Kecantikan dalam Keterampilan Tangan - Menyelami Dunia Kerajinan Tas Anyaman
Produk Anyaman ketak
Bentuk hasil kerajinan anyaman ketak rotan di desa Beleka Lombok Tengah ini yaitu ada yang berbentuk oval, segi empat dan bulat. Bentuk oval yaitu tempat buah, tas, dan nampan.
Bentuk bulat yaitu keranjang, baskom, nampan kopi, piring, tudung mangkok, tempat air gelas, tempat sajian buah, nampan. Bentuk segi empat yaitu keranjang buah, keranjang buah runtutan, tas, tempat tisu, dan keranjang.
Anda bisa mendapatkan berbagai macam produk ini tanpa perlu berkunjung ke tempatnya sekarang, Anda tinggal memesannya secara online dan memilih jasa pengiriman barang yang ada dan tunggu saja barangnya sampai rumah Anda.
Jadi tak salah lagi bagi yang menginginkan produk anyaman ketak yang unik dan beda. Karena hasil buatan tangan ini memiliki value tersendiri bagi para kolektornya.
Sebagai anak bangsa tentunya kita harus bangga menjadi bagian dan memilik keragaman budaya mulai dari kain tenun sampai dengan anyaman ketak. Agar semakin banyak yang mengetahuinya jangan biarkan informasi ini berhenti di Anda. Ayo sebarkan!
Bagikan ini:
Tas Anyaman Plastik
Tas merupakan sebuah tempat maupun wadah yang dapat di bawa untuk acara ataupun bepergian lainya, sedangkan tas anyaman sendiri pembuatan dengan tradisional.
Untuk jenisnya sangat banyak sekali hingga puluhan macam serta jenisnya, buat Anda bisa membeli di toko kami, tas kerajian harga tetap merakyat dan bersahabat. Kualitas yang bagus karena bahan bagus juga. 6282249395621
Tas tersebut memiliki banyak manfaat kegunaan mulai dari belanja ke pasar, acara pernikahan untuk membawa barang dan masih banyak lainya. Untuk pembuatan tas anyaman sendiri tentu sangatlah mudah.
Cara pembuatanya hanya menirukan tas yang akan dibuat, untuk lebih mudahnya Anda belajar bersama orang yang sudah berpengamalan membuatnya.
Tags: kerajinan