... Panduan Langkah demi Langkah: Cara Membuat Model Gamis Tenun Troso Kombinasi Sendiri

Model Gamis Tenun Troso Kombinasi - Inspirasi Kreatif untuk Hobi Merajut dan DIY

3. Gamis Tenun Modern 2 Warna

Bagi sebagian orang, pakai masker saat keluar rumah tetap jadi suatu keharusan. Kalau kamu termasuk salah satunya, maka bisa beli gamis ini yang sudah free masker! Berbalut warna kuning dengan kombinasi merah, gamis ini bikin tampilan kamu auto cerah.

Penempatan kain tenunnya anti boring karena dibuat selang-seling. Nggak melulu kuning, gamis ini bisa banget kamu padukan dengan hijab hitam. Alas kaki bisa pakai sneakers untuk ciptakan kesan casual.

Model Gamis Batik, Kombinasi Tradisional dan Modern yang Anggun!

“Gamis” merupakan istilah yang sering digunakan untuk menyebut jenis pakaian yang dikenakan oleh wanita muslim. Ini adalah semacam long dress longgar yang menutupi seluruh tubuh, kecuali wajah, tangan, dan kaki. Biasa dipakai untuk berbagai kesempatan, termasuk pakaian sehari-hari, acara formal, dan acara keagamaan.

Gamis dipilih karena kesopanan dan kenyamanannya, menjadikannya pilihan populer bagi wanita Muslim yang ingin mematuhi aturan berpakaian Islami sekaligus mengekspresikan style pribadi mereka. Desain gamis bisa sangat bervariasi, dengan gaya, warna, dan pola berbeda. Gaun gamis ada yang polos dan sederhana, ada pula yang dihiasi sulaman atau dengan motif batik.

Gamis batik memadukan seni batik tekstil tradisional Indonesia dengan gaya baju gamis. Batik gamis seringkali terbuat dari kain batik yang menampilkan berbagai pola dan desain yang rumit. Di Indonesia, batik memiliki arti penting budaya, dan kombinasi gamis dan pola batik menciptakan perpaduan antara tradisi dan fashion modern. Ada beberapa model gamis batik modern yang bisa menjadi pilihanmu berikut ini!

Gamis Batik Flowy

Apakah kamu melihat sesuatu yang berbeda pada gamis batik ini? Coba perhatikan, jika biasanya motif batik menyelimuti sebagian atau seluruh baju, nah motif batik pada gamis ini dibuat dengan bentuk lingkaran yang masing-masing memiliki motif yang berbeda, seolah-olah gamis ini bermotif polkadot. Unik bukan? Detail ini menjadikan gamis ini memiliki daya tarik tersendiri yang membuatnya unik dengan sentuhan etnik. Selain itu, potongan baju yang flowy dan panjang di bagian belakangnya memberikan kesan yang feminim.

Bagaimana apakah kamu tertarik memakai gamis batik diatas? Itulah beberapa model gamis batik yang bisa kamu coba dan dapatkan di ZALORA.

Ingin membeli berbagai koleksi model gamis batik yang elegan untuk outfit mu? Dapatkan produk gamis batik dengan kualitas oke dan harga murah hanya di ZALORA. Jangan sampai kelewatan promo dan diskon menarik khusus untukmu!

Penulis: Fitrian Nurentama

Model Baju Tenun: Memadukan Tradisi dan Modernitas

Indonesia kaya akan berbagai jenis tenun, mulai dari tenun ikat, songket, batik tulis, hingga lurik. Setiap tenun memiliki ciri khas tersendiri yang mencerminkan budaya dan filosofi masyarakat setempat.

Berikut adalah beberapa tipe model baju tenun wanita modern:

1. Dress Tenun

Model dress tenun menjadi salah satu pilihan bagi kamu yang ingin tampil feminim dan elegan. Dress tenun sering ditemui dengan potongan A-line atau dress bodycon yang dapat menonjolkan siluet tubuh kamu.

Penggunaan tenun di seluruh bagian dress menambah kesan etnik dan sekaligus modern. Dress tenun biasanya dilengkapi dengan aksen seperti belt atau kancing, yang menambah detail unik pada dress.

2. Blus Tenun

Blus tenun adalah salah satu cara paling sederhana untuk memasukkan tenun ke dalam tampilan harian kamu. Model blus tenun bisa beragam, mulai dari model blus peplum, cropped, hingga oversized.

Kamu bisa memadukannya dengan celana atau rok sesuai keinginan. Jangan takut untuk bereksperimen dengan blus tenun kamu, misalnya dengan layering blus tenun kamu dengan blazer atau jaket.

3. Outer Tenun


Tags: tenun model kombinasi

`Lihat Lagi
@ 2024 - Tenun Indonesia