Kerajinan Cantik dari Ranting Kayu - Ide DIY untuk Menyulam dan Menjalin Kreativitas Anda
Jenis Kayu yang Sering Digunakan untuk Kerajinan Tangan
Kayu merupakan material yang sudah sejak lama digunakan sebagai dekorasi rumah.
Penggunaan kayu ini tidak hanya terpaku pada peralatan dan furniture saja.
Bahkan kini kerajinan kayu pinus untuk fashion menjadi sebuah trend yang populer.
Sebut saja kacamata kayu, dompet kayu, tas kayu, dan jam tangan kayu.
Terdapat dua jenis kayu yang digunakan yang tidak terpaku pada tingkat kekerasan kayu atau kualitasnya. Jenis kayu tersebut terdiri dari :
1. Kayu Keras (Hardwood)
Merupakan kayu yang berasal dari pohon yang bijinya ada di dalam daging buah.
Misalnya pohon Maple. Dari segi karakteristik, kayu keras sering digunakan untuk pembuatan furniture karena tingkat kepadatan dan strukturnya yang lebih rapat.
Yang termasuk kategori kayu keras diantaranya adalah :
Jenis kayu yang satu ini memiliki urat kayu yang sangat bagus untuk diolah menjadi dekorasi atau aksesoris dengan warnanya yang coklat tua, memberi kesan mewah dan antik.
Harga kayu mahoni relatif lebih mahal jika dibandingkan dengan jenis kayu lainnya.
Kayu Jati dengan warna keemasan ini sangat banyak peminatnya.
Selain tekstur warna dan corak alurnya yang khas, kayu Jati juga memiliki daya tahan yang kuat terhadap cuaca.
Produk Kerajinan dari Bahan Kayu, Bambu, Rotan, dan Tempurung Kelapa
Berikut ini adalah penjelasan mengenai beberapa produk kerajinan yang terbuat dari bahan kayu, bambu, rotan, dan tempurung kelapa dalam pembelajaran seni budaya. Adapun penjelasan adalah sebagai berikut.
Kerajinan kayu atau woodcarft merupakan produk yang sudah lama ditekuni masyarakat Indonesia. Setiap daerah memiliki motif kayu atau corak ukir kayu yang mempunyai nilai keindahan dan keunikan tersendiri. Macam-macam kayu yaitu, kayu jati, mahoni, pinus, saeo, nangka, dan kelapa. Di bawah ini adalah contoh hasil kerajinan dari produk kayu.
Ranting kayu merupakan bagian pohon kayu yang bercabang, dari ukuran kecil hingga besar. Teknik yang digunakan kerajinan dari ranting kayu adalah konstruksi (constructing). Ranting pohon dapat dijadikan kerajinan, seperti tempat pensil dan bingkai foto. Berikut ini adalah contoh hasil kerajinan dari produk ranting kayu.
Ketersediaan bambu tidak akan habis selama kita selalu menjaga dan melestarikannya. Bambu yang memenuhi syarat untuk dijadikan sebuah kerajinan adalah bambu yang tidak terlalu tua dan juga tidak terlalu muda. Bambu merupakan tanaman yang dapat tumbuh subur di wilayah tropis. Di bawah ini adalah contoh hasil karajinan dari bahan bambu.
Tags: kerajinan dari kayu