Seni dan Kreativitas - Menciptakan Logo Penjahit Baju dengan Sentuhan DIY
Ide Nama Usaha Jahit Menarik
Anda dapat membuat nama toko dengan kesan modern menggunakan bahasa inggris. Rekomendasi ini akan cocok bagi anda yang berencana untuk membuka usaha jahit di pusat perkotaan maupun berencana untuk membuka cabang. Nama menggunakan bahasa inggris tentu akan mendatangkan pelanggan yang lebih banyak. Berikut contoh-contohnya.
- Suit Make
- All & Jill Tailor
- Wild Life Tailor
- Harajuku Style Tailor
- The Star Tailor & Vintage
- Bright & Shine Tailor
- Perfect Tailor
- Five One Tailor
- Bee Jahit Fashion
- Tailor Haruka
- Linn Tailor
- Tailor Studio
- G&C Tailor
- Global Style Tailor
- Best Tailor
- Purnama Tailor
- Tailoring Your Costumes
- Tailor Jakarta
- Tailor and Cutter
- Tailor Saranghae
- Tailor Napoli
- Mutiara Taylor
- Bee Tailor Shop
- Art Suits
- Evabutiq
- Fashion Tailor Shop
- Fashion Custom Tailor
- Tailor House
- Tailor Line
- Jack Fashion Tailor
- Lovely Tailor
- LA Tailor
- Dynasty Belike Tailor
- Bella Tailor
- Rapi Taylor
- Lovely Dress Tailor
- Sato Tailor
Desain Kemeja PDL Lapangan
Salah satu ciri khas seragam PDL adalah mempunyai banyak saku atau kantong. Tujuannya untuk memudahkan Anda ketika ingin menyimpan peralatan kerja yang Anda butuhkan.
Untuk beberapa instansi pemerintah sert aparatur negara, baju PDL berperan sebagai simbol yang menunjukkan pangkat atau jabatan seseorang dalam instansi tersebut. Jadi, orang lan bisa langsung tahu jabatan atau pangkat Anda melalui baju ini.
Baju PDL memang umumnya terbut dari kain yang tebal serta kuat. Baju tersebut jug ada yang berlengan panjang yang bisa Anda lipat. Terdapat tali pengait lengan sehingga membuat Anda seperti mengenakan baju berlengan pendek.
Contoh Baju PDL Lapangan
Berikut contoh Baju PDL yang digunakan sebuah instansi pemerintah yang dapat Anda jadikan referensi. Kemudian Anda bisa menentukan mana desain yang pas sesuai tempat Anda bekerja.
Seperti yang Anda perhatikan, desain baju PDL di atas merupakan contoh untuk Dinas Perikanan. Meskipun begitu Anda juga bisa menyesuaikannya dengan dinas terkait tempat Anda bekerja.
Baju PDL tersebut terdapat dua kantong yaitu di kiri dan kanan. Desain kantongnya juga bukan desain yng biasa di mana terdapat penutup kantong. Kemudian pada bagian lengan juga terdapat logo yang bisa Anda sesuaikan dengan kebutuhan.
Terdapat dua pilihan model baju PDL yaitu lengan pendek dan lengan panjang. Untuk pilihan tersebut tinggal Anda sesuaikan dengan selera. Namun untuk baju lengan panjang memang memberikan kesan yang lebih formal dari pada lengan pendek.
Selain contoh di atas, masih banyak model baju PDL yang lain. Salah satunya adalah desain baju PDL seperti contoh berikut ini.
PDL Model Jaket
Tags: jahit baju