Kerajinan Tangan Kain Fanel - Kreativitas dan Seni dalam Jahitan dan DIY
Pigura
Contoh kain flanel yang kerajinannya mudah dibuat adalah pigura. Seringkali, kiya melihat berbagai bingkai foto yang dijual pada toko bahan plastik, melamin, dan sebagainya. Pastinya, bentuk dan model yang ditawarkan itu-itu saja dan membosankan. Untuk mengakalinya, buat sendiri pigura dengan menggunakan kain flanel.
Dengan menggunakan bingkai foto yang unik ini, memasang foto Sedulur dan keluarga akan memberikan sebuah memori tersendiri. Pertama, siapkan kertas kartun dan potong sesuai dengan ukutan pigura yang diinginkan.
Kemudian, buat pola pada bagian tengahnya dan kosongkan agar foto bisa diletakkan. Kreasikan pigura buatan Sedulur dengan memberikan berbagai macam ornamen dengan warna yang berbeda.
Sedulur juga bisa menambahkan berbagai gambar lain seperti binatang, bunga, buah, bintang, bulan, dan pola yang lainnya. Bingkai foto akan menjadi terlihat lebih unik jika menggunakan hiasan warna yang cerah.

Cara Membuat Bros dari Kain Flanel
Sebelum membuat bros bentuk boneka atau bunga, siapkanlah peralatannya di bawah ini :
- Kain flanel warna hijau dan merah(untuk bunga, warna kain disesuikan dengan slera)
- Lem tembak
- Alat untuk lem tembak
- kertas untuk menggambar pola)
- 1 buah pulpen
- Lem
- Peniti untuk bros
Jika 8 alat di atas sudah Anda persiapkan, maka langkah selanjutnya adalah membuat bross dari kain flanel.
15. Bros Kain Flanel Berbentuk Mawar
Untuk membuat bros berbentuk bunga mawar, berikut ini adalah caranya :
4. Gulunglah Pola Lingkaran.
Cara selanjutnya memberdayakan kain flanel untuk membuat bros bunga mawar adalah dengan menggulung ujug bagian luar sampai dalam. Gulung semua bagian kain sampai membentuk bunga mawar.
Jika sudah tergulung sampai terbentuk bunga mawar maka langkah yang terakhir adalah tempelkan daun dan pasanglah peniti di belakangnya.
16. Bros Bentuk Bunga
Cara membuat bros dari kain flanel adalah dengan membuatnya menjadi bentuk bunga yang ditempeli mutiara. Berbeda dengan bunga mawar, bentuk bunga satu ini bisa dikatakan masih tergolong mudah dan simple.
Hampir sama dengan bahan yang digunakan dalam membuat bros mawar, hanya saja untuk bunga satu ini memerlukan tambahan bahan mutiara dengan beberapa warna sesuai selera. Jika tambahan bahan dan alat sudah dipersiapkan, maka langkah selanjutnya adalah :
17. Bros dari Kain Flanel Bentuk Boneka Doraemon

Mengapa Kain Flanel Banyak Disukai?
Murah
Kain flanel dikenal sebagai kain tertua di dunia bahkan lebih tua dari kain tenun maupun kain rajut. Kain ini diperkirakan berasal dari Turki di tahun 6500 Sebelum Masehi. Ini menjadi jenis kain terumit yang ditemukan dalam bentuk awetan di Siberia pada tahun 600 Masehi.
Kain flanel banyak disukai untuk bahan kerajinan tangan. Ini karena begitu terjangkau harganya. Kita bisa membeli kain ini di toko alat jahit terdekat. Umumnya toko jahit menjual kain ini per lembar dengan ukuran 20 x 20 cm. Harga untuk setiap lembarnya berkisar Rp 1.500 hingga Rp 2.500 saja.
Mudah untuk Dibentuk
Di masal lalu, kain flanel banyak digunakan di pertengahan abad 17 sampai 20. Kain flanel dipakai untuk membuat topi pria pada kala itu. Namun sekarang kain flanel banyak digunakan untuk mengurangi getaran pada panel interior dalam industri otomotif. Kain yang satu ini juga dimanfaatkan untuk melapisi meja biliar dan juga untuk menghasilkan suara bersih pada simbal drum atau piano.
Kelebihan kain flanel berikutnya adalah kainnya begitu mudah dibentuk. Dengan kelebihannya ini, kain flanel banyak dipilih menjadi bahan utama kerajinan tangan. Kamu bisa menghasilkan aneka prakarya cantik dengan kelebihan kain yang mudah dibentuk.
Tekstur yang Unik
Kain flanel banyak dimanfaatkan sebagai bahan pembuatan permadani, tenda atau pakaian oleh kaum Nomadic di Asia Tengah. Di sisi lain, mereka yang berasal dari Barat banyak memakai kain flanel untuk media berekspresi di dunia seni tekstil atau seni desain.
Kain flanel memiliki keunggulan yakni teksturnya sangat unik. Kain yang satu ini teksturnya mirip kain wol sehingga terbilang sedikit kaku namun masih bisa ditekuk dan dibentuk.

Dompet
Dompet merupakan salah satu kerajinan kain flanel mudah yang bisa dibuat sendiri. Caranya adalah dengan memotong selembar kain yang berbentuk persegi panjang dengan ukuran sesuai keinginan. Kemudian, lipat kainnya menjadi dua dengan bagian di arah luar dan dalam. Lalu, jahit ketiga sisinya lalu pasang risleting pada salah satu sisi yang lain.
Jika sudah dijahit, balikkan dompet supaya terlihat bentuknya. Kemudian, hias salah satu atau kedua sisinya dengan bentuk-bentuk sesuai selera, seperti bunga atau daun. Untuk menempelkan hiasan, bisa dengan cara dilem atau dijahit. Apabila Sedulur tidak memiliki risleting, maka bisa diubah dengan menggunakan kancing.

Tags: kerajinan tangan