Panduan Inspiratif - Membuat Kerajinan Menakjubkan dari Limbah dengan Bentuk Bangun Datar
Berbagai Teknik Membuat Kerajinan Dari Bahan Limbah Berbentuk Bangun Datar
Sebelum membuat suatu produk kerajinan dari bahan limbah berbentuk bangun datar, tentu saja Anda harus mengetahui teknik-tekniknya.
Berikut ini beberapa teknik pembuatan kerajinan berbahan limbah yang paling umum digunakan:
1. Teknik Membentuk
Teknik membuat kerajinan dari bahan limbah berbentuk bangun datar adalah dengan cara membentuknya.
Adapun metode pembentukannya bisa menggunakan berbagai teknik berikut:
2. Teknik Gulung (Pilin)
Merupakan cara pembentukan dengan menggunakan tangan langsung.
Biasanya teknik ini diterapkan untuk membuat kerajinan yang terbuat dari bahan limbah kertas atau plastik.
3. Teknik Lebur
Merupakan teknik yang biasa digunakan pengrajin saat mendaur ulang limbah anorganik menjadi bentuk baru.
Dalam hal ini, limbah anorganik meliputi kaca, besi, kaleng, dan lain-lain.
4. Teknik Cetak
Merupakan cara pembentukan yang memanfaatkan alat bantu atau mesin.
Biasanya cara ini digunakan untuk meleburkan atau melelehkan limbah organik kemudian dicetak kembali.
5. Teknik Menganyam
Menganyam merupakan salah satu teknik yang digunakan saat Anda ingin membuat kerajinan dari limbah dengan karakteristik yang lentur dan lunak.
Beberapa kerajinan yang dibuat dengan cara menganyam adalah keranjang, topi, tikar, hiasan dinding, dan lain sebagainya.
6. Teknik Lipat
Selanjutnya ada teknik lipat yang juga bisa dipakai untuk membuat kerajinan dari bahan limbah berbentuk bangun datar.
Teknik ini biasanya digunakan untuk kerajinan berbahan limbah kertas dengan cara melipat-lipatnya sampai membentuk objek tertentu yang menarik.
7. Teknik Tempel
Ada juga teknik tempel yang bisa digunakan untuk mengolah kerajinan berbahan limbah kertas, kardus, kain, atau pecahan keramik.
Caranya adalah dengan merekatkan bahan kerajinan dengan menggunakan lem atau bahan perekat lainnya.
A Perencanaan Usaha Kerajinan dari Bahan Limbah Berbentuk Bangun ruang
Ide dan Peluang Usaha Kerajinan dari Bahan Limbah Berbentuk Bangun Ruang
Menganalisis peluang usaha bertujuan untuk mencari dan melaksanakan kegiatan usaha yang menguntungkan.
Faktor-faktor yang menjadi dasar pertimbangannya adalah sebagai berikut:
a. Faktor keuntungan
b. Faktor penguasaan teknis
c. Faktor pemasaran
d. Faktor bahan baku
e. Faktor tenaga kerja
g. Faktor risiko
h. Faktor persaingan
i. Faktor fasilitas dan kemudahan
j. Faktor manajemen
SWOT (strength = kekuatan, weakness = kelemahan, opportunity = peluang, dan threat = ancaman)
Faktor-faktor sumber daya yang pendukung keberhasilan usaha produk kerajinan dari bahan limbah berbentuk bangun ruang adalah sebagai berikut :
a. Faktor Manusia
b. Faktor Keuangan
c. Faktor Organisasi
d. Faktor Perencanaan
e. Faktor Mengatur Usaha
f. Faktor Pemasaran
g. Faktor Administrasi
Ada tiga elemen penting dari sasaran atau target sebuah promosi, yaitu: a. Pembentukan merek (branding) b. Layanan kepada konsumen yang berupa komunikasi dan pemberian informasi c. Menciptakan kesetiaan pelanggan.
Ada enam kegiatan dan rencana pemasaran yang bisa dilakukan untuk mengomunikasikan produk dan merk usaha, yaitu sebagai berikut:
a. Penjualan personal (personal selling)
b. Iklan (advertising)
c. Promosi penjualan (sales promotion)
d. Publikasi (publication)
f. Komunikasi di tempat konsumen yang akan membeli (pint of purchase)
Ringkasan Buku Sekolah
Latihan Soal dan Jawaban Bab 14 Menampilkan Level dan Pola Lantai pada Gerak Tari - Seni Budaya Kelas 7 SMP/MTS Soal 1: Apa yang dimaksud dengan level? Jawaban: Level adalah ketinggian badan penari saat melakukan gerak. Soal 2: Sebutkan tiga jenis level pada gerak tari! Jawaban: Tiga jenis level pada gerak tari adalah: Level tinggi: penari berdiri tegak dengan kedua kaki rapat atau dibuka selebar bahu. Level sedang: penari berdiri dengan lutut sedikit ditekuk atau badan direndahkan. Level rendah: penari duduk, jongkok, atau bahkan membungkuk. Soal 3: Mengapa level penting dalam gerak tari? Jawaban: Level penting dalam gerak tari karena dapat membuat penampilan tari tampak lebih dinamis dan menarik. Soal 4: Bagaimana cara menampilkan level tinggi dalam gerak tari? Jawaban: Cara menampilkan level tinggi dalam gerak tari adalah dengan berdiri tegak dengan kedua kaki rapat atau dibuka selebar bahu. Soal 5: Bagaimana cara menampilkan level sedang dalam gerak tari? Jawaban: Cara
Bab 1 Wirausaha Kerajinan dari Bahan Limbah Berbentuk Bangun Ruang - Kelas 11 (SMA / MA / SMK) Prakarya
Contoh Kerajinan Bangun Datar dari Bahan Bekas/Limbah
Bahan yang bisa digunakan untuk membuat tidak terbatas pada bahan yang baru saja. Tetapi, kamu juga bisa membuat dari bahan bekas atau limbah. Contoh kerajinan bangun datar dari limbah ini bisa kamu simak lebih lanjut lewat penjelasan berikut.
1. Stik Es Krim
Apabila kamu salah seorang penggemar es krim dan sering kali membeli es krim stik, alangkah baiknya jika stik tersebut tidak langsung dibuang. Stik es krim tersebut bisa digunakan untuk membuat aneka kerajinan dari bahan bekas. Tiga contoh kerajinan dari stik es krim diantaranya lampion, stand HP, dan kotak tisu.
Selain contoh tersebut, kamu juga bisa membuat kerajinan lainnya seperti vas bunga, kotak pensil, pigura, dan lainnya. Namun, pastikan jika membuat dari stik es krim bekas, kamu sudah mencuci terlebih dulu hingga bersih stik-stik tersebut.
2. Kardus
Selain dari stik es krim, dari bahan kardus juga bisa menjadi kerajinan bernilai hias dan dapat bernilai pakai. Contoh kerajinan dari kardus yang bernilai pakai diantaranya tempat berkas-berkas, laci mini, hingga bingkai foto.
3. Limbah Kulit Jagung
Siapa sangka limbah kulit jagung juga bisa menjadi bentuk yang bernilai estetika tinggi. Salah satu contoh limbah kulit jagung yang umum ditemukan adalah berupa hiasan bunga,
Beragam Produk Kerajinan dari Bahan Limbah Berbentuk Bangun Datar
Produk kerajinan dari bahan limbah berbentuk bangun datar yang biasa ditemui di sekitar kita sangatlah beragam.
Ada yang terbuat dari limbah kertas, kardus, plastik, dan masih banyak lainnya.
Kerajinan limbah berbahan bangun datar sendiri mempunyai dua dimensi, yaitu panjang dan lebar.
Lalu, apa saja beragam produk kerajinan tangan berbahan limbah yang bisa Anda buat untuk menemani aktivitas belajar anak?
1. Kerajinan dari Kulit Jagung
Kulit jagung merupakan limbah pertanian yang jumlahnya sangat melimpah ketika musim panen tiba.
Padahal, jika Anda mau memutar otak ada banyak sekali jenis kerajinan yang bisa dibuat dari bahan limbah ini.
Mulai dari bunga, kipas, hingga hiasan lampu, namun sebelum diolah pastikan kulit jagung sudah dikeringkan dulu.
2. Kerajinan dari Daun dan Pelepah Pisang
Sama halnya dengan kulit jagung, daun dan pelepah pisang biasanya akan langsung dibakar karena dinilai tidak berharga.
Padahal, sebenarnya daun dan pelepah pisang juga bisa dibuat menjadi kerajinan dari bahan limbah berbentuk bangun datar yang bermanfaat.
Anda bisa memanfaatkan daun dan pelepah pisang untuk menghiasi tempat pensil atau wadah cangkir.
Daun pelepah pisang yang bisa digunakan untuk kerajinan adalah yang sudah berwarna kuning hingga cokelat atau benar-benar kering.
3. Kerajinan dari Limbah Kertas
Buat kerajinan dari kertas kado sudah biasa, tapi dari lembah kertas sangat perlu dicoba.
Sama seperti plastik, jumlah sampah kertas yang ada di sekitar kita jumlahnya juga cukup banyak.
Umumnya, kita mendapatkan limbah kertas dari buku-buku yang sudah tidak terpakai, koran bekas, atau bungkus makanan.
Tags: kerajinan dari bahan produk limbah usaha berbentuk sistem