... 8 Ide Kerajinan Menarik dari Stik Es Krim yang Mudah Dibuat Sendiri

Kreasi Menakjubkan - Kerajinan Tangan Dari Stik Es Krim

Butuh Inspirasi? Inilah 10 Ragam Kerajinan dari Stik Es Krim yang Menarik dan Mudah Dibuat Sendiri (2023)

Stik es krim bisa dengan mudah Anda temukan dan jadikan kerajinan tangan. Selain unik, kerajinan dengan bahan stik es krim juga mudah dibuat dan mudah pula diaplikasikan. Produk kerajinan tangan yang fungsional dan menarik dari bahan stik es krim bisa Anda simak dalam tulisan BP-Guide berikut ini!

  • 10+ Ragam Kreasi dari Karet Gelang yang Unik dan Kreatif untuk Hiasan Rumah dan Gelang
  • 8 Ide Kerajinan Kayu yang Mudah Dibuat dan Punya Banyak Manfaat (2023)
  • Ingin Beri Hadiah Berkesan? Intip Rekomendasi 30 Gelas Cantik yang Cocok Dijadikan Hadiah Pernikahan Pilihan Pakar Kado!
  • 10 Kado Anniversary Kreatif Yang Bisa Anda Persembahkan Untuk Pasangan Di 2023
  • Bangga dengan Produk Asli Indonesia, Ini 30 Rekomendasi Produk Kerajinan Lokal yang Punya Tampilan Keren dari para Expert (2023)

Kerajinan Stik Es Krim Ayunan Mini

Alat dan Bahan yang diperlukan:

  1. Stik eskrim
  2. Lem tembak
  3. Cutter
  4. benang

Simak tutorial cara membuatnya di video Youtube berikut ini.

7. Tempat Hp dan Pensil dari Stik Eskrim

Alat dan Bahan:

  • Stick Ice Cream
  • Kertas Cover
  • Karton tebal
  • Mutiara belah
  • Mutiara lada renteng
  • Lem tembak
  • Gunting

Berikut ini adalah tutorial membuatnya:

Nah, itulah berbagai kerajinan dari stik es krim yang bisa Parents coba di rumah bersama si kecil. Jadi, tertarik membuat kerajinan yang mana dulu, nih?

7 Kerajinan dari Stik Es Krim yang Mudah Dibuat Bersama Anak di Rumah

Selain mudah dan menyenangkan, membuat kerajinan dari stik es krim bersama si kecil juga punya banyak manfaat, loh!

Sedang bingung mencari kegiatan seru selama liburan di rumah saja? Jangan khawatir, Parents. Agar si Kecil tetap aktif dan senang saat stay at home holiday, tidak ada salahnya Anda mengajak ia membuat karya. Seperti membuat kerajinan dari stik es krim, misalnya.

Selain menyenangkan, kegiatan membuat kerajinan tangan dari stik es krim maupun karya lainnya punya banyak manfaat untuk perkembangan anak, loh. Beberapa manfaat yang bisa si Kecil dapatkan dari membuat kerajinan tangan di antaranya adalah:

Selain kelima manfaat tersebut, membuat karya bersama si kecil juga bisa menjadi momen menyenangkan Parents untuk membangun bonding bersama sang buah hati.

Lantas, benda apa saja yang bisa Anda buat bersama anak menggunakan stik es krim? Melansir berbagai sumber, berikut jenis dan cara membuat selengkapnya.

Berikut ini 5 contoh kerajinan dari stik es krim yang bisa dibuat bersama anak di rumah. Simak cara membuat kerajinan dari stik es krim beserta gambarnya.

Manfaat Membuat Kerajinan Tangan

Mengisi Waktu dengan Hal Produktif

Pertama, bila Anda gemar membuat kerajinan tangan, maka Anda akan dapat mengisi waktu luang dengan hal-hal yang positif. Bisa dikatakan, meski tidak membutuhkan keahlian khusus, namun kreativitas Anda akan berpengaruh pada kerajinan yang Anda buat. Jadi, pastikan bahwa Anda terus menjadi lebih berkembang, setiap membuat kerajinan tangan ini.

Ada sebagian orang yang memang hobi membuat kerajinan tangan, tetapi sebagian lainnya juga menjadikan proses membuat kerajinan ini sebagai tambahan penghasilan. Jadi, dari hobi bisa menjadikan tambahan penghasilan.

Melatih Kesabaran

Selain mengisi waktu luang, Anda juga bisa melatih kesabaran dengan membuat sebuah kerajinan. Membuat kerajinan berarti mengubah sebuah benda menjadi benda lainnya. Dengan demikian, ada banyak saraf dan kemampuan lain yang terlatih saat membuat sebuah kerajinan.

Dapat Menghemat

Kerajinan tangan menjadikan Anda bisa lebih berhemat, lho! Percaya tidak? Jadi, Anda tidak perlu mengeluarkan uang lebih hanya untuk membeli produk seperti tempat pensil, pot bunga, keranjang belanja, kantong untuk barang-barang penting, dan sebagainya. Jadi, Anda bisa membuatnya dari bahan-bahan bekas atau lainnya lalu dijadikan barang yang lebih produktif.

Selain Anda bisa membantu membersihkan lingkungan dari sampah atau barang bekas, Anda juga bisa menghemat pengeluaran dengan membuat barang-barang yang dibutuhkan dengan barang-barang bekas. Bahkan, Anda bisa mendapatkan penghasilan tambahan dengan menjual barang kerajinan tersebut. Apabila menarik dan kreatif tentu bisa memberikan keuntungan bagi Anda.

Cara Membuat Tempat HP dari Stik Es Krim

Sebuah benda yang digunakan untuk sandaran hp supaya mempermudah pengguna dalam mengoperasikan hp smartphone nya tanpa harus di pegangin terus. Ini adalah ide yang menarik dan unik.

Sebenarnya benda semacam ini sudah banyak tersedia di toko online dengan harga yang murah meriah. Namun, untuk yang terbuat dari stik es krim sendiri, sepertinya belum ada yang menjual belikan. Salah satu alasannya adalah karena tempat atau sandaran hp yang terbuat dari stik es krim itu bisa dibuat sendiri tanpa ribet dan tanpa biaya mahal.

Buat kamu yang ingin membuatnya sendiri, tidak ada salahnya untuk meniru desain dan model seperti tempat hp yang dibuat oleh tim dekorunik ini. Bagaimana cara membuatnya? Yukh simak ulasan di bawah ini.


Tags: kerajinan dari mudah krim

`Lihat Lagi
@ 2024 - Tenun Indonesia