... Kreatifitas Jam Dinding DIY dari Kardus: Ide & Panduan Kerajinan Jarum dan Benang

Kreativitas Luar Biasa - Seni Membuat Jam Dinding Cantik dari Kardus

Berbagai Jenis Kardus yang Bisa Disulap Menjadi Kerajinan Tangan

Single Face

Jenis kardus pertama yang bisa dijadikan kerajinan adalah karton single face. Ini merupakan lembaran karton gelombang yang terdiri dari satu lembar liner dan satu lapisan gelombang. Karton single face biasanya berbentuk roll. Kardus jenis ini umumnya digunakan sebagai pelindung barang-barang seperti mebel dan juga sering dipakai mengemas hasil industri kayu. Kardus seperti ini mampu melindungi barang agar tidak mudah lecet hingga pecah.

Kelebihannya adalah lebih fleksibel saat digunakan mengemas karena bisa dikombinasikan dengan lainnya. Selain itu bahannya juga mudah didaur ulang semisal menjadi karya seni yang dijual lagi dan bisa menghasilkan uang.

Single Wall

Berikutnya, kamu wajib tahu ada jenis kardus bernama single wall. Jenis yang satu ini terdiri dari 3 bagian yang tebalnya sekitar 2-5 mm. Umumnya kardus jenis ini digunakan untuk mengemas barang yang sama dengan tipe double wall, meskipun lapisan kardus lebih tebal.

Ciri dari kardus tipe yang satu ini adalah bahannya begitu tipis. Maka jangan heran jika kardus ini hanya digunakan untuk distribusi pengiriman barang yang berada dalam kawasan lokal. Kardus semacam ini biasanya digunakan untuk mengemas makanan, minuman hingga mainan.

Double Wall

Double wall merupakan jenis dari kardus berikutnya yang wajib kamu tahu. Kardus ini memiliki 2 gelombang di dalamnya. Jenis yang satu ini biasanya digunakan untuk pengiriman barang-barang dengan bobot yang tinggi mencapai puluhan kilogram. Tidak jarang juga, kardus semacam ini digunakan untuk mengirim barang berat ke luar negeri.

Membuat angka untuk jarum jam

Youtube.com/Suvomam Creative

Dibagian depan kardus yang sudah dilapisi kertas putih sebelumnya, anak kemudian bisa membuat angka untuk nantinya jarum jam bisa menunjukkan pukul berapa. Tulis angka 1 sampai 12 menggunakan pensil terlebih dahulu, sehingga bisa dihapus terlebih dahulu jika ada kesalahan. Pastikan jarak angkanya cukup pas, ya.

Jika seluruh angka sudah cukup rapi, barulah anak bisa memberikan warna pada bagian angka tersebut menggunakan spidol hitam agar lebih tebal, atau menggunakan spidol warna warni untuk tampilan jam yang lebih menarik.

Studio foto mini

Kerajinan dari limbah kardus selanjutnya adalah studio foto mini. Jika mempunyai hobi fotografi atau sedang memiliki sebuah proyek jualan dimana membutuhkan sebuah studio, maka yang satu ini merupakan solusi yang cemerlang. Sebuah studio foto mini bisa digunakan untuk memperkecil pengeluaran untuk melakukan sesi foto di sebuah studio. Terutama, jika Sedulur sedang mengembangkan bisnis kecil dan baru saja rilis.

Untuk pembuatannya, cara yang dilakukan terbilang cukup mudah. Sedulur cukup menyediakan sebuah kardus bekas lalu dilubangi di bagian sampingnya hingga berbentuk persegi. Kemudian, tempel dengan menggunakan kertas yang berfungsi sebagai peredam cahaya lampu yang akan diletakkan di sampingnya sebagai penerangan. Studio foto mini pun sudah jadi dan bisa digunakan untuk sesi foto produk seperti mie instan, perawatan rambut, dan perawatan tubuh.

Rak buku

rak buku dari kardus(youtube.com/Dyartorin Crafts)

Jika kamu membutuhkan rak buku, tak perlu mahal-mahal membelinya. Kamu bisa membuat rak buku sendiri dengan menggunakan kardus bekas. Bagai mana caranya? Ini step by step-nya.

  • Kardus bekas pakai yang kokoh dan tebal
  • Gunting/cutter
  • Penggaris/meteran
  • Pensil atau pulpen
  • Amplas
  • Lem kardus/lem tembak/lem cair
  • Selotip
  • Cat akrilik, kuas, dan wadah
  • Majalah/koran bekas

Nah, itulah beberapa inspirasi untuk kerajinan dari kardus bekas. Semua prakarya tersebut terbilang sangat mudah untuk dilakukan, sehingga kardus bekas dapat dimanfaatkan kembali.

Beri hiasan dan gantungan

Youtube.com/saidas craft house

Jika anak tampilan jam yang cukup sederhana, jam dengan warna putih polos tadi pun sudah siap digunakan. Tinggal menambahkan baterai, lalu sesuaikan pukul berapa jam saat itu.

Jika hiasan sudah selesai, langkah terakhir adalah beri gantungan pada bagian atas tengah dan jam dinding dari kardus buatan anak pun siap dipasang.

Bagaimana, cukup mudah dibuat kan? Itu dia cara membuat jam dinding dari kardus yang bisa anak buat di rumah. Nggak harus beli baru, yuk kita manfaatkan kardus bekas tak terpakai menjadi benda-benda berguna seperti jam dinding.

Baca juga:


Tags: kerajinan dari kardus dinding

`Lihat Lagi
@ 2024 - Tenun Indonesia