... Kreasi Kerajinan Tangan Unik dari Kaleng: Ide DIY dan Panduan Praktis

Seni Kreatif dan Berkelanjutan - Menghadirkan Kecantikan dalam Kerajinan Tangan dari Kaleng

DIY 10 Ragam Kerajinan Tangan dari Kaleng Bekas

Kaleng bekas merupakan salah satu limbah yang banyak ditemui di rumah, baik digunakan sebagai wadah rokok, wadah susu dan lain sebagainya.Sampah tidak selamanya menjadi barang yang tidak berguna. Dengan berbagai ide kreative, banyak beragam kerajinan dari barang bekas yang memiliki nilai jual tinggi.

Baca Lainnya

Kerajinan Tangan Khas Mojokerto Cocok untuk Souvenir dan Oleh-oleh

Membuat Kerajinan Dari Kertas HVS

Dengan mengkreasikan sampah maupun limbah rumah tangga menjadi barang yang berguna, kita sama artinya andil dalam menjaga bumi dari tumpukan limbah plastik yang kian lama kian bertambah dan terurai dalam kurun waktu yang sangat lama.

Salah satunya adalah kaleng bekas. Baik kaleng bekas dari kaleng susu, kaleng snack, kaleng rokok, dan kaleng lebaran yang kadang kala setiap sudah habis dibuang begitu saja. Siapa sangka, kaleng bekas dapat diubah menjadi barang yang berguna dan bermanfaat dalam kehidupan kita sehari-hari. Penasaran ? yuk simak, berikut ulasannya :

12+ Contoh Kerajinan dari Kaleng Bekas dan Cara Membuatnya

Kerajinan dari Kaleng Bekas – Mungkin bagi sebagian orang kaleng bekas hanyalah sekedar sampah yang sudah tidak ada gunanya lagi, tapi, hal tersebut tentunya berbeda dengan pandangan orang-orang yang kreatif.

Dimana kaleng bisa disulap menjadi berbagai macam kerajinan. Kerajinan dari kaleng bekas ini juga tidak kalah unik dan cantik bahkan mempunyai nilai jual yang tinggi jika dibandingkan dengan kerajinan yang lainnya.

Lalu apa saja sih bentuk kerajinan dari kaleng bekas ini? Maka dari, dari pada semakin penasaran, yuk simak contoh kerajinan dari kaleng bekas beserta jenis-jenis kaleng di bawah ini!


Tags: kerajinan dari tangan kaleng

`Lihat Lagi
@ 2024 - Tenun Indonesia