... Ragam Model Baju Sulam Usus Terbaru: Panduan DIY dan Inspirasi Kreatif!

"Busana Sulam Usus Terbaru - Tren Model Terkini yang Memukau"

Padu-padan Baju Kaftan untuk Penampilan Stylish dan Memukau

Kaftan dapat dipakai untuk berbagai acara, tergantung dari model dan detailnya. Tak jarang juga kaftan dengan model premium dijadikan baju untuk dipakai ke pesta. Agar penampilan tidak membosankan, Anda bisa melakukan mix and match baju kaftan agar terlihat lebih stylish.

Banyak yang masih suka bingung, baju kaftan paling cocok menggunakan bawahan apa? Baju kaftan cocok digabungkan dengan bawahan seperti celana palazzo, leggings, atau bahan-bahan longgar lainnya yang memberikan kesan yang santai dan nyaman. Kaftan juga bisa dikombinasikan dengan rok atau dress untuk memberikan kesan lebih feminin dan elegan. Penting untuk memperhatikan bahan dan corak baju kaftan untuk menentukan bawahan yang paling cocok.

Selain itu untuk aksesori, Anda bisa mencoba hal-hal berikut ini:

  1. 1. Ikat pinggang atau sabuk untuk menekankan bagian pinggang
  2. 2. Sandal atau sepatu terbuka untuk memberikan kesan santai
  3. 3. Clutch untuk membawa barang-barang pribadi
  4. 4. Perhiasan seperti gelang, kalung, atau anting-anting untuk menambah detail pada penampilan

Mengenal Teknik Sulam Khas Lampung, Ada Gambarkan Sejarah Transmigrasi

Hasil teknik sulam usus khas Lampung. (Pemkot Metro).

Bandar Lampung, IDN Times - Kain tapis, kain sulam usus, hingga kain celugam. Yaps, ini adalah aneka kain khas milik Lampung terkenal sebagai salah satu kain tradisional khas Indonesia punya corak menawan.

Kain-kain itu dihasilkan dengan teknik sulaman khusus lho. Setidaknya ada 3 jenis teknis teknik sulam khas Provinsi Lampung mulai dari sulam usus, sulam maduaro, dan sulam jelujur.

Apa saja sih yang dihasilkan dari teknik-teknik sulam khas Provinsi Lampung ini? Bagaimana hasil keindahannya? Simak ya guys.

Baju Kaftan untuk Gaya yang Elegan

Baju kaftan adalah jenis pakaian yang berbentuk tunik dan memiliki desain yang longgar. Biasanya terbuat dari bahan yang lembut dan flowy, seperti katun, sutra, atau brokat, dan memiliki leher bulat dan lengan yang lebar. Baju kaftan sering digunakan sebagai pakaian casual dan sering ditemukan dalam berbagai warna dan motif. Baju kaftan sendiri berasal dari bahasa Persia dan diyakini sudah ada sejak masa peradaban Mesopotamia Kuno! Model baju kaftan mulai populer sejak tahun 1950-an saat diadaptasi oleh brand mode dunia Christian Dior dan Balenciaga. Di Indonesia sendiri, saat ini baju kaftan menjadi salah satu model baju muslim favorit, terutama sebagai baju lebaran.

Kaftan adalah salah satu jenis baju muslim wanita yang sangat digemari. Kaftan adalah jenis pakaian berupa baju panjang. Busana ini sering dipakai untuk acara-acara yang sifatnya semi formal seperti acara pesta. Sifatnya yang longgar, one piece, menutup hampir seluruh badan membuat wanita yang memakainya terlihat anggun dan feminin. Baju kaftan cocok dipakai oleh wanita muslim dari bermacam umur, kaftan remaja juga menjadi sorotan sebagai pilihan saat menghadiri acara formal sekolah atau kuliah.


Tags: sulam baju model terbaru usus

`Lihat Lagi
@ 2024 - Tenun Indonesia