Cara Membuat Tas Rajut dengan Motif Daun - Panduan DIY untuk Pekerjaan Rajut yang Memukau
RoeMi (Roemah kreasi Mami)
Blog ini tentang cara membuat macrame, menjahit, kristik, merajut, menganyam, dan semua jenis handcraf yang menyenangkan.
CARA MEMBUAT TAS MACRAME DENGAN BAHAN TALI KUR MOTIF DAUN VARIASI
kalau teman-teman membaca buku macrame dan tas talikur karangan saya pasti tidak asing dengan motif ini, motif daun yang di buat dengan beberapa variasi, salah satunya yang akan saya bagikan tutorial cara membuatnya dibawahn ini.
untuk lebih memperjelas yang dimaksud dengan motif daun ini contoh jadinya
ini contoh handel anggur yang dimaksud teman-teman bisa membelinya di link ini hom_house of macrame harganya 25.000/ pasang pilihan warnanya seperti ini ukurannya 45 cm dan 60 cm, yang 60 cm harga 35.000.
balik lagi ke topok tentang cara membuat tas macrame motif daun variasi ini beberapa tutorial dalam bentuk gambar yang semoga bisa mudah di pahami,
Aneka Ragam Motif Rajutan yang Cocok untuk Tas Rajut
Dalam memahami cara membuat tas rajut, tentu saja juga perlu untuk mengetahui apa saja pola yang biasa untuk digunakan. Ada begitu banyak yang bisa untuk dijadikan membuat tas dengan lebih mudah dan sederhana. Berikut ini beberapa pola tersebut diantaranya:
- Checkerboard stitch yang merupakan salah satu dari pola dengan rajutan yang cukup identik dan pembuatannya menghasilkan pola kotak mirip seperti papan catur. Biasanya untuk bisa membuat pola ini akan menggunakan dua jenis benang rajut dengan warna yang berbeda untuk bisa membentuk papan catur tersebut. Namun jika tidak tersedia, maka masih bisa untuk menggunakan satu warna saja.
- Stockinette stitch yang merupakan pola dengan bentuk seperti garis-garis yang memanjang dan biasanya bentuknya dalam persegi atau persegi panjang. Biasanya pola ini mudah untuk ditemukan pada taplak meja, selimut, scarf, dan juga celemek untuk bayi.
- Garter stitch yang sangat cocok untuk digunakan bagi pemula yang ingin untuk mencoba cara membuat tas rajut. Hal ini juga dikarenakan motif yang digunakan untuk rajutan satu ini hanya cukup untuk menggunakan satu jenis tusuk dasar saja dalam membuat rajutannya.
- Seed stitch yang seperti nama yang dimilikinya, motif yang digunakan dalam rajutan itu sendiri nantinya dapat menunjukkan tonjolan dalam ukuran yang kecil dan juga berjejer. Bentuk dari tonjolan ini sendiri yaitu mirip dengan yang namanya biji-biji kecil dan sangat cocok jika ingin digunakan untuk membuat scarf karena pola yang digunakan akan membuat rajutan pada bagian depan dan belakang yang cukup sama.
- American moss stitch yang memiliki pola mirip dengan seed stitch.
Tags: cara membuat motif daun