Kreasi Cantik dari Masker Bekas - Ide Kerajinan Jarum dan DIY yang Menginspirasi
Berbagai Kerajinan dari Barang Bekas
Buat Moms yang ingin mencoba mengisi waktu luang dengan cara yang lebih positif, berikut ini adalah beberapa kerajinan dari barang bekas yang bisa Moms coba buat di rumah!
Foto: Kerajinan dari Barang Bekas - CD (Orami Photo Stock)Namun, kini pasti semua CD-CD bekas itu sudah tidak ada gunanya lagi, dan inilah waktunya Moms mengandalkan kreativitas yang Moms miliki untuk membuat kerajinan yang memiliki nilai seni.
Ada banyak jenis kerajinan dari barang bekas seperti CD yang bisa Moms buat.
Mulai dari hiasan dinding, hiasan untuk gitar, atau bahkan patung.
Moms bisa menghancurkan CD bekas menjadi beberapa kemudian dan kemudian menempelkannya satu sama lain hingga membentuk motif yang indah.
Moms hanya membutuhkan gunting, CD bekas, dan lem. Voila!
Dengan kreativitas yang Moms miliki, Moms bisa membuat berbagai kerajinan yang indah untuk menghiasi rumah.
Bunga mawar dari kain perca satin
youtube.com/Gina Yu
Saking indahnya bunga mawar, semua barang bekas bisa cocok untuk dijadikan bahan pembuatan kerajinan bunga mawar tersebut. Kini ide yang ke-5 adalah bunga mawar dari kain perca. Kain perca bisa kamu dapatkan dengan mudah dari penjahit-penjahit sekitar rumah atau kamu juga bisa menggunakan baju bekas yang ada di rumah.
Bunga mawar pada foto diatas menggunakan kain perca satin untuk bahan kelopaknya, namun kamu bisa menggunakan kain apa saja sebagai pengganti kain satin tersebut selagi yang kamu gunakan adalah memang barang bekas.
Cara pembuatan bunga mawar ini benar-benar mudah, kamu hanya perlu menggunting kain yang kamu sudah siapkan menjadi bentuk kelopak bunga mawar. Buatlah kelopak bunga mawar sebanyak-banyaknya sampai kainmu habis, semakin banyak kelopak bunga yang kamu buat akan mempebesar ketebalan bunga mawarmu nanti.
Beberapa ide kerajinan bunga di atas bisa kamu cobain dirumah meski hanya menggunakan barang bekas lho. Jadi, gak bakal ada lagi nih sampah yang menumpuk kalau kamu sudah bergerak untuk mengolahnya. Yuk cobain langsung ide-ide kerajinan bunga di atas!
IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.
Bunga dari botol plastik bekas
youtube.com/Being Simply Artistic
Botol minuman tentu sangat mudah untuk ditemukan dimanapun, sampah yang satu ini sangat sulit terurai yakni membutuhkan waktu 450 tahun lamanya. Apabila sampah ini tidak diperhatikan, tentu akan menjadi bencana yang besar terhadap lingkungan hidup di sekitar kita.
Salah satu cara untuk mengurangi sampah botol ini adalah dengan recycle (mendaur ulang). Kamu bisa mendaur ulang botol-botol plastik yang ada di rumah kamu menjadi serangkai bunga yang sangat cantik. Cara membuat bunga ini juga sangat mudah karena hanya menggunakan gunting, botol, serta kawat untuk tangkainya.
Agar bunga yang kamu buat terlihat seperti asli, gunakan api dari lilin untuk membakar ujung kelopak bunga tersebut sehingga terbentuklah lekukan bunga yang sangat elok.
Pembatas buku
Ilustrasi pembatas buku (unsplash.com/Kasturi Roy)
Pembatas buku atau bookmark merupakan hal yang sangat dibutuhkan oleh para book lovers. Nah, daripada harus beli, lebih baik membuat pembatas buku sendiri dari kertas kalender bekas.
Bahan-bahan yang diperlukan untuk membuat DIY pembatas buku ini adalah kalender bekas yang masih bagus, karton, lem, pembolong kertas dan tali atau pita. Tentukan bagian kalender mana yang ingin kamu gunakan dan potonglah dengan ukuran kira-kira 13×4 cm. Potong juga kartonnya dengan ukuran yang sama. Selanjutnya, kertas kalender dan karton yang sudah dipotong tersebut direkatkan satu sama lain. Lalu, lubangi bagian atas pembatas buku tersebut dan pasangkan tali atau pita.
Paper bag
Ilustrasi perempuan memegang paper bag (pexels.com/Max Fischer)
Kalender dinding biasanya memiliki ukuran yang lumayan lebar. Maka dari itu, cocok banget untuk didaur ulang menjadi paper bag. Kamu gak perlu khawatir dengan tulisan maupun gambar yang ada pada kertas kalender. Malahan, hal itu akan membuat paper bag hasil kreasimu terlihat unik.
DIY paper bag berbahan kertas kalender bekas ini dapat kamu gunakan sebagai tas souvenir ataupun gift bag. Kalau bisa bikin paper bag sendiri seperti ini, kamu gak perlu lagi membeli paper bag, deh. Jadi lebih hemat, kan?
Tags: kerajinan dari bekas