... Panduan Lengkap Menggunakan Mesin Jahit Mini Tangan untuk Proyek DIY dan Kerajinan

Keajaiban Mesin Jahit Mini Tangan untuk Pecinta Kerajinan

Cara Menggunakan Spring Come, Mesin Jahit Tangan

Bentuk Spring Come sama seperti stapler, untuk melakukan proses penjahitan, tekan bagian atas dan bawah spring come hingga menyatu dan tertekan dengan sempurna, lalu kembalikan ke posisi awal. Lakukan berulang hingga bagian jahitan terjahit rapi.

Hasil jahitan mesin jahit tangan tidak kalah rapi dengan mesin jahit portable, dan dapat digunakan di berbagai jenis kain. (SRH)

Sharing is caring!

First Published: December 28, 2016 Filed Under: Rumah Tangga Tagged With: mesin jahit, spring come

Related Post For Cara Menggunakan Spring Come, Mesin Jahit Tangan

About Karimah Laera

Just a housewife, and a kindergarten teacher who devotes herself to the homeland and the nation

Cara Menggunakan Mesin Jahit Mini

Cara Menggunakan Mesin Jahit Mini – Postingan kali ini akan membahas tentang bagaimana cara menggunakan mesin jahit mini. Bagi yang ingin belajar mengoperasikannya, silahkan simak pembahasan berikut ini.

Mesin jahit mini merupakan inovasi terbaru dari mesin jahit yang didesain lebih simple dan efektif. Penggunaannya pun lebih mudah. Kita dapat membawanya ke mana saja karena bentuknya yang relatif kecil.

Nah, bagi yang ingin belajar mengoperasikannya tetapi belum tahu caranya, silahkan ikuti langkah-langkah cara menggunakan mesin jahit mini portable berikut ini.


Tags: jahit mesin tangan

`Lihat Lagi
@ 2024 - Tenun Indonesia