... 7 Pilihan Mesin Jahit Kecil Terbaik untuk Proyek Jahitan DIY Anda

Mesin Jahit Kecil - Alat Penting dalam Dunia Jahit dan Kerajinan DIY

Mesin jahit kecil

Mesin jahit portable memiliki komponen atau bagian-bagian yang punya perannya masing-masing. Jika satu komponen tersebut rusak, tentu mesin akan terkendala sehingga hasil jahitannya tidak sesuai keinginan, memiliki kualitas jahit yang buruk dan bisa-bisa produk yang dibuat bisa gagal. Karena itu alangkah baiknya untuk mengetahui berbagai macam komponen dalam mesin jahit portable beserta fungsinya agar tahu mana komponen yang bermasalah dan mana yang tidak. Sehingga akan lebih mudah untuk TemanKJM semua untuk mengganti komponen yang sudah tidak layak untuk digunakan.

Yuk simak bagian-bagian umum dari mesin jahit portable di bawah ini!

Kepala mesin atau disebut body mesin merupakan komponen terluar dari mesin jahit yang fungsinya sebagai tempat melekatnya semua komponen-komponen yang ada.

Body mesin memiliki bentuk dan ukuran yang berbeda-beda yang tergantung dari jenis dan merk yang digunakan. Contohnya pada jenis mesin jahit konveksi, antara merk Singer, Butterfly, Janome, Typical dan Brother tentu punya bentuk dan desain yang berbeda walaupun spesifikasinya hampir sama.

Dudukan jarum mesin jahit merupakan tempat memasang jarum jahit yang biasa bergerak keatas dan kebawah saat mesin dijalankan.

Jarum mesin jahit memiliki spesifikasi yang berbeda jauh dengan jarum tangan. Pada jarum jahit, lubangnya terletak di ujung jarum dan bagian kepala jarumnya berukuran besar agar dapat ditautkan dengan komponen dudukan jarum.

10 Rekomendasi Mesin Jahit Portable Terbaik [Ditinjau oleh Sewing Enthusiast]

Mesin jahit portable banyak dicari karena ukurannya tidak terlalu besar, bobotnya relatif ringan, dan kepraktisan fitur-fiturnya. Meskipun ukurannya lebih kecil dibandingkan mesin jahit biasa, kemampuannya dalam membantu Anda menjahit tidak perlu diragukan. Ada beragam pilihan, dari mesin jahit multifungsi, heavy duty, hingga mesin jahit portable mini.

Jika sedang mencari-cari mesin jahit portable yang bagus, Anda bisa memeriksa produk merek Singer, Butterfly, Brother, Juki, dan lainnya. Artikel ini sudah ditinjau oleh sewing enthusiast kami, Novita Estiti. Apa saja keunggulan dan fitur setiap mesin jahit portable tersebut? Simak artikel ini sampai akhir!

Konten ini dibuat secara independen oleh mybest. mybest mungkin akan mendapatkan komisi apabila Anda membeli produk melalui link marketplace yang ada dalam konten mybest.

mybest adalah situs layanan informasi produk rekomendasi berdasarkan uji coba menyeluruh serta bantuan pendapat oleh pakar. Menghasilkan konten setiap hari, mybest menyediakan pengalaman memilih terbaik bagi lebih dari 3 juta user per bulannya. Berbagai tema konten, mulai dari kosmetik, kebutuhan sehari-hari, elektronik rumah tangga, hingga jasa bisa ditemukan di mybest.

Pakar dalam artikel ini hanya meninjau isi cara memilih. Produk dan layanan yang direkomendasikan bukanlah pilihan da
    
    
    

Mesin Jahit: Prinsip Kerja dan Klasifikasi

Mesin jahit adalah suatu mesin yang mampu membentuk satu atau lebih jahitan pada suatu bahan jahit, dengan menggunakan satu atau lebih benang jahit untuk menjalin atau menyatukan satu atau lebih lapisan bahan jahit. Mesin jenis ini cocok untuk menjahit berbagai jenis kain seperti katun, linen, sutra, wol, dan serat buatan, serta kulit, plastik, kertas, dan produk lainnya. Jahitannya rapi, indah, rata dan kokoh, kecepatan menjahitnya juga sangat cepat, dan sangat nyaman digunakan.

  • 1 Prinsip kerja
    • 1.1 Kaitan rantai
    • 1.2 jahitan kunci
    • 2.1 Diklasifikasikan berdasarkan objek penggunaan
    • 2.2 Klasifikasi dengan metode menjahit
    • 2.3 Diklasifikasikan menurut karakteristik fungsional

    Tags: jahit mesin kecil

`Lihat Lagi
@ 2024 - Tenun Indonesia