipis, biasanya limbah ban ini akan dibuang.

Nama limbah ban ini disebut dengan ban bekas. Ketika bahan karet dibuang, maka ia akan sulit untuk terurai. Karena itu, Anda bisa memanfaatkan menjadi kerajinan dari ban karet yang bahkan memiliki nilai ekonomis yang tinggi.

Jadi, ban bekas yang sebelumnya tidak ada harganya bisa disulap menjadi benda dengan harga yang mahal dan cantik. Nah, kali ini akan dibahas kerajinan dari karet ban yang bisa Anda tahu. Siapa tahu hal ini menginspirasi Anda dan bahkan Anda juga bisa mencobanya di rumah.

Sudah penasaran kerajinan apa saja yang bisa dibuat dari ban bekas? Yuk langsung saja simak selengkapnya di bawah ini:

  • 1 Air Mancur Hiasan di Taman
  • 2 Kerajinan Dari Ban Bekas : Kursi
  • 3 Pot Bunga
  • 4 Hiasan Hewan yang Ada di Taman
  • 5 Atap Rumah
  • 6 Bingkai Foto
  • 7 Sol Sepatu dan Sandal
  • 8 Rak Untuk Berbagai Macam Barang
  • 9 Meja Serbaguna
  • 10 Rak Dinding Gantung
  • 11 Meja Kamar Mandi

Kerajinan Dari Ban Bekas : Kursi

Anda memiliki taman yang cukup luas namun tidak ada kursinya. Berikan sentuhan kerajinan di taman Anda dengan membuat kursi taman dengan menggunakan bahan ban bekas. Kerajinan dari karet ban ini ternyata bisa menghasilkan kursi taman yang cantik dan cocok untuk bercengkrama bersama dengan keluarga lho.

Jenis ban yang digunakan juga beraneka ragam, mulai dari ban mobil, ban sepeda, ataupun ban sepeda motor juga bisa. Buatlah kursi ini dengan kreativitas yang tinggi sehingga bentuknya akan terlihat lebih unik dan menarik.

Nah, untuk membuat kursi taman ini, maka Anda juga bisa menggunakan bahan yang sederhana seperti pisau, busa, kain untuk melapisi dan masih banyak lainnya. Dengan begitu Anda bisa membuat kursi taman sesuai dengan yang diinginkan.

Meja Kamar Mandi

Butuh meja kamar mandi atau meja untuk di luar rumah? Anda bisa membuatnya dari ban bekas lho. Bahkan, meja kamar mandi dari ban ini juga tidak kalah cantik dengan meja kamar mandi pada umumnya.

Anda cukup menumpuk ban dan tutupi bagian lubangnya agar tidak dijadikan sebagai sarang serangga. Berikan sentuhan warna yang cantik dan sesuai dengan warna interior kamar mandi. Jangan lupa berikan cermin gantung di atasnya da jadi deh.

Untuk Anda yang memiliki ban bekas di rumah, kini Anda bisa membuat kerajinan dari karet ban agar ban ini memiliki manfaat. Bahkan, Ada juga bisa berhemat karena ban bisa diubah menjadi berbagai macam kreasi yang cantik dan mempesona.

Pemuda di Magetan Bikin Kerajinan Robot Berbahan Limbah Otomotif

Awalnya ia hanya iseng membuat asbak dan meja kursi saat bengkel las miliknya sepi akibat pandemi. Namun ternyata, asbak dan meja kursi yang Joni buat memiliki banyak peminat, hingga ia terpikirkan untuk membuat robot.

Salah satunya, lapak tenda nomor 115 yang menjual kerajinan tangan dari limbah otomotif. Hasil kerajinan tangan ini bahkan laku dijual hingga jutaan rupiah, sob! Terbuatnya dari limbah motor dan mobil kayak lampu, piston bekas, sokbreker, gir, macem-macem lah," ujar Fahmi, salah satu Kreator Kerajinan Tangan tersebut kepada GridOto.com. Selain kerajinan tangan, lapak tenda ini juga menjual diecast dan bermacam apparel seperti sepatu dan baju. Selain itu, Fay juga menjelaskan kerajinan tangan ini hanya dijual di pameran dan workshopnya di kawasan Tebet. .

17 Karya seni menakjubkan ini dibuat dari onderdil motor bekas

Brilio.net - Saat ini banyak orang kreatif yang tak melulu mengandalkan barang jadi tapi memilih memanfaatkan barang bekas sebagai bahan membuat karya seni. Begitu pula dengan Dave Monday, seniman ini memilih berkreasi dengan onderdil motor bekas, mengubahnya menjadi karya seni yang menakjubkan.

IDXChannel - Seorang pria paruh abad sukses meraup cuan jutaan dari hasil pengolahan limbah onderdil sepeda motor. Apalagi membuat kerajinan dari limbah onderdil sepeda motor merupakan pekerjaaan sampingan dari pekerjaan utamanya tukang las pagar.

Baca Juga: Kisah Mojang Bandung yang Sukses Raup Cuan di Tengah PandemiMenurutnya, onderdil bekas sepeda motor ini didapatkan dari teman-temannya yang memiliki bengkel sepeda motor. Pembeli asal Makassar itu dua kali membeli kreasi limbah onderdil sepeda motor dan mengirimkannya. Tetapi kendati berasal dari limbah onderdil sepeda motor ia memastikan membersihkannya dahulu sebelum diolah menjadi sejumlah kerajinan kreatif. .


Tags: kerajinan dari limbah motor

`Lihat Lagi
@ 2024 - Tenun Indonesia