... Panduan Lengkap Membuat Kain Tenun Tolaki: Teknik dan Tips DIY untuk Pecinta Kerajinan Tangan

Mengenal Kain Tenun Tolaki dalam Dunia Kerajinan Tangan

Proses Pembuatan Tenun Baron

Tenun Baron dibuat menggunakan Alat Tenun Bukan Mesin (ATBM). Meski begitu ATBM yang digunakan sudah dikombinasi dengan semacam alat jangkar yang terbuat dari besi. Efeknya adalah muncul dhobi yang membentuk motif-motif cantik.

Sistem kartu juga digunakan pada pembuatan tenun ini. Sistem kartu berfungsi sebagai penentu motif pada Tenun Baron. Sistem kartu ini juga menimbulkan efek motif dhobi pada Kain Tenun Baron yang dihasilkan.

Untuk diketahui, bahan baku untuk kain tenun ini cukup beragam, dari mulai katun biasa, katun csm, velamen sampai bahan dari sutera.

Berdasarkan jenis kain sebagai bahan baku, Kain Tenun Baron dibedakan menjadi.

– Tenun Baron Sutera Murni (Full Sutera)
Tenun Baron yang dibuat dengan menggunakan lungsi dan pakan berbahan murni sutera. Hasil tenunannya disebut sebagai Tenun Baron yang berkualitas Grade A.

Apabila dipadukan dengan teknik pembuatan yang memadukan warna pada pakan, maka akan menghasilkan motif yang mempesona dan elegan. Perpaduan antara bahan dan warna yang sangat indah inilah yang membuat Tenun Baron Sutera Murni (Full Sutera) dibanderol tidak kurang 2 juta per lembar kainnya.

– Tenun Baron 50% Sutera 50% Katun Super
Tenun Baron yang dibuat dengan menggunakan lungsi sutra namun pakannya dari katun super halus. Hasil tenunnya tidak setipis Grade A atau sedikit agak tebal, namun tetap indah dan nyaman dipakai.

– Tenun Baron Viskos (bahan rohto)
Tenun Baron yang dibuat dengan menggunakan lungsi dari benang bordir dan pakan dari benang katun super halus. Hasil tenunnya lebih tebal dari Tenun Baron 50% sutera. Jenis inilah yang lazim dijual dan ada di pasaran, karena harganya lebih murah dan terjangkau.

Kain Tenun Baron troso

Sejarah Tenun Baron

Awalnya Tenun Baron ini hanya digunakan oleh para kaum pria. Tenun ini biasanya dibuat untuk kemeja pria lengan panjang ataupun pendek. Tentu saja karena dengan mengenakan pakaian dari bahan tenun ini, kaum pria akan terlihat lebih berwibaya dan mempesona.

Namun kini tidak hanya kaum pria, kaum wanita pun dapat menggunakan kain jenis ini sebagai gaunnya. Karena Tenun Baron saat ini bisa ditemukan dalam bentuk gamis, kebaya, ataupun kemeja wanita.

Uniknya, ukuran tenun baron juga berbeda dengan kain tenun lainnya. Lazimnya untuk selembar kain tenun ikat yang sudah potongan, berukuran antara 220-230 x 100 cm. Tenun Baron berukuran lebih panjang yaitu 250×105 cm, sehingga memadai apabila dijadikan sebagai bahan kemeja lengan panjang pria.

Kain tenun baron jepara

Kamu Perlu Tahu! Ragam Motif Batik Sulawesi dari Berbagai Daerah

Batik Sulawesi terkenal dengan adat istiadatnya dan tentunya berasal dari kain yang ditenun. Ada beragam jenis batik dari berbagai daerah seperti daerah Sulawesi Utara, Sulawesi Tengah dan Sulawesi Selatan. Motif yang dimiliki batik khas Sulawesi berasal dari nilai budaya khas Sulawesi. Contohnya seperti motif resplang, motif souraja, motif burung maleo, motif bunga cengkeh dan motif taiganja. Warna pada batik Sulawesi sendiri dikenal dengan karakter yang soft. Batik Sulawesi sendiri dimulai dari membuat pola batik, mencanting dan membuat corak. Motif batik Sulawesi sendiri memiliki ciri khas berupa etnik.
Sejarah motif batik Sulawesi daerah Minahasa

Salah satu daerah yang mempunyai motif yang khas adalah daerah Minahasa. Daerah Minahasa sendiri dikenal dengan tenun yang kaya akan motif dan karya tulis kuno yang menceritakan karakter hidup masyarakat di daerah Minahasa. Motif batik dari daerah Minahasa sendiri sangat unik karena menggambarkan makam leluhur masyarakat di Minahasa. Motif makam leluhur dari daerah Minahasa berasal dari batu dengan sisi atasnya berbentuk segitiga. Lalu, untuk sisi bawah berbentuk kubus, sedangkan pada sisi tengahnya berisi ruang. Bangunan ini mempunyai relief yang bernama tonaas. Tonaas sendiri berarti pria yang kuat dan mempunyai kuasa pada makhluk lainnya. Sedangkan, untuk motif batik bernama motif ma’sungkulan berupa tulisan relief yang memiliki bentuk mirip bunga teratai.


Tags: tenun tolaki

`Lihat Lagi
@ 2024 - Tenun Indonesia