... Materi Kerajinan Tangan: Panduan Lengkap untuk Seni Sulam dan DIY

Kreasi Tangan yang Menginspirasi - Belajar dan Berkreasi dengan Kerajinan Tangan

8 Ide Kerajinan Tangan dari Bahan Bekas beserta Cara Membuatnya

8 Ide Kerajinan Tangan dari Bahan Bekas beserta Cara Membuatnya – Hai, Grameds! Apa kalian punya barang yang tidak terpakai di rumah? Jangan langsung membuangnya. Karena ada beberapa barang bekas yang bisa dikreasikan jadi kerajinan tangan, loh.

Hasta Karya atau yang biasa kita kenal dengan kerajinan tangan adalah suatu kegiatan seni yang memfokuskan pada keterampilan tangan individu dan kegunaan mengolah bahan baku yang sering dijumpai di lingkungan hingga menjadi benda yang bernilai pakai, estetis, bahkan bisa jadi nilai jual. Dengan kata lain, kerajinan tangan merupakan kegiatan keterampilan tangan dalam mengolah dan menciptakan suatu benda hingga menjadi sesuatu yang bernilai.

Kerajinan tangan dari bahan bekas berarti keterampilan tangan dalam membuat dan menciptakan suatu barang atau produk yang berasal dari bahan atau barang yang sudah tak terpakai hingga memiliki nilai pakai, bahkan nilai jual.

Kalian bisa menggunakan bahan-bahan bekas dari sampah anorganik untuk dikreasikan menjadi kerajinan tangan, seperti botol, kertas, plastik, kain perca, kardus, dan sejenisnya.

Nah, artikel ini akan berbagi cara supaya bahan bekas tidak terpakai yang ada di rumah dapat disulap menjadi barang yang estetis, bernilai pakai, bahkan bernilai jual.

Penasaran? Yuk, simak beberapa tips contoh kreasi kerajinan tangan dari bahan bekas di bawah ini.

Buku ini akan mengantarkan kalian dalam memulai berkarya di bidang kerajinan kulit secara efektif. Penulis buku sama sekali tak menjanjikan bahwa kalian akan mampu membuat karya kerajinan kulit yang rapi, istimewa, dan luar biasa. Karena semua itu tetaplah membutuhkan latihan dan ketekunan.

Buku ini tidak akan berguna sampai kalian benar-benar mencoba untuk belajar membuat kerajinan kulit sendiri.

2 Fungsi produk kerajinan

Fungsi produk kerajinan dapat dibedakan menjadi dua. Jelaskan!

Pada dasarnya, fungsi produk kerajinan dapat dibedakan menjadi dua, yakni fungsi pakai serta fungsi hias.

Berikut penjelasannya yang dilansir dari buku Pengelolaan dan Pemanfaatan Sampah Berbasis Rumah Tangga (2020) karya Yadi Hartono, dkk:

Fungsi pakai

Produk kerajinan yang memiliki fungsi pakai merupakan kerajinan yang bisa dimanfaatkan sebagai alat, wadah, atau pelengkap busana.

Contohnya lemari, meja dan kursi, bros, tas rotan, tudung saji anyaman bambu, asbak, dan lain-lain.

Fungsi hias

Fungsi produk kerajinan ini meliputi segala bentuk kerajinan yang dimanfaatkan dengan dipajang atau digunakan sebagai hiasan atau untuk memperindah ruangan.

Contohnya lukisan, patung, ukiran, kolase, mozaik, bingkai foto, bunga plastik, dan lain-lain.


Tags: kerajinan tangan materi

`Lihat Lagi
@ 2024 - Tenun Indonesia