Kerajinan Tangan Unik - Membuat Keramik dari Tanah Liat
Contoh Kerajinan dari Bahan Alam
Kerajinan dari bahan alam mencerminkan kekayaan alam Indonesia yang melimpah. Inilah beberapa contoh kerajinan menakjubkan yang diciptakan dari berbagai bahan alam:
Bahan Lunak Alam
1. Kerajinan dari Tanah Liat
Kerajinan dari tanah liat adalah bagian integral dari kekayaan seni dan kerajinan Indonesia. Tanah liat, dengan sifat-sifatnya yang elastis dan plastis, memungkinkan pembuatan berbagai jenis kerajinan seperti gerabah, genteng, keramik, dan banyak lagi, baik sebagai hiasan maupun perabotan rumah tangga. Proses pembuatan kerajinan ini masih mengandalkan keterampilan tangan manusia dan sering mengikuti metode tradisional.
Tahapan Pembuatan Kerajinan dari Tanah Liat:
Contoh Kerajinan Dari Tanah Liat:
A. Kerajinan Keramik
Kerajinan keramik adalah seni mengolah tanah liat menjadi produk dengan berbagai proses. Teknik yang digunakan mencakup pijit, butsir, pili, pembakaran, dan glasir. Hasilnya adalah produk kerajinan yang indah dan sering digunakan sebagai barang hias.
Keramik modern dengan desain inovatif, seperti piring, mangkok, dan vas, diproduksi dengan menggunakan teknik kerajinan tanah liat.
B. Kerajinan Gerabah
Gerabah, meskipun memiliki kualitas bahan yang mirip dengan keramik, memiliki karakteristik yang berbeda. Gerabah umumnya digunakan untuk pembuatan periuk, belanga, tempat air, dan lain-lain. Produk gerabah memiliki permukaan yang lebih kasar dibandingkan dengan keramik.
Gerabah tradisional Indonesia, seperti gerabah Kasongan di Yogyakarta, terkenal dengan bentuk dan coraknya yang khas.
9 Contoh Kerajinan Dari Tanah Liat yang Unik, Berikut Caranya!
Di Indonesia, tanah liat mungkin bukanlah benda langka yang sulit untuk ditemukan. Terlebih lagi terdapat beberapa daerah yang menjadikan tanah liat sebagai komoditas dan sumber penghasilan. Berbagai macam produk kerajinan mampu dibuat dengan bahan dasar tanah liat, cara membuat kerajinan tangan dari tanah liat yang unik juga mudah dilakukan. Tidak hanya kerajinan saja, di Indonesia juga tersedia berbagai Rumah Ekslusif untuk hunian yang berkualitas seperti New Abaya Village dan Green Paradise City sebagai Perumahan di Kota Bogor yang terbaik.
Tanah liat ketika sudah dibuat menjadi suatu kerajinan tentu memiliki nilai ekonomi yang cukup tinggi. Apakah Pins berminat untuk membuat kerajinan dari tanah liat? Ini dia beberapa referensi dan cara membuatnya selengkapnya!
7 Cara Membuat Keramik dari Tanah Liat dari Awal Hingga Jadi
Blog single post caption 1
Table Of Contents
- Apa itu Keramik?
- 7 Cara Membuat Keramik dari Awal Hingga Jadi
- 1. Persiapan Bahan Keramik
- 2. Pengolahan Bahan
- 3. Pembentukan Keramik
- 4. Pengeringan Keramik
- 5. Pembakaran Keramik Tahap Pertama
- 6. Penambahan Dekorasi pada Keramik
- 7. Pembakaran Keramik Tahap Akhir
Proses dan cara membuat keramik membutuhkan waktu yang tidak sedikit. Keramik dibentuk dari bahan baku sehingga menjadi material unggulan untuk melapisi dinding dan lantai rumah. Tidak hanya itu, keramik juga dihias sedemikian rupa supaya tampilannya lebih cantik.
Tampilan keramik yang indah dan struktur yang kuat membuat material ini menjadi favorit banyak orang. Selain itu, kelebihan keramik juga menjadi pertimbangan utama dalam memilih material pelapis bangunan. Ketika melihat galeri keramik di toko bangunan, mereka pun penasaran dengan proses pembuatannya. Klopmart akan menjelaskan seluk-beluk pembuatan keramik selengkapnya di artikel ini sebagai informasi Anda.
Gentong
Kerajinan dari tanah liat berikutnya adalah gentong. Keberadaan gentong sama halnya dengan teko ya. Yang awalnya hanya digunakan sebagai wadah sesuatu, akhirnya dialih fungsikan menjadi hiasan.
Ya, gentong adalah kerajinan dari tanah liat yang awalnya digunakan sebagai wadah penampungan air saja. Tapi saat ini? Ia sudah dijadikan sebagai hiasan di air mancur.
Bukan hanya itu saja, mulai banyak loh masyarakat yang menggunakannya sebagai wadah tanaman hidup.
Biasanya, kerajinan satu ini kerap digunakan untuk area out door ya. Jika Anda memiliki tanaman yang berukuran besar, tapi bingung hendak diletakkan dimana, maka gentong bisa menjadi jawabannya.
Atau, kerajinan ini juga sangat bagus loh jika digunakan sebagai tempat air untuk wudhu.
Tags: kerajinan dari produk