Karya Seni dan Kerajinan Bahan Keras - Eksplorasi Kreatif Prakarya untuk Kelas 9 Semester 1
Diposting oleh Ade Halawi
Terimakasih banyak Pak Sudah berbagi. semoga jadi amal jariah bagi bapak. Balas Hapus Trimaksih ilmunya sangat bermafaat buat sya,syang pengolahan belum bisa di dwonlouad Balas Hapus Sama-sama..Untuk Pengolahan insyaa'Allah akan saya upload Hapus TERIMAKASIH BANYAK SANGAT MEMBANTU DAN BERMANFAAT.. DITUNGGU UPLOAD BAB BERIKUTNYA.. Balas Hapus Terima kasih banyak sangat bermanfaat . Ditunggu untuk belum diupload .:-) :-) Balas Hapus buku prakarya (BSD) dengan materi kerajinan bahan keras sudah ada belum) Balas Hapus
Rangkuman Materi Kerajinan Bahan Limbah Keras, Jenis & Prinsipnya
Limbah keras merupakan istilah yang ditujukan untuk bahan buangan yang memiliki konsistensi keras, padat, sulit diolah, dan sulit terurai di dalam tanah.
tirto.id - Limbah memiliki pengertian sebagai bahan buangan tidak terpakai sisa produksi yang dihasilkan oleh manusia dan dapat berdampak buruk bagi lingkungan apabila tidak dikelola secara tepat.
Dikutip dari modul Limbah Bernilai (2018:10) limbah memiliki beberapa jenis berdasarkan pengelompokannya, yaitu terdiri dari limbah padat atau limbah keras, limbah cair, limbah gas, dan limbah suara.
Limbah keras merupakan istilah yang ditujukan untuk bahan buangan yang memiliki konsistensi keras, padat, sulit diolah, dan sulit terurai di dalam tanah.
A. Prinsip Kerajinan Bahan Keras
Prinsip-prinsip dalam pembuatan kerajinan bahan keras.
1. Keunikan Bahan Kerajinan
Kerajinan bahan keras memiliki keunikan tersendiri, dimana bahan, alat, maupun teknik pembuatannya memiliki perbedaan masing-masing, menyesuaikan fungsi dan karakteristiknya.
Seperti bahan pembuatan kerajinan bahan keras dapat dibuat dari bahan alam, bahan buatan, bahan limbah organik, dan bahan limbah anorganik.
Contoh: Bahan kayu memiliki keunikan tekstur urat/serat kayu yang sangat unik dan tidak dapat ditemui pada bahan lainnya.
2. Keragaman Muatan Nilai dalam Produk Kerajinan
Beberapa nilai produk yang dapat disajikan dalam sebuah karya kerajinan:
- Produk dengan nilai fungsional
- Produk dengan nilai informtif
- Produk dengan nilai simbolik
- Produk dengan nilai prestise (wibawa)
3. Aspek Rancangan dalam Produk Kerajinan
Produk kerajinan mengandung banyak faktor yang perlu menjadi bahan acuan dan pertimbangan.
a. Faktor Teknis
- metode produksi yang handal
- penerapan daya mesin atau manual,
- tingkat kemahiran sumber daya manusianya.
MATERI PRAKARYA KELAS 9 SEMESTER 1
Kali ini saya akan mencoba berbagi tentang Materi Pelajaran Prakarya Kelas 9 yang kesemuanya sudah disusun dan dirangkum guna mempermudah guru prakarya dalam memberikan materi ajar dan memudahkan siswa untuk menghafal materi Pelajaran Prakarya Kelas 9 Semester 1.
Adapun Materi Pelajaran tersebur saya sediakan dalam format pdf. Untuk lebih jelasnya silahkan klik link-link yang ada di bawah ini :
B. Jenis dan Karakteristik Kerajinan Bahan Limbah Kera Download BAB II : Prinsip Keslistrikan dan Sistem Instalasi Listrik B. Sarana dan Prasarana Budidaya (Pembersan) Ikan Konsumsi Download BAB IV : Pengolahan Hasil Peternakan dan Perikanan A. Pengolahan Hasil Peternakan dan Perikanan Menjadi Makanan Siap Saji Download B. Pengolahan Hasil Peternakan dan Perikanan Menjadi Olahan Pangan Setengah Sumber : Buku Paket Prakarya Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2017LIHAT JUGA :
Catatan Si Aku read more
Meda ajar Prakarya Kelas 8 read more (read more)
Buka Paket K13 Kelas 9 SMP Guru dan Siswa read more
Latihan Soal Prakarya Kelas 9 Semester 1 dan 2 read more
B. Jenis dan Karakteristik Kerajinan Bahan Keras
1. Bahan Keras Alam
Bahan keras alam adalah bahan kerajinan yang dipereloh dari alam sekitar dan merupakan sumber daya alam baik hutan, bumi, maupun perairan.
Sifatnya pejal, solid, kuat, padat, dan tidak mudah berubah bentuk.
Kerajinan yang terbuat dari benda keras memiliki kecenderungan kuat dan tahan lama bahkan bertahun-tahun lamanya.
Contoh bahan keras alam yang sering ditemui yaitu: kayu, bambu, rotan.
Ciri-ciri Bahan Keras Alam
a. Kayu
- Kayu terdiri dari berbagai macam jenis, diantaranya, mahoni, pinus, jati, hitam, nangka, kelapa, lame, albasia, sungkai, kamper, meranti, dan sebagainya.
- Masing-masing kayu memiliki ciri yang berbeda. Tetapi selain keras rata-rata memiliki serat atau urat kayu yang indah.
- Memiliki lingkaran tahun.
- Tahan lama dan dapat dibentuk dengan diukir.
- Ada yang memiliki beban ringan seperti lame dan albasia, ada pula yang berat seperti jati.
- Sebagian dapat memuai karena perubahan suhu, tidak demikian untuk kayu jati.
b. Bambu
- Batangnya kuat, namun akan terjadi pelapukan jika terkena air terus menerus.
- Memiliki rongga dari ukuran 1 cm hingga 20 cm. Sehingga dapat dibuat sebagai wadah dalam kerajinan.
- Memiliki ruas batang. Ruas inilah yang unik. Terkadang dalam pembuatan kerajinan sangat ditonjolkan.
- Tekstur batangnya halus meskipun tidak diamplas.
- Dapat dipotong berbentuk sayatan ataupun bentuk utuhan.
Tags: kerajinan bahan keras semester materi