Panduan Merajut untuk Pemula - Langkah demi Langkah dalam Seni Rajut dan DIY
19 Cara Merajut untuk Pemula, Lengkap dengan Alat Bahan dan Teknik Dasarnya
PARBOABOA – Merajut adalah seni menghasilkan karya kerajinan dengan menggunakan benang atau benang wol sebagai bahan utamanya. Seni ini sudah ada sejak zaman kuno yang hingga kini masih diminati oleh banyak kalangan.
Seni ini juga menawarkan peluang tak terbatas untuk berekspresi kepada siapapun peminatnya, baik pemula atau ahli sekalipun.
Dalam hal ini, setiap orang dapat mencampur dan mencocokkan warna serta tekstur benang sesuai selera, dengan menggunakan beragam pola dan teknik yang tersedia untuk mengundang imajinasi dan kreativitas.
Meskipun terlihat menantang, merajut sebenarnya adalah keterampilan yang mudah dipelajari dengan latihan dan kesabaran. Kamu tidak memerlukan peralatan mahal untuk memulainya, hanya jarum rajut yang sesuai dan benang rajut yang cukup.
Untuk mengetahui lebih dalam mengenai seni satu ini, Parboaboa sudah membagikan bagaimana cara merajut untuk pemula yang wajib kamu pahami.
Dengan memahami persiapan, alat dan bahan, serta step by step dari cara merajut, kamu sudah menambahkan skill baru di dalam dirimu. Jadi, yuk simak ulasan di bawah ini.
KnitCompanion
Download Aplikasi KnitCompanion: Android
Di antara pilihan aplikasi sejenis yang sudah disebutkan di atas, KnitCompanion merupakan aplikasi yang sudah lama memulai layananya dan terpercaya. Layanan utama aplikasi yakni kumpulan pola rajut, dimana kamu bisa menyimpan semua desain favorit dalam bentuk file PDF.
Di samping itu, aplikasi ini juga bisa dihubungkan dengan Dropbox atau platform penyimpanan berbasis Komputasi Awan lain. Sehingga, kamu bisa bebas melihat desain yang sudah tersedia dan menyimpannya tanpa banyak kesulitan.
Terakhir, aplikasi KnitCompanion juga bisa dibuka sekalipun kamu nggak terhubung internet. Artinya, kamu pun bisa mencontoh pola rajut yang tersedia dengan lebih leluasa, bukan?
Cara Membuat Dompet Rajut Mudah untuk Pemula
Dunia Rajut saat ini sangat tren banget disekitar kita, mulai dari tas Rajut, Baju Rajut, Konektor Masker Rajut, Sarung Tangan Rajut, Taplak rajut, Dompet Rajut dan lain sebagainya. Dengan keterampilan Rajut yang kian membuming, banyak sekali yang berbondong-bondong untuk belajar merajut mulai dari ibu-ibu maupun anaka-anak yang disekolah dengan tambahan pelajaran merajut atau ekstra kurikuler. Beberapa tahun yang lalu ada permintaan untuk memberikan pelatihan Merajut di Dinas Koperasi yang ada di KOTA KEDIRI, dan alhamdulilah berjalan lancar dengan semangat dan antusias dari para peserta untuk menambah ilmu dan wawasan tentang merajut. Selain dari dinas koperasi Kota Kediri, beberapa hari yang lalu ada seorang ibu dari Senayan Jakarta yang sedang mencari seorang perajut untuk mengajari anaknya selama 2 hari secara privat.
Dengan banyaknya permintaan untuk belajar merajut, kali ini Namung Rajut akan membagikan tutorial secara gratis baik pola tulis maupun Video tutorial yang mudah banget untuk pemula. Dari berbagai projek rajutan, saya membagikan tutorial Cara Membuat Dompet Rajut Mudah untuk Pemula. Karena selain mudah untuk pemula, model dompet rajut ini juga cukup cantik sebagai project awal belajar merajut. Berikut Penampakannya :
Cara membuat dompet rajut ini sangatlah mudah untuk pemula, karena tidak banyak tusuk dasar yang digunakan, motifnya hanya sedikit dan dilakukan berulang sampai mendapatkan tinggi yang diinginkan. Dompet Rajut ini berukuran Lebar 15cm, Tebal 2.5cm, dan Tinggi 12.5cm.
Gimana, Sudah mulai tertarik untuk mulai belajar membuat dompet rajut ini?
Mau memiliki dompet rajutnya saja…. Hehehehe
Bisa bangeeeet…! Langsung hubungi kami yaaa… 😀
Tags: merajut tutorial