... Mastering Batik Benang Ratu Semarang: Panduan DIY yang Inspiratif!

Seni Memikat Batik Benang Ratu Semarang - Panduan Praktis untuk Keterampilan Jahitan dan DIY

Batik Danar Hadi

Alamat (pusat) : Jl. Dr. Rajiman No.164, Kemlayan, Kecamatan Serengan, Kota Surakarta.

Toko batik di Solo sekaligus tempat produksi batik ini, didirikan sejak tahun 1967, oleh pasangan suami istri yaitu H. Santoesa Dullah dan Hj. Danarsih Santosa.

Nama Danar Hadi sendiri merupakan gabungan dari nama ibu Hj. Danarsih dan ayahnya H. Hadipriyono.

Jika kamu seorang pecinta batik nih, pasti tak asing dengan Batik Danar Hadi. Produk batik ini sudah populer di dunia fashion Indonesia dan kerap kali ikut serta dalam ajang fashion show untuk mengenalkan karya – karyanya.

Bahkan Danar Hadi ini punya museum khusus batik loh,. Museum Danar Hadi ini bernama House Of Danar Hadi yang berlokasi di Jl. Slamet Riyadi No.261, Sriwedari, Kec. Laweyan, Kota Surakarta, Jawa Tengah.

Museum ini benama ‘House of Danar Hadi’. Tempatnya masih berada di Kota Solo juga. Di museum batik Danar Hadi ini, kamu dapat belajar mengenai sejarah batik Solo yang lebih kompleks.

Ingin punya batik koleksi Danar Hadi ini? Tak perlu jauh – jauh datang ke Solo juga bisa sih…

Karena Danar Hadi sudah mempunyai beberapa cabang di kota besar seperti Jakarta, Bandung, Semarang, Jogja, Medan, Balikpapan, Bali, hingga luar negeri seperti Singapura dan Jeddah.

Tapi boleh saja kok jika langsung beli batik di Solo, sekalian mengunjungi museumnya.

Toko 72 Batik- Grosir Kain Batik Jogja- Toko Batik Online Jogja

Toko 72 Batik, sebuah perpaduan sempurna antara kualitas dan keunikan. Di sini, koleksi batik tersaji lengkap dengan beragam pilihan warna dan pola. Selain itu, bagi yang ingin membeli dan mengirimkannya langsung, toko ini menyediakan layanan pengiriman ke mana saja. Uniknya lagi, nuansa budaya Jawa yang kental memberikan pengalaman berbelanja yang tak terlupakan.

Lokasinya streategis di pusat kota Jogja, tepatnya lantai 1 pasar Beringharjo. Bermacam-macam jenis kain tersedia seperti dobby, paris, dan katun tersedia dengan harga yang bersaing. Sebagai contoh, kain paris dibanderol mulai dari 165.000, sementara dobby mulai dari 120.000. Tak heran jika toko ini selalu ramai dikunjungi, baik oleh warga lokal maupun turis asing.

Kebersihan dan kenyamanan toko menjadi prioritas, ditambah dengan pegawai yang ramah dan penuh informasi. Bagi yang ingin berburu batik berkualitas, Toko 72 Batik menjadi rekomendasi utama. Oh ya, bagi yang tidak sempat datang langsung, mereka juga memiliki toko di platform Shopee. Sangat memudahkan!

Batik Riana Kesuma

Alamat : Jl. Imam Bonjol No.34, Kp. Baru, Kec. Ps. Kliwon, Kota Surakarta

Butik batik Riana Kesuma ini didirikan oleh seorang wanita tangguh bernama Riana Kusuma Astuti, seorang desainer sekaligus penggiat batik asal Solo.

Riana Kusuma sendiri pernah membuatkan baju untuk Titiek Soeharto dan Iriana Joko Widodo. Dapat dipastikan bahwa hasil karyanya, termasuk batik demikian bagus.

Itulah beberapa tempat beli batik di Solo, mulai dari butik hingga pusat perbelanjaan. Tiap tempatnya memiliki ciri khas tersendiri, mulai dari segi kualitas, harga, hingga model yang ditawarkan.

Masih banyak lagi tempat – tempat untuk beli batik di Solo. Karena Solo memang Kota yang tepat untuk berburu wisata fashion. Ingin belanja batik murah dan berkualitas ? Yuk beli batik di solo aja.

Putri Aprilia Seorang yang suka berimajinasi yang luas serta menyenangkan. Dengan tulisan, harapan serta imajinasi dapat tersalurkan dengan baik.

Putri Aprilia Seorang yang suka berimajinasi yang luas serta menyenangkan. Dengan tulisan, harapan serta imajinasi dapat tersalurkan dengan baik.


Tags: benang semarang

`Lihat Lagi
@ 2024 - Tenun Indonesia