...
Memang tak bisa dipungkiri, bahwa dengan melakukan sulam kecantikan, seorang wanita enggak perlu repot lagi memikirkan bagaimana caranya menggambar alis yang simetris, ataupun touch up bedak hingga lipstick ketika bepergian.