Seni Jahitan dalam Pemulihan Operasi Ambeien
Apa harus dipersiapkan sebelum operasi?
Bila dokter sudah merujuk Anda untuk menjalani operasi, beritahu apa saja obat-obatan atau suplemen yang sedang Anda minum.
Beri tahu juga bila Anda sedang dalam masa kehamilan. Hal ini penting agar dokter bisa mempertimbangkan dan mencegah efek samping yang mungkin akan terjadi.
Nantinya beberapa hari sebelum operasi, Anda mungkin akan diminta untuk berhenti minum obat pengencer darah seperti aspirin, ibuprofen, atau naproxen.
Selain itu, Anda juga sebaiknya berhenti merokok, sebab kebiasaan ini dapat memperlambat penyembuhan pasca operasi ambeien.
Beritahu dokter atau tenaga medis bila Anda mengalami flu, demam, atau penyakit lainnya. Bila Anda sakit, operasi bisa saja ditunda.
Ingat, segala hal yang diperlukan untuk dibawa harus sudah siap beberapa jam sebelum Anda berangkat ke rumah sakit. Ikuti instruksi kapan harus tiba di rumah sakit, pastikan Anda tiba tepat waktu.
Bagaimana prosedur operasi ambeien dilakukan?
Tentunya, pasien akan diberikan bius lokal yang dikombinasikan dengan obat penenang sebelum menjalani operasi. Terkadang, pasien juga diberi bius spinal atau bius umum, tergantung dengan kondisi masing-masing pasien.
Pada prosedur hemoroidektomi, dokter memulai pembedahan dengan membuat sayatan di jaringan sekitar tumbuhnya benjolan ambeien. Pembedahan bisa dilakukan menggunakan pisau (scalpel), alat lisitrik (pensil kauter), atau laser.
Akan tetapi, pasien harus dipastikan bisa buang air kecil terlebih dulu sebelum pulang. Beberapa orang mungkin akan mengalami kesulitan untuk buang air kecil, hal ini karena adanya pembengkakan pada jaringan atau spasme otot pelvis.
Ketidaknyamanan umumnya akan terasa selama 2 – 3 minggu. Sebagian pasien mulai membaik pada akhir minggu pertama. Namun, Anda mungkin akan membutuhkan waktu selama 3 – 6 minggu untuk beristirahat sampai kondisi benar-benar pulih dan bisa kembali ke aktivitas yang semula.
Guna membantu kondisi Anda, dokter biasanya memberikan obat penghilang rasa sakit, seperti acetaminophen, aspirin atau ibuprofen. Selain itu, dokter juga mungkin akan merekomendasikan obat pencahar, obat pelunak feses, atau keduanya untuk mencegah buang air besar yang keras.
Jangan lupa, selama masa pemulihan, Anda harus lebih banyak mengonsumsi makanan tinggi serat untuk melunakkan feses. Minum air yang cukup selama proses pemulihan, sekitar 8 – 10 gelas per hari. Konsumsi makanan dan minuman yang berserat dapat mencegah Anda dari sembelit.
Selain itu, perhatikan juga kain kasa atau perban yang digunakan untuk menutup luka bekas operasi. Ganti kasa setiap hari atau bila mulai terasa lembab dan kotor.
Operasi ambeien
Dikutip dari WebMD, ada dua jenis tindakan bedah atau operasi untuk penyakit ambeien yaitu hemoroidektomi serta stapel hemoroid.
Hemoroidektomi merupakan pembedahan yang bertujuan untuk pengangkatan totak ambeien. Pembedahan dapat dilakukan dengan anestesi lokal bersama dengan bius ringan atau dengan anestesi umum.
Cara ini efektif dalam meredakan sakit dalam jangka panjang, terutama bila penanganan konservatif dengan asupan obat dan perubahan gaya hidup tidak cukup berhasil mengatasi gejala.
Sementara itu, stapel hemoroid merupakan prosedur pembedahan yang bekerja dengan menghalangi aliran darah ke jaringan ambeien.
Stapel hemoroid umumnya dilakukan untuk mengobati wasir internal. Tak seperti hemoroidektomi yang secara total menghilangkan ambeien, tindakan stapel hemoroid masih menyisakan risiko ambeien kambuh kembali.
Faktor keberhasilan operasi ambeien
Sukses-tidaknya hasil operasi ambeien tergantung dari bersedia-tidaknya Anda untuk mengubah pola hidup agar konstipasi menjauh. Di samping itu, setiap prosedur operasi ambeien memiliki kelebihan dan kekurangannya sendiri.
Operasi pengangkatan ambeien mungkin hasilnya lebih tahan lama ketimbang sekedar mengikat wasirnya. Namun, tentunya tindakan bedah ini lebih mahal, memiliki risiko komplikasi lebih tinggi, dan biasanya juga lebih menyakitkan.
Pada ambeien internal, bisa menyusut dengan bantuan obat alami atau metode pengikatan ambeien. Dibanding dengan operasi pengangkatan ambeien, cara mengikat ini lebih rendah risikonya, tidak terlalu sakit, dan lebih cepat pulih.
Terakhir soal laser yang digadang-gadang tak terlalu menyakitkan atau bisa pulih lebih cepat, metode ini jelas lebih mahal ketimbang pengobatan ambeien lainnya. Selain itu, cara laser juga membutuhkan waktu lebih lama dan bisa saja menimbulkan luka dalam.
Tim Editorial HonestDocs berkomitmen untuk memberikan informasi yang akurat kepada pembaca kami. Kami bekerja dengan dokter dan praktisi kesehatan serta menggunakan sumber yang dapat dipercaya dari institusi terkait. Anda dapat mempelajari lebih lanjut tentang proses editorial kami di sini.
Ambeien internal derajat 3 dan 4
Ambeien eksternal terletak di luar area dubur. Kondisi ini menyebabkan penderitanya lebih mungkin merasa sakit dan tidak nyaman saat duduk, melakukan aktivitas fisik, dan buang air besar. Ambeien eksternal juga lebih mudah dilihat saat membengkak, dan warna kebiruan dari vena yang melebar terlihat di bawah permukaan kulit dubur. Saat mengeluarkan tinja, ambeien ini sering timbul keluar sehingga mudah dilihat dan dirasakan oleh penderitanya. Orang yang mengalami ambeien eksternal besar kemungkinan dianjurkan untuk melakukan prosedur bedah atau operasi. Baca juga: 10 Penyebab Anus Berdarah, Tak Hanya Ambeien- rasa sakit dan gatal yang tak tertahankan
- bengkak dan kemerahan
- warna biru di sekitar wasir
Dokter kemungkinan akan merekomendasikan tindakan operasi apabila benjolan ambeien trombosis semakin membesar.
Tags: jahit