"Strategi Sukses Memasarkan Kerajinan ke Pasar Global"
C Penghitungan Harga Jual Produk Kerajinan untuk Pasar Lokal
Metode penghitungan Harga Pokok Produksi dapat dibuat dengan dua pendekatan. Pendekatan pertama adalah full costing dan pendekatan kedua adalah variable costing.
Pendekatan full costing memperhitungkan semua unsur biaya produksi, yaitu biaya bahan baku, biaya tenaga kerja produksi, dan biaya overhead (tetap dan variabel), serta ditambah dengan biaya nonproduksi, seperti biaya pemasaran, serta biaya administrasi dan umum.
Tabel .Penentuan Harga Pokok Produksi dengan Pendekatan Full Costing2. Variable Costing
Pendekatan variable costing memisahkan penghitungan biaya produksi yang berlaku variabel dengan biaya tetap. Biaya variabel terdiri dari biaya bahan baku, biaya tenaga kerja produksi, dan overhead variable ditambah dengan biaya pemasaran variabel dan biaya umum variabel.
Biaya tetap terdiri atas biaya overhead tetap, biaya pemasaran tetap, biaya administrasi tetap, dan biaya umum tetap.
Tabel .Penentuan Harga Pokok Produksi dengan Pendekatan Variabel CostingMetode Penetapan Harga Produk secara teori dapat dilakukan dengan tiga pendekatan, yaitu:
1. Pendekatan Permintaan dan Penawaran (Supply and Demand Approach)
2. Pendekatan Biaya (Cost Oriented Approach)
3. Pendekatan Pasar (Market Approach)
5 Tips Strategi Pemasaran Produk Kerajinan untuk Pemula
Jika Anda adalah seorang perajin produk kerajinan, maka Anda harus mengetahui strategi pemasaran produk kerajinan yang baik dan tepat sasaran. Memiliki produk kerajinan dengan desain yang unik dan kualitas bahan yang bagus saja tidak cukup, Anda juga harus memiliki strategi pemasaran yang tepat sasaran.
Untuk menjangkau calon pelanggan, ada beberapa strategi pemasaran yang bisa Anda lakukan. Jangan sampai produk kerajinan yang memang bagus dan berkualitas tidak terjual dengan maksimal hanya karena kekurangan dalam pemasaran.
Yuk simak penjelasan mengenai strategi pemasaran produk kerajinan yang baik dan tepat sasaran di bawah ini!
Tags: kerajinan untuk usaha perencanaan global