... 7 Ide Kerajinan Tangan Mudah yang Dapat Dibuat Sendiri untuk Pemula!

Kerajinan Tangan Cantik yang Mudah Dibuat - Inspirasi DIY untuk Seni Sulam dan Rajut

Kerajinan Tangan dari Limbah Kertas Koran Bekas

Tiap hari sampah kertas selalu menumpuk di sekitar kita. Oleh karena itu, tak ada salahnya jika sampah tersebut diolah menjadi kerajinan. Salah satunya adalah kerajinan dari limbah kertas koran. Sebab kita tahu bahwa limbah kertas merupakan penyumbang sampah terbesar dalam kehidupan manusia.

Koran-koran bekas yang sudah melewati tanggal terbitnya dibiarkan begitu saja. Di sisi lain, juga ada yang menggunakannya sebagai bungkus makanan, bungkus paket dan lain-lain. Namun, kenyataannya mereka akan sama-sama berakhir dalam tempat yang sama. Yaitu sampah, tanpa adanya proses daur ulang sama sekali.

Bagi kamu yang pernah menyimpan banyak koran bekas atau sejenis limbah kertas lainnya di rumah, baiknya jangan dibuang atau dibakar. Karena siapa tahu koran-koran itu akan menjadi kerajinan limbah kertas yang bernilai tambah.

Tentu saja dengan tingkat kemahiran kerajinan tangan yang mumpuni agar bisa dijual ke khalayak luas. Dalam artikel berikut, kami akan mengulas beberapa kerajinan dari limbah kertas terbaik untuk kamu yang masih pemula.

Oh iya, sebelumnya siapkan dulu peralatan dan bahan di bawah ini:

  • Limbah kertas atau koran bekas
  • Gunting
  • Lem
  • Pensil warna atau manik-manik untuk perhiasan

Pertama-tama, pastikan kamu sudah membuat banyak gulungan kertas berukuran kecil, yakni seukuran sedotan. Kemudian buatlah kerajinan dari limbah kertas seperti contoh di bawah ini.

Frame Cermin

Siapkan beberapa gulungan kertas ukuran kecil untuk membuat frame. Banyaknya gulungan kertas yang disiapkan tergantung dari seberapa ukuran frame cermin yang ada. Semakin besar ukuran frame cermin, maka semakin banyak pula gulungan kertas yang dibutuhkan.

Kerajinan dari Limbah Kertas Menjadi Pot Bunga

9 Ide Kerajinan Tangan dari Kain Perca yang Mudah Dibuat

Artikel yang membahas seputar hobi seperti menggambar, memelihara tanaman, hewan peliharaan, hingga meracik kopi.

Tulisan dari Seputar Hobi tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

Menggunakan kain perca untuk membuat kerajinan tangan adalah cara kreatif untuk memanfaatkan sisa-sisa kain yang biasanya terbuang.

Ide kerajinan tangan dari kain perca tidak hanya membantu mengurangi limbah , tetapi juga memungkinkan setiap orang untuk menciptakan berbagai barang unik dan menarik. Simak selengkapnya di sini.

15 Inspirasi Kerajinan Tangan Sederhana yang Mudah Dibuat (2023)

Membuat kerajinan tangan adalah kegiatan yang sangat menyenangkan. Hasil kerajinan tangan juga memiliki nilai guna yang mungkin dapat dijual kembali lho! Dalam artikel berikut, BP-Guide akan memberikan berbagai cara membuat kerajinan tangan sederhana dari barang-barang bekas yang ada di sekitar Anda.

  • Intip Yuk?! 9+ Pilihan Oleh-oleh Khas Bandung yang Paling Terkenal di 2023
  • 6+ Kue Ulang Tahun Unik yang Bisa Kamu Buat Sendiri di 2023
  • 10 Inspirasi Kerajinan Tangan dari Kertas dan Rekomendasi Kertas yang Cocok Dikreasikan (2023)
  • 9 Kerajinan Tangan Unik ini Bisa Membuatmu Betah di Rumah
  • Cara Membuat Sendiri Sepatu Lukis dan 30 Rekomendasi Brand Pilihan Kalau Malas Membuatnya Sendiri dari Para Ahli (2023)

Inspirasi Kerajinan Tangan yang Bisa Dibuat Sendiri di Rumah

Anting Unik dari Botol Plastik

Memanfaatkan kerajinan tangan dengan menggunakan bahan-bahan bekas kita gunakan dan mudah di dapat di sekitar rumah, salah satunya bisa kita jadikan aksesoris seperti anting-anting unik.

Anting berikut dibuat menggunakan 2 botol plastik bekas dengan warna yang berbeda, lem serbaguna, lilin, benang dan juga gunting.

Anda dapat memotong botol bekas dengan ukuran kecil dalam bentuk persegi panjang 2 buah dan memotong lebih kecil lagi dalam bentuk persegi sebanyak 2 buah. Kemudian ambil botol dengan warna lain lalu potong botol tersebut membentuk persegi panjang. Untuk setiap sisi persegi dan persegi panjang dapat Anda panaskan agar tidak membuat sisi yang tajam.

Hiasan Berbentuk Kepala Rusa dari Kardus

Nah salah satu contoh kerajinan tangan lainnya yang memiliki nilai sempurna ialah membuat hiasan kepala rusa dari kardus bekas. Jika Anda sering belanja dan punya banyak kardus bekas yang menumpuk, Anda bisa memanfaatkannya untuk membuat kreasi kerajinan tangan seperti ini.

Alat-alat yang Anda butuhkan adalah kardus, lem, gunting, dan gambar berpola kepala rusa. Anda bisa mencari contoh pola dan gambar kepala rusa di internet sebagai bahan acuan kreasi Anda. Cetak gambar tersebut lalu potong sesuai pola.

Pot Gantung dari Botol Bekas

Selanjutnya jika Anda memiliki botol bekas di rumah, Anda bisa mengkreasikannya menjadi sebuah pot dengan hiasan yang lucu dan unik. Misalnya pot berbentuk kelinci atau kucing atau sesuai keinginan Anda.

Alat-alat yang dibutuhkan sangat sederhana di antaranya botol bekas, cutter, kuas dan cat. Anda dapat memotong botol bekas menggunakan cutter sesuai dengan panjang yang Anda inginkan dan membentuk pola kuping kelinci atau kucing.


Tags: kerajinan yang tangan mudah

`Lihat Lagi
@ 2024 - Tenun Indonesia