... 7 Ide Kerajinan Kreatif dari Kulit Sapi untuk DIY dan Rajut

Kreativitas dalam Kerajinan Kulit Sapi - Ide DIY dan Seni Jahit yang Memukau

Bagaimana Proses Finishing Kerajinan Kulit ?

Proses yang terakhir ini sangat menentukan kualitas bahan kulit yang dihasilkan dari prosesnya. Pada proses ini akan membentuk sifat khusus pada kulit seperti kelenturan, kepadatan, juga berwarna kulit. Anda harus lebih hati-hati dalam proses finishing bahan kulit karena tidak boleh dilalaikan.

Anda harus mengikuti beberapa rangkaian pada proses finishingnya. Untuk proses finishing itu sendiri, maka beberapa hal yang bisa dilakukan untuk menjaga kualitas produk, yaitu:

Jika sudah masuk ke dalam proses finishing atau penyelesaian ini maka kulit dapat diberikan beberapa jenis lapisan untuk beberapa bagian kulit. Lapisan tersebut memiliki fungsi untuk melindungi kulit agar memberikan efek bagus.

Pada proses finishing atau akhir ini akan menentukan jenis serta tipe kulit yang akan dibuat. Jenis serta tipe finishingnya memiliki karakter berbeda. Bahkan banyak daerah yang memiliki sentra penyamakan kulit sehingga banyak produk yang bisa digunakan.

Contoh Produk Kerajinan Kulit dan Harganya

1. Tas Kulit

Apabila ditanya mengenai apa produk yang berbahan dasar tas ? Tentu jawaban paling umum adalah tas. Memang benar! Saat ini banyak sekali tas berbahan kulit yang beredar di pasaran. Selain lebih awet, tas kulit ini juga dinilai lebih unik dan beda dari yang lain.

Kulit yang digunakan untuk bahan dasar tas ini cukup beragam dan tergantung kebutuhan. Contohnya saja kulit sapi, kulit buaya, kulit ular, kulit macan, dan masih banyak lagi.

Harganya pun juga tergantung dari jenis kulit yang digunakan. Semakin mahal harga kulit mentahnya, maka semakin mahal pula tas tersebut. Contohnya tas yang berbahan dasar kulit buaya dibandrol harga hingga puluhan bahkan ratusan juta.

2. Sandal Dan Sepatu Kulit

Memang saat ini banyak perajin yang beralih ke bahan sintetis untuk pembuatan sepatu ini. Tetapi sepatu yang berbahan kulit hewan asli ini lebih banyak diminati, khususnya bagi kolektor kerajinan kulit. Berbeda dengan produk tas yang bisa dibuat dari kulit apa saja, sepatu memerlukan bahan yang kuat dan tebal.

Jenis kulit yang biasa digunakan sebagai bahan sepatu kulit adalah kulit sapi, kulit kambing, kulit buaya, dan kulit domba. Keempat kulit tersebut memang dikenal memiliki elastisitas tinggi dan cukup tebal sehingga sangat cocok untuk bahan sepatu.

Harga untuk sepatu dan sandal kulit cukup bervariasi. Harga sandal kulit asli biasanya dibandrol Rp. 80.000 – 300.000 sedangkan Sepatu yang berasal dari kulit asli biasanya dibandrol harga Rp. 100.000 – 400.000. Bahkan untuk sepatu kulit dengan brand terkenal harganya bisa tembus jutaan hingga puluhan juta rupiah.


Tags: kerajinan dari kulit

`Lihat Lagi
@ 2024 - Tenun Indonesia