... Pengertian Kerajinan Bambu: Panduan Lengkap dan Ide Kreatif untuk DIY Sulaman Jarum

Mengenal Lebih Jauh tentang Kerajinan Bambu dalam Konteks Keterampilan Menjahit dan DIY

Manfaat dan Kegunaan Bambu

Bambu merupakan salah satu tanaman yang sangat bermanfaat bagi masyarakat. Di pedesaan, kehidupan masyarakat umumnya tidak dapat dipisahkan dengan tanaman ini. Bagaimana tidak, hampir semua kebutuhan masyarakat desa memanfaatkannya sebagai bahan utama atau pun sebagai bahan alternatif.

Bahkan ketika ada bayi di desa yang baru lahir, tanaman ini sudah menjadi kebutuhannya untuk memotong pusar dan khitan atau sunatan bagi anak laki-laki. Ketika meninggal dunia pun, tanaman ini masih menjadi kebutuhan bagi masyarakat desa untuk melakukan kremasi jenazah.

Masyarakat juga memanfaatkan tanaman ini dalam kehidupan sehari-hari, seperti untuk diolah menjadi bahan makanan dengan memanfaatkan rebung.

Selain itu bambu dibuat menjadi sapu lidi, konstruksi (untuk membangun rumah, jembatan, tiang, atap, dinding, dan sebagainya), peralatan rumah tangga, dan diolah menjadi berbagai jenis kerajinan.

Bambu juga seringkali digunakan sebagai bahan bakar upacara adat.

Selain itu, tanaman ini juga bermanfaat sebagai Hasil Hutan Bukan Kayu (HHBK) yang dapat dimanfaatkan sebagai pengganti hasil hutan kayu.

Tidak hanya itu, tanaman ini memiliki kegunaan lainnya antara lain kegunaan ekologis. Tanaman ini diyakini mampu memperbaiki daerah tangkapan air sehingga aliran bawah tanah mengalami peningkatan. Tak heran jika beberapa negara di Asia seperti Tiongkok menjadikannya sebagai tanaman utama konservasi alam.

Hal serupa juga dilakukan oleh masyarakat Desa Pakraman Angseri, Provinsi Bali. Mereka memanfaatkan tanaman ini sebagai tanaman utama hutan rakyat seluas 12 hektare yang mereka bangun.

Ternyata penanaman bambu di hutan rakyat tersebut berhasil memperbaiki dan memulihkan sumber mata air melalui aliran bawah tanah serta pemanfaatan Hasil Hutan Bukan Kayu (HHBK) sebagai kerajinan dan juga sebagai tempat wisata mampu meningkatkan perekonomian masyarakat setempat.

Pengertian anyaman

Anyaman adalah serat yang dirangkai sehingga membentuk benda yang kaku. Benda tersebut berbentuk keranjang, tas, dan barang keperluan sehari-hari. Kerajinan ini sering dibuat dari bahan yang berasal dari tumbuhan, seperti bambu, rotan, kulit kayu, pandan, dan rumput. Baca juga: Pengertian dan Macam-Macam Seni Anyaman

  • Dahulu anyaman dikerjakan oleh perempuan untuk mengisi waktu senggang
  • Seorang perempuan dianggap tidak memiliki kewanitaan yang lengkap jika tidak mahir menganyam
  • Dahulu hasil anyaman hanya digunakan untuk keperluan pribadi, sebagai hadiah, dan hantaran saat berkunjung
  • Beberapa anyaman dibuat dengan bentuk yang sangat besar, digunakan ketika bepergian, misal sebagai wadah pembawa pakaian.

Menurut sejarah, beberapa pengikut Sunan Gunung jati menggunakan teknik kerajinan ini untuk menarik minat masyarakat agar memeluk Islam, dan ternyata membuahkan hasil.

Bahkan Desa Tegal Mantra dan Tegalwangi tempat di mana Ki Tegalmantra (murid sunan Gunung jati) menyebarkan agama Islam, dikenal sebagai sentra industri anyaman terbesar di Jawa.

Di daerah Jawa barat, seperti Rajapolah, Tasikmalaya, dan Garut merupakan penghasil kerajinan anyaman yang dikenal wisatawan domestik bahkan internasional.

Bambu: Pengertian, Morfologi, dan Potensi

Tahukah Anda, jenis tanaman apakah yang mampu menghasilkan 1,2 kilogram oksigen per hari dan mampu memperbaiki sumber tangkapan air melalui aliran bawah tanah?

Lalu sudahkah Anda menemukan tanaman yang cocok digunakan sebagai tanaman alternatif untuk mengurangi kekeringan di daerah kering?

Tanaman tersebut adalah ‘bambu’.

Bambu yang selama ini identik dengan kata ‘ndeso’ menurut masyarakat umum ternyata memiliki beragam manfaat.

Ingin tahu apa sajakah manfaat menarik dari tanaman ini?

Simak uraian berikut ini dan buktikan sendiri betapa ajaibnya tanaman yang dianggap ‘ndeso’ ini.

10 Macam Kerajinan Tangan dari Barang Bekas, Bisa Jadi Peluang Bisnis

Dalam proses pembuatannya, ahli dalam bidang ini Soeprapto menegaskan kerajinan adalah dibuat dengan rasa keindahan dan ide-ide yang murni sehingga menghasilkan produk yang berkualitas, mempunyai bentuk yang indah dan menarik.

Tujuan dari pembuatan kerajinan awalnya hanya untuk seni dan hiasan. Seiring berjalannya waktu, tujuan pembuatan kerajinan berkembang selaras dengan kebutuhan manusia. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan menjelaskan tujuan pembuatan kerajianan adalah hiasan, benda pakai, ritual, simbolik, dan konstruktif.

Berikut Liputan6.com ulas pengertian kerajinan menurut para ahli, tujuan pembuatan, jenis, dan contohnya, Selasa (11/1/2022).

Seorang napi kasus narkoba di Sumatera Utara berhasil membiayai anaknya berkuliah dari dalam tahanan. Ia membuat berbagai kerajinan yang kemudian dijual saat pameran oleh Lapas.


Tags: kerajinan pengertian

`Lihat Lagi
@ 2024 - Tenun Indonesia