Seni Kaca - Keindahan dalam Produk Kerajinan Lukis
Penutupan
Mengisi waktu luang dengan membuat kerajinan dari kaca, untuk orang-orang yang memiliki kreatifitas yang tinggi bisa memberikan kesenangan tersendiri karena dapat menyalurkan hobinya. Disamping itu, jika banyak yang menyukai kerajinan ciptaannya bisa dijadikan ladang bisnis.
Tentunya bisa dijadikan sebagai penghasilan tambahan, m emilih kerajinan dari bahan kaca tersebut jauh lebih menghasilkan nilai estetika yang tinggi dibandingkan dari jenis kerajinan lainnya. Maka dari itu, perlu adanya keterampilan khusus untuk membuat kerajinan dari bahan tersebut.
Terlepas dari semua itu perlu memperhatikan keamanan ketika membuat kerajinan ini karena berisiko tinggi untuk terjadi kecelakaan kecil karena bentuknya yang tajam. Itu tadi beberapa contoh kerajinan dari kaca. Baik itu dari botol kaca maupun dari bahan pecahan kaca. Bisa dari pecahan kaca botol, piring, atau gelas.
Ternyata ada banyak sekali kerajinan yang bisa dibuat dari bahan kaca. Bagi yang ingin mencoba membuat kerajinan dari kaca silahkan tiru salah satu contoh di atas.
Manfaat Kerajinan dari Kaca
Pada penjelasan diatas, kita sudah membahas berbagai macam contoh kerajinan yang bisa dibuat dari bahan kaca, baik itu botol kaca, piring kaca atau serpihan bahan kaca yang lainnya.
Bukan hanya itu saja, kita juga sudah membahas tentang berbagai macam teknik yang bisa kita gunakan untuk membuat kerajinan dari kaca tersebut.
Lalu bagaimana dengan manfaat yang dihasilkan oleh kerajinan dari bahan kaca ini? Maka dari itu, yuk simak manfaat kerajinan dari kaca dalam penjelasan berikut ini!
- Kerajinan dari kaca merupakan salah satu bentuk kerajinan yang bisa dijadikan sebagai ladang usaha, dengan membuat kerajinan dari kaca kita juga bisa mengajak masyarakat sekitar untuk bergabung dan menghasilkan berbagai macam kerajinan yang mempunyai nilai jual cukup tinggi.
- Kerajinan dari kaca juga bisa dijadikan sebagai hiasan rumah, sehingga rumah bisa tampak lebih menarik dengan berbagai macam kerajinan tersebut, misal pot bunga yang terbuat dari kaca atau jam dinding dari kaca.
- Apakah kalian tahu, apabila kita membuat kerajinan dari kaca ini, maka secara tidak langsung kita juga bisa mengasah kemampuan kreativitas kita loh.
- Manfaat yang dihasilkan dari kerajinan kaca yang terakhir adalah, kerajinan ini juga bisa dijadikan untuk media tanam. Sehingga kalian tidak perlu khawatir apabila menemukan banyak limbah kaca dirumah, karena kaca bisa disulap menjadi susunan pot bunga yang sangat cantik.
C. Produksi Kerajinan Bahan Keras
Beragam benda kerajinan dari bahan keras alam dan buatan dapat diciptakan dan dibuat berdasarkan bentuk dan bahan yang digunakan.
Teknik yang digunakan juga sangat bervariasi, diantaranya bisa berupa ukir, pahat, cukil, anyam, potong sambung, lukis, tiup, tatah, dan sebagainya disesuaikan dengan jenis bahan yang digunakan, kemanfaatan, dan rancangan produk kerajinan.
1. Kerajinan Bahan Keras Alam
a. Kerajinan Kayu
Bahan utama yang digunakan dalam membuat kerajinan ini adalah kayu.
Peralatan kerajinan bahan kayu diataranya, gergaji, pahat, cukil, palu, kuas, amplas, dan beberapa mesin seperti, mesin bubut, mesin pemotong kayu, dan sebagainya.
Teknik yang dapat dilakukan dalam pembuatan kerajinan dari kayu diantaranya adalah teknik ukir, teknik bubut, teknik potong sambung, teknik bor, dan beberapa teknik lainnya.
Produk-produk yang dibuat dari bahan kayu:
Produk kerajinan kayu diatas dilakukan dengan berbagai teknik ukir dan bubut
- a. bingkai foto ukir,
- b. vas bubut dan ukir,
- c. aneka rumah adat dan kendaraan,
- d. miniatur kendaraan.
Jenis Kaca yang Digunakan
Bagi orang-orang yang kreatif, tidak akan sulit untuk membuat sesuatu yang unik dari pelbagai jenis bahan. Termasuk diantaranya bila ingin membuat kerajinan dari kaca, tentunya tidak akan sulit untuk menemukan bahan kaca yang tepat agar dibuat kerajinan tersebut. Dengan demikian, jenis kaca yang digunakan untuk membuat kerajinan tersebut bisa menggunakan semua jenis kaca.
Terlebih jika ingin memanfaatkan barang-barang bekas untuk dibuat kerajinan, tentunya semua jenis kaca yang sudah tidak digunakan lagi bisa dimanfaatkan. Seperti halnya, kaca pada botol bekas, kaca pada lampu bekas, semua jenis kristal kaca dapat digunakan untuk membuat kerajinan dari kaca tersebut. Tentunya akan menghasilkan barang baru yang lebih bermanfaat.
Bahkan botol kaca yang sudah tidak layak pakai pun bisa lebih bermanfaat kembali bila dibuat menjadi kerajinan tangan. Baik sebagai souvenir sebagai penghias rumah, maupun dimanfaatkan menjadi tempat lainnya. Dengan demikian, semua jenis kaca bisa dimanfaatkan sebagai kerajinan tangan, bahkan bisa menambah nilai manfaatnya.
Pada beberapa bahan kerajinan yang terbuat dari kaca tersebut memerlukan bahan tambahan lain. Misalnya cairan kimia resin yang dapat membantu melunakan kaca sehingga mudah untuk dibentuk apapun jenis kaca yang digunakan untuk membuat kerajinan tersebut. Cairan tersebut mudah untuk ditemukan di toko kimia.
Tags: kerajinan produk