Kerajinan Cantik dari Serbuk Gergaji Kayu - Ide Kreatif untuk Kerajinan Jahitan dan DIY
Kerajinan dari Limbah Organik
Berikut ini akan kami tampilkan beberapa contoh kerajinan yang terbuat dari limbah organik yang tentunya menarik dan juga unik, simak ulasan berikut ini.
1. Kerajinan dari Limbah Organik Bonggol Jagung
Bonggol jagung merupakan salah satu dari limbah pertanian yang sampai sekarang ini belum maksimal penggunaannya, bonggol jagung juga sampai sekarang ini masih terbatas digunakan hanya sebatas pekan ternak.
Namun para ahli kerajinan tangan di Indonesia melihat hal seperti ini merupakan salah satu sebuah peluang yang sangat menarik untuk dijadikan sebuah kerajinan tangan dengan nilai jual yang amat tinggi.
Dari limbah bonggol jagung ini kalian dapat membuat berbagai macam kerajinan seperti:
- Lampu hias.
- Tempat tisu.
- Toples.
- Miniatur rumah dan peralatannya.
- Tatakan.
- Lampion.
- Dsb.
Namun hambatan dalam membuat kreasi yang terbilang cukup unik ini yaitu dalam hal menjaga bonggol jagung nya agar tidak berjamur. Cara membuat agar bonggol jagung nya tidak berjamur yaitu dengan cara merendamnya ke dalam larutan anti jamur.
2. Kerajinan dari Limbah Organik Kulit Bawang Putih
Di sekitar kita mungkin terdapat banyak bahan limbah yang ternyata kalau diamati lebih jauh lagi mengandung nilai eksotika atau suatu keindahan tertentu. Bentuk alami dari kulit bawang putih misalnya, jika kalian lihat dengan seksama itu menunjukkan terdapat guratan-guratan dan juga warna yang indah.

4 Potensi Kerajinan dari Hasil Limbah Dilihat dari Kondisi Wilayah
Semakin majunya teknologi, berdampak pada meningkatnya jumlah limbah di berbagai wilayah. Namun, hal tersebut dapat menjadi potensi kerajinan dari hasil limbah dilihat dari kondisi wilayah. Tentu saja, hal ini akan bermanfaat bagi lingkungan hingga ekonomi.
Dikutip dari Inspirasi Dari Daur Ulang oleh Ida Yuliati (2010:5) manfaat dari hasil kerajinan limbah dapat dikreasikan menjadi berbagai benda pakai, dan benda hias. Contohnya untuk hiasan dinding, aksesoris, souvenir yang akan bernilai jual tinggi.
Produk kerajinan daari limbah sebagai benda pakai akan mengutamakn fungsinya. Sedangkan untuk benda hias, kerajinan tersebut lebih mengutamakan keindahan daripada kegunaannya.

Manfaat Kerajinan dari Limbah Organik
Untuk manfaat dari kerajinan limbah organik ini salah satunya adalah bisa kalian jadikan sebagai bisnis, yang nantinya akan menghasilkan uang dengan cara menjualnya.
Dengan bermodal kekreatifan saja, kalian sudah bisa menciptakan kerajinan tangan yang indah. Di bawah ini kami menyediakan video tentang cara menyulap limbah organik untuk dijadikan sebuah kerajinan yang bernilai tinggi.
Kami juga menyediakan berbagai macam produk kerajinan dari limbah organik mulai dari:
- Tas dari rotan,
- Tas dari cluth pandan,
- Tas dari batok mini,
- Tas gaul rajut nilon,
- Tas dari eceng kerawang, dan
- Cover untuk pot mendong keranjang.
Demikian pembahasan mengenai kerajinan dari limbah organik yang unik. Semoga apa yang sudah kami tulis itu bisa kalian praktekkan di rumah masing-masing, dan bisa untuk mengasah skill kalian dalam membuat kerajinan. Semoga bermanfaat dan terima kasih.
Bagikan ini:

Manfaat Serbuk Kayu
Serbuk gergaji adalah limbah yang diperoleh dari hasil gergajian yang dilakukan di tukang kayu yang biasanya dihasilkan penghalusan dari kayu maupun proses penggergajian kayu yang menggunakan alat penghalus kayu. Nah serbuk kayu yang berupa limbah dari penghalusan kayu mempunyai berbagai manfaat. Manfaat – manfaat itu antara lain :
Sebagai Bahan Campuran Pembuatan Meubel
Beberapa pabrik meubel yang besar tidak menggunakan bahan kayu yang utuh untuk membuat meubel, karena untuk menekan harga produksi. Oleh karena itu produk-produk meubel, seperti meja belajar dan lemari kecil dijual dengan harga yang relatif murah.
Kelemahan produk meubel yang bahannya dicampur dengan serbuk gergaji kayu adalah :
- Mudah keropos dan lapuk,
- Tidak akan bertahan lama, dan
- Sering menimbulkan kotoran di lantai karena rapuh dan sudah keropos.
Bahan Pembuatan Batako
Teknologi saat ini menggunakan serbuk gergaji kayu sebagai salah satu bahan yang dicampurkan ke dalam adonan pembuatan batako sehingga dapat menekan biaya produksi, dam kualitasnya tidak akan kalah dari jenis yang tidak menggunakan serbuk kayu gergaji.
Media Tanam
Media tanam yang terbuat menggunkan serbuk kayu biasanya dapat menyerap unsur hara dan air dengan optimal, sehingga kesuburan tumbuhan yang ditanam terjaga dan baik. Media tanam dari serbuk kayu bisa ditaruh ke dalam pot kecil ataupun polybag.
Mengolah Dan Pembuatan Kertas
Dalam kehidupan sehari-hari kita sangat sering menggunakan kertas. Nah pada tau nggak bahan pembuatan kertas itu apa? Yak tepat sekali benar. Bahan dasarnya adalah kulit kayu. Lalu hubungannya dengan serbuk kayu dan juga serbuk gergaji? Ternyata bisa sama gengss. Serbuk kayu dan juga serbuk gergaji dapat dimanfaatkan untuk pembuatan kertas.

Tags: kerajinan dari kayu gaji