Proses Menjadi Mahir - Panduan Lengkap Pembuatan Benang untuk Kerajinan dan DIY
Proses Pemintalan Benang Tekstil (Spinning)
Blowing
Terjadi pembukaan serat, pembersihan, dan pencampuran serat → menjadi lap. Pada mesin ini yang pertama di lalui oleh material serat, gumpalan-gumpalan serat mengalami pembukaan dan pembersihan.
Jika dilihat dari fungsinya mesin blowing ini mempunyai fungsi sebagai Mesin Pembuka (opening) dan sebagai Mesin Pencampur (mixing). Prinsip kerja mesin tersebut adalah mesin berjalan disamping lay down dan membuka atau menghisap kapas yang ada dilay down 1.2mm atau sesuai program yang diset pada mesin tersebut.
Carding
Fungsi Mesin Carding:
Drawing
Terjadi proses perangkapan, penarikan, dan peregangan → sliver lebih rata. Mesin ini merupakan mesin yang memperoses sliver hasil dari mesin carding dengan cara merangkap dan menarik (Drawing) sesuai dengan no yang di kehendaki.
Adapun tujuan dan prinsip kerja mesin tersebut adalah:- Untuk memproses merangkap sliver carding dan mendraftnya dengan tujuan mendapatkn sliver yang rata
- Quality sliver yang dihasilkan dari setiap mesin carding tidak akan sama antara satu mesin dengan mesin yang lain baik itu berupa ketebalan ataupun jumlah Nep setiap gramnya. Untuk mendapatkan hasil yang rata maka sliver hasil mesin carding tersebut diproses lagi di mesin drawing, dimana beberapa sliver hasil dari carding disatukan dan di Draft menjadi nomer tertentu sehingga kekurangan/ kelemahan dari satu sliver akan tertutupi oleh sliver lainnya.
Pembuatan Kain
Ketiga, benang yang sudah dipintal akan digunakan untuk membuat kain greige. Kain dapat dibuat menggunakan dua jenis proses yaitu proses rajut maupun tenun. Untuk bahan kaos kain akan dibuat menggunakan proses rajut atau knitting.
Proses rajut atau knitting merupakan proses dimana benang dimasukkan ke mesin rajut sehingga benang akan terhubung dengan benang lainnya karena adanya jeratan menggunakan mesin rajut circular. Mesin rajut circular menghasilkan kain dengan bentuk tubular atau menyarung. Kain bahan kaos bisa menggunakan teknik rajut single knit maupun double knit. Kain rajut single knit lebih umum dan mudah ditemukan sehingga biasa dipakai menjadi bahan kaos. Untuk kain rajut double knit biasanya lebih sulit ditemukan, biasanya digunakan untuk bahan pakaian bayi atau anak-anak karena lebih lembut.
Proses tenun atau woven adalah proses dimana benang dimasukan ke pakan dan diselipkan secara melintang. Kain tenun atau woven lebih jarang digunakan sebagai bahan utama kaos karena tidak seelastis kain rajut. Namun kain tenun atau woven memiliki variasi kain yang lebih banyak.
Tags: benang proses