... Kreatif! 10 Ide Kerajinan Tangan dari Kertas Asturo untuk Hobi DIY Anda

Kerajinan Tangan Cantik dari Kertas Asturo - Inspirasi DIY untuk Kesenian Sulaman Jarum

Kerajinan tangan dari kertas asturo

Ukuran Kertas F4 dalam cm dan Pixel, Ukuran Kertas A4, A3, A2, A5, A1, A0, Kertas Folio, Kuarto, Ukuran Foto 4R, 10R, 5R, 2R di Word untuk Usaha Percetakan

Home » Kertas Asturo » Ukuran Kertas » Ukuran Kertas Asturo, Kegunaan, Ciri, Tekstur, dan Harganya

Ukuran Kertas Asturo - Dalam kehidupan masyarakat modern, kertas digunakan sebagai alat untuk menunjang berbagai kegiatan dan aktivitas peradaban. Selain untuk keperluan surat menyurat, alat tulis, dan pembungkus, dewasa ini kertas juga digunakan sebagai bahan untuk mendekorasi ruangan dengan pembuatan hiasan-hiasan berwarna. Salah satu jenis kertas yang digunakan untuk keperluan tersebut misalnya adalah kertas asturo. Apakah kertas asturo itu? Berapakah ukuran kertas asturo dan untuk keperluan apa saja ia digunakan? Berapa harga kertas ini dan dimana kita bisa membelinya? Berikut di artikel ini kita akan menjawab semua pertanyaan-pertanyaan tersebut!


10 Inspirasi Kerajinan Tangan dari Kertas dan Rekomendasi Kertas yang Cocok Dikreasikan (2023)

Banyak media yang bisa digunakan untuk membuat kerajinan tangan. Salah satunya adalah kertas. Artikel ini akan memberikan inspirasi membuat berbagai benda dari kertas yang mudah dibuat dan juga bermanfaat.

  • Intip Yuk?! 9+ Pilihan Oleh-oleh Khas Bandung yang Paling Terkenal di 2023
  • 6+ Kue Ulang Tahun Unik yang Bisa Kamu Buat Sendiri di 2023
  • 9 Kerajinan Tangan Unik ini Bisa Membuatmu Betah di Rumah
  • Cara Membuat Sendiri Sepatu Lukis dan 30 Rekomendasi Brand Pilihan Kalau Malas Membuatnya Sendiri dari Para Ahli (2023)
  • 10+ Ragam Kreasi dari Karet Gelang yang Unik dan Kreatif untuk Hiasan Rumah dan Gelang

Inspirasi dan Contoh Kerajinan Tangan dari Kertas

Sekarang, kamu sudah tahu jenis-jenis kertas untuk kerajinan tangan. Masing-masing kertas punya motif menarik dan unik, berbagai macam ukuran, serta warna-warna yang cantik. Semuanya mampu menjawab keinginanmu.

Kalau kamu bingung mau melakukan apa selama liburan, maka bersiaplah mengolah kreativitasmu dengan membuat kerajinan tangan dari kertas. Sisi kreatifnya dapat, waktu luang pun tidak terbuang sia-sia. Lalu, apa kreasi yang bisa kamu ciptakan menggunakan kertas?

Perahu Layar Pinisi

Berkreasi dengan kertas bisa menjadi aktivitas bermain sekaligus belajar bagi anak dan sarana rekreasi bagi orang dewasa. Misalnya dengan membuat perahu layar Pinisi. Kamu hanya perlu menyiapkan gunting, penggaris, lem kertas, pensil, dan kertas bekas.

Cara membuatnya, pertama linting kertas membentuk tiang memanjang dengan menggunakan pensil. Panjangnya sekitar 15 cm. Lakukan langkah yang sama hingga terbentuk empat tiang. Rekatkan ujung semua tiang, jadikan satu dan tekuk di bagian tengah.

Lalu, potonglah kertas kecil-kecil agar bagian bawah terisi. Bagian ujung kita isi dengan potongan kertas kecil dalam bentuk horizontal. Jika bagian bawah sudah diisi, sekarang kita isi bagian kiri dengan cara serupa dan bagian ujungnya diisi potongan kertas secara horizontal. Ulangi langkah tadi pada bagian kanan.

Sekarang, pasanglah tiang kapal di bagian tengah, lalu bagian atas diisi potongan kertas kecil-kecil. Agar kapal seimbang, buat lagi empat tiang dan tempel hingga menjadi persegi panjang. Tekuk bagian ujung yang panjang.

Lalu, tempelkan ke badan kapal. Untuk membuat layar, potong lagi kertas membentuk segitiga siku-siku, lalu rekatkan pada tiang. Potong lagi satu tiang dengan ukuran panjang serupa alas segitiga siku-siku tadi dan tempelkan ke bawah layar.


Tags: kerajinan dari tangan

`Lihat Lagi
@ 2024 - Tenun Indonesia