... Panduan Merajut untuk Pemula: Belajar Merajut Sendiri dengan Mudah!

Panduan Merajut untuk Pemula - Langkah demi Langkah dalam Seni Rajut dan DIY

Apa itu Merajut?

Merajut adalah seni atau keterampilan menciptakan karya kerajinan menggunakan benang atau benang wol sebagai bahan utamanya.

Dalam merajut, benang diolah dengan menggunakan jarum rajut untuk membentuk pola atau jalinan yang saling terkait, sehingga membentuk kain atau tekstil.

Perlu kamu ketahui, ada dua cara yang biasa digunakan para penjahit untuk merajut yakni menggunakan tangan secara langsung atau bisa dengan mesin yang memang dikhususkan untuk merajut.

Cara merajut ini bisa digunakan sesuai dengan kebutuhan pengguna yang dimiliki. Karena, merajut sendiri memiliki berbagai bentuk gaya dan teknik yang dapat digunakan untuk menciptakan berbagai barang yang diinginkan melalui rajutan.

Salah satu aspek menarik dalam merajut adalah fleksibilitasnya dalam menciptakan berbagai pakaian, mulai dari pakaian seperti syal, kaus, hingga aksesori seperti topi dan sarung tangan, bahkan barang-barang rumah tangga seperti bantal, selimut, atau tas.

Buku panduan, tutorial daring, dan video di internet sangat berharga untuk mempelajari teknik dasar hingga lanjutan dalam merajut.

Selain memberikan manfaat kreatif dan relaksasi, merajut juga memberikan kepuasan tersendiri saat melihat karya selesai.

Proses menyaksikan benang-benang terhubung menjadi kain yang indah dan nyaman untuk dipakai adalah momen yang tak ternilai.

Keterampilan ini juga bisa menjadi kegiatan sosial yang menyenangkan, memungkinkan kamu berbagi minat dan hobi dengan teman atau anggota keluarga lainnya.

Jika kamu ingin mengekspresikan diri dan menjelajahi dunia kreativitas, merajut adalah pilihan sempurna untuk menciptakan karya berarti dan bermanfaat.

7 Aplikasi Belajar Merajut Terbaik untuk Pemula, Ubah Hobi Jadi Peluang Bisnis

Sedang cari cara paling mudah untuk belajar merajut? Tenang, langsung unduh aplikasi belajar merajut di bawah aja. Fiturnya komplit dan bisa membantumu mengenali teknik merajut dari nol!

Tak terhitung lagi berapa kali kita dibikin kagum oleh teknologi smartphone. Selain fitur yang makin canggih, jenis aplikasi yang bisa kamu pakai pun makin meragam, meliputi berbagai aktivitas dan kebutuhan manusia di zaman ini.

Bahkan, ada juga lho jenis aplikasi yang bisa dipakai untuk belajar merajut. Itu lho, hobi yang biasanya dilakukan Nam-Do San dari film Start Up saat sedang senggang atau pusing. Kamu tentu tahu, kan?

Mungkin hanya sedikit di antara pembaca yang membutuhkannya. Tapi, kalo kita coba renungkan, waktu luang di masa pandemi seperti saat ini bakal lebih produktif kalo kamu mengubah hobi jadi peluang bisnis, bukan?

Tak terkecuali untuk kamu yang punya hobi atau ingin belajar merajut. Nah, jika kamu tertarik, langsung deh install salah satu aplikasi belajar merajut di bawah.

Siapa yang akan menyukai dompet rajut ini?

Dompet rajut ini meski dengan cara pembuatan yang simpel tetapi mempunyai motif yang cukup unik untuk dipasarkan dan dijual untuk kalangan menengah ke bawah. Selain dari segi motifnya dompet ini juga mempunyai harga terjangkau untuk dijual. Dengan pembuatan dompet rajut secara handmade ini akan menambahkan nilai (+) untuk para penjual atau pengerajinnya langsung, karena pemesanan bisa dilakukan secara custom sesuai warna dan ukuran yang diinginkan.

Misal, gambar dompet sebelumnya terlihat hanya menggunakan 1 warna benang saja tanpa ada kombinasi warna lainnya, jika ingin menggunakan 2 atau 3 kombinasi warna benang bisa langsung request ke pengrajinnya secara langsung.

Itu merupakan salah satu nilai positif dari pengrajin rajut, bisa dilakukan custom order baik warna, ukuran, atau bisa dibuatkan model dan motif secara custom juga. Jika mau langsung hubungi kontak kami ya… hehehe

promosi lagi deh…. 😀

POLA TULIS DOMPET RAJUT BAGIAN ALAS :
  • Rantai Awal : 6CH
  • Baris 1 – 36 : (1TCH + 6SC) (6 Stitch)
  • Langkah terakhir buat SC Keliling untuk alas persegi panjangnya (84 Stitch)
POLA TULIS DOMPET RAJUT BAGIAN MOTIF:

Pola tulis dompet rajut ini sangat mudah, kombinasi tusuk dasar yang digunakan adalah CH, DC, Skip, dan FPDC. Berikut pola tulis untuk bagian motif dompet rajut ini :

  • Row 1 :
    • (1DC + skip 2sts + 2DC + 1CH + 2DC + Skip 2sts + 1DC) 14x (98 stitch)
    • Lakukan slip stitch di setiap akhir baris
    • (1FPDC + 2DC + 1CH + 2DC + 1FPDC) 14x (98 stitch)
    • Lakukan slip stitch di setiap akhir baris

    Row ke 12 merupakan akhir dari bagian motif dompet, sedangkan row 13 dan seterusnya merupakan pola bagian atas dompet dan handlenya. Berikut hasil dari pembuatan dompet bagian motif :

    Stash2Go: Ravelry on the Go

    Download Aplikasi Stash2Go: Android

    Kalo kamu sudah lama menekuni hobi merajut, pasti sudah nggak asing dengan widget Ravelry on the Go. Ini adalah widget HP Android yang bisa memudahkan kamu yang sedang belajar merajut. Soalnya, setiap konten ditampilkan dalam bentuk widget sehingga bikin konten lebih mudah diakses kapanpun dan dimanapun.

    Sayangnya, aplikasi tersebut kini sudah dihapus oleh Google. Meskipun begitu, kamu masih bisa kok mengakses konten-konten milik Ravelry on the Go. Langsung unduh aplikasi Stash2Go aja.

    Pada dasarnya, Stash2Go adalah aplikasi berisi database konten. Maka, kamu nggak bakal menemukan tampilan antarmuka yang menarik atau membuat asik berlama-lama di dalam aplikasi.

    Yang bakal kamu temukan adalah jutaan konten terkait belajar merajut, mulai dari kumpulan pola dari pengguna, tutorial merajut, sampai konten merajut untuk pemula.

    Nah, itulah pilihan aplikasi belajar merajut yang bisa kamu unduh dan pasang di HP Android saat ini. Belajar merajut tentu bakal makin mudah karena bisa dilakukan dimananpun dan kapanpun, bukan?

    Baca juga:


    Tags: merajut tutorial

`Lihat Lagi
@ 2024 - Tenun Indonesia